Anda di halaman 1dari 12

DEPARTEMEN PERIODONSIA

Wawancara drg. Robert Lesan


Kelompok Pulpotomi (7)

Muhammad Audryan Heriansjah Putra


Einsteine Veliyanka
Labiyan Asri Laili
Maria Amanda
Revyliana Marta Betzy Sianturi
Nadhira Aurynna Azzahra
Nada Sahara Prabowo
Nabila June Briananda
Azra Fathiya Iskandar
Aulia Chandra Dewi
Salsabilla Syafa Marwa Laksmana
Muhammad Harsha Diliandra
Christopher Pranoto
Biodata

• drg. Robert Lessang, SpPerio


(K)
• Ketua Departemen
Periodonsia FKG UI
• Ttl: Semarang, 1961
• Alumni S1 FKG UI 1987
• Alumni Sp.Perio FKG UI 2000
Sejarah
SEJAK TAHUN 1982, DEPARTEMEN PROGRAM SPESIALIS PERIODONSIA
PERIODONSIA FKG UI TELAH MENYEDIAKAN PELATIHAN KLINIS
BERDEDIKASI UNTUK MENGEDUKASI TERINTEGRASI DALAM KOLABORASI
CALON-CALON PEMIMPIN DENGAN DENGAN DEPARTEMEN LAIN DI FKG UI
KEMAMPUAN TERBAIK DALAM DAN JUGA RIK UI SECARA
MERAWAT PASIEN, RISET, DAN KESELURUHAN.
AKADEMIS.
• Menjadi program spesialis periodonsia terbaik dalam akademik yang global
Visi namun terfokus pada kepentingan rakyat Indonesia.
• Menghasilkan spesialis
periodonsia yang mampu
praktik dengan professional
dan mengikuti kemajuan
IPTEK.
• Menjadi referensi nasional
untuk kasus periodonsia.
• Menekankan riset dalam
bidang periodonsia.
• Menyediakan pelayanan
masyarakat untuk
meningkatkan kesehatan
periodontal dalam
komunitas di masyarakat.
Misi
14 staf pengajar

2 guru besar (1 emeritus)

Sekretaris Departemen merangkap Koordinator Pendidikan Sarjana

Struktur Ketua Program Studi Spesialis Prostodonsia

Departemen Bendahara Departemen


Periodonsia Bagian Pendidikan

Bagian Penelitian

Bagian Pengabdian Masyarakat


Bagan Struktur Departemen Periodonsia
KETUA DEPARTEMEN
drg. Robert Lessang SpPerio (K)

KETUA PROGRAM STUDI SPESIALIS SEKRETARIS DEPARTEMEN – KETUA


PERIODONSIA PROGRAM PROFESI
drg. Yulianti Kemal SpPerio (K) drg. Fatimah Maria Tadjoedin SpPerio

BAGIAN PENDIDIKAN BAGIAN PENELITIAN


Dr. drg. Sri Lelyati C Masulili, SU, Dr. drg. Yuniarti Soeroso
SpPerio (K) SpPerio (K) BAGIAN PENGABDIAN
Anggota:
MASYARAKAT
drg. Sandra Olivia Kusdhani, Anggota:
Mars, SpPerio drg. Benso Sulijaya SpPerio
drg. Nadhia A. Harsas SpPerio
Deskripsi Bidang
Periodonsia
• Periodontologi adalah ilmu yang
mempelajari jaringan penyangga gigi beserta
dengan kelainan dan penyakit yang terkait
hal tersebut.
• Periodontologi mempelajari kelainan
penyakit
• Gingival disease
• Periodontal disease
Pembagian diseases
• Berdasarkan etiologi, gingival disease dibagi menjadi
• Plak
• Non-plak
• Acquired Deformity
• Berdasarkan etiologi, periodontitis dibagi menjadi:
• Kronis
• Akut
• Penyakit sistemik
• Acquired Deformity
Lokasi Ruang Staf
Periodonsia
• FKG UI Salemba
• Gedung B
• Lantai 2
TERIMA KASIH
• Dokumen Staf Periodonsia FKG UI Salemba,
diakses pada 30 September 2019.
• FKG UI. 2018. Website FKG UI,
https://fkg.ui.ac.id/, diakses pada 1 September
2019 pukul 18.09
Daftar Pustaka • Pihlstrom, Bruce L. 2015. “Periodontal
Diseases”,
https://www.sciencedirect.com/science/article/
pii/S0140673605677288, diakses pada 4
September 2019 pukul 19.31.

Anda mungkin juga menyukai