Anda di halaman 1dari 15

LIMFOMA NON

HODGKIN
Oleh :
Kartika Istiningtyas

Pembimbing :
Dr. dr. Moedrik Tamam,Sp.A(K)
dr. Bambang Sudarmanto, Sp.A(K), MARS
dr. Yetty Movieta N, Sp.A(K)
LIMFOMA NON HODGKIN
sekumpulan besar keganasan primer kelenjar getah bening
dan jaringan limfoid ekstra nodal, yang dapat berasal dari
limfosit B, limfosit T, dan sel NK ”natural killer”

Institusi Kanker Nasional US 2014

Prevalensi6.442 pada Indonesia (Kemenkes 2013)


anak usia hingga 18 tahun Estimasi insidensi limfoma

Angka Insidensi Tahunan


0,75 per
adalah

100.000 penduduk
per juta penduduk
5,9  usia <5 tahun
10  5 – 14 tahun
15  remaja
ETIOLOGI DAN PATOGENESIS
TEORI ASAL TEORI MUTASI GENETIK
MONOKLONAL
Mutasi gen  protoonkogen
Neoplasma yang berasal
 mengkode faktor
dari monoklonal ini jelas
pertumbuhan 
terlihat pada neoplasma
pertumbuhan sel abnormal
limfosit B
 neoplasma

TEORI ONKOGEN VIROGEN


TEORI AGEN
KARSINOGENIK Transformasi neoplastik
Berpotensi menimbulkan sel dianggap sebagai aktivasi
menjadi neoplasma (atau depresi) rangkaian
DNA spesifik sebagai proto-
onkogen
KLASIFIKASI LMNH
Limfoblastik burkitt’s/ Imunoblastik dan
Limfoblastik non Burkitt’s Sentroblastik/Large Cell
small non cleaved

• Berasal dari bentuk


• Lebih banyak anak laki- • Insiden 25-30 % matur sel B dan sel T
laki, usia 5-10 tahun Limfoma anak • Pada sistem limfatik
• Di kepala, leher dan • Lebih sering laki-laki seluruh tubuh
abdomen (2:1) • Jarang menyebar ke
• Berasal dari sel B • 80% dari sel T dan 20 % sumsum tulang atau
• Cepat metastasis ke sel B SSP
sumsum tulang, SSP • Sel T  Lesi mulai dari • Ada 2 tipe : Anaplastic
dan organ lain timus  massa Large cell (sel T) dan
• Translokasi kromosom 8 intratorakal Diffuse large B-cell (sel
• Insiden 40% dari kasus • Sel b  lesi pada B)
NHL limfonodus leher, kulit
dan tulang

The 2016 revision of the World Health Organization classification of lymphoid neoplasms
MANIFESTASI KLINIS

Penurunan berat Penurunan nafsu


badan >10% dalam 6 makan
bulan

Sesak napas
Demam > 1 minggu (Akibat pembesaran
tanpa sebab yang jelas KGB mediastimum/
splenomegali)

Malaise/ cepat lelah Pembesaran KGB yang


terlibat
STAGING LMNH

Staging menurut Ann-Arborr


PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK
BIOPSI EKSISIONAL ATAU CORE BIOPSI
ASPIRASI SUMSUM
Histopatologi, Immunohistokimia 01 03 TULANG
Diagnosis awal harus ditegakkan berdasar DAN BIOPSI SUMSUM
histopatologi. TULANG

LABORATORIUM RADIOLOGI
02 04
Hematologi, Urinalisis, Fungsi hepar, CT scan thoraks/abdomen, PET
Fungsi ginjal, GDS, Elektrolit, HIV, CT Scan
TBC, Anti HCV, HBsAg, Gamma GT,
Serum Protein Elektroforesis (SPE),
Immunoelektroforesa (IEP), Tes CAIRAN TUBUH LAIN
05
Coomb, B2 mikroglobulin
Cairan pleura, ascites, LCS 
pemeriksaan sitologi
TATALAKSANA

ANTIBODI PURINE ALKYLATING RADIOTERAPI TRANSPLANTASI


MONOKLONAL NUCLEOSIDE AGENT SUMSUM
ANALOGS Cyclofosfamid, TULANG
Rituximab
Fludarabin Chlorambucil

Angka survival 5 tahun


PROGNOSIS keseluruhan : 70,7%
(menurut SEER)
Data Pasien LMNH
Anak di RSDK pada
Januari 2016 -
Desember 2018
Data Pasien LMNH Anak Terhitung Mulai
Januari 2016 – Desember 2018
jumlah pasien
60

50 53
47
40
41
30

20

10

0
2016 2017 2018
jumlah pasien

Total Pasien LMNH (Januari 2016-Desember 2018) : 141 anak


Data Pasien LMNH Anak Terhitung Mulai
Januari 2016 – Desember 2018
43

Distribusi 30
27 26 24
Jenis 17

Kelamin
2016 2017 2018
LAKI-LAKI PEREMPUAN
Data Pasien LMNH Anak Terhitung Mulai
Januari 2016 – Desember 2018
PERSENTASE

9.5 RERATA USIA


4.4
8,09 ± 5,70 SD
25.7
60.8

VIP I II III
Data Pasien LMNH Anak Terhitung Mulai
Januari 2016 – Desember 2018
6

Jumlah 5

4
Pasien 3
6/47
5/41
Meninggal 2
4/53

0
2016 2017 2018
2016 2017 2018
TERIMA KASIH
MOHON ASUPAN

Anda mungkin juga menyukai