Anda di halaman 1dari 59

z

ALFI MEDICAL
LEARNING
COURSE
z
SOAL

 Penonjolan scapula ke ventral disebut (1)

 Cekungan distal os humerus bagian dorsal disebut (2)……….


z
JAWABAN
 Penonjolan scapula ke ventral disebut (1) PROCESSUS
CORACOIDEUM

 Cekungan distal os humerus bagian dorsal disebut (2). FOSSA


OLECRANII
z
SOAL

 Ujung distal os tibia menonjol ke arah medial membentuk (3)

 Os ilium, ischium dan pubis bersatu pada (4)


z
JAWABAN

 Ujung distal os tibia menonjol ke arah medial membentuk (3)


MALLEOLUS MEDIAL

 Os ilium, ischium dan pubis bersatu pada (4) ACETABULUM


z
SOAL

 Processus transversusvertebra cervicalis mempunyai lubang


disebut (5)

 Antara manubrium dan corpus sterni membentuk sudut yaitu (6)


z
JAWABAN
 Processus transversusvertebra cervicalis mempunyai lubang
disebut (5) FORAMEN COSTATRANSVERSARIUM

 Antara manubrium dan corpus sterni membentuk sudut yaitu (6)


ANGULUS STERNI
z
SOAL

 Fossa cranii anterior dengan cavum nasi dihubungkan oleh (7)

 Protuberantia occipitalis externus adalah bagian dari os (8)


z
JAWABAN
 Fossa cranii anterior dengan cavum nasi dihubungkan oleh (7) LAMINA
CRIBROSA OSSI ETHMOIDALIS

 Protuberantia occipitalis externus adalah bagian dari os (8) OCCIPITAL


z
SOAL

 M. Pectoralis minor menghubungkan costa dengan (9)

 Otot ventral brachium yang melekat pada processus coracoides


scapulae ialah m.coracobrachialis dan (10)
z
 M. Pectoralis minor menghubungkan costa dengan (9) os
JAWABAN
scapula (processus coracoidea ossi scapula)

 Otot ventral brachium yang melekat pada processus coracoides


scapulae ialah m.coracobrachialis dan (10) M. biceps brachii,
caput brevis
z
SOAL

 Musculus quadriceps femoris melekat pada tuberositas tibiae


dengan perantaraan (11)

 Fossa poplitea bagian cranio lateralis dibatasi oleh (12)


z
JAWABAN
 Musculus quadriceps femoris melekat pada tuberositas tibiae
dengan perantaraan (11) Ligamentum patella

 Fossa poplitea bagian cranio lateralis dibatasi oleh (12) M.


biceps femoris
z
SOAL

 M. gastrocnemius, M.soleus, M.plantaris membentuk tendo yang


disebut (13)

 Otot femur yang terletak pada bagian medial adalah (14)


z
JAWABAN
 M. gastrocnemius, M.soleus, M.plantaris membentuk tendo yang
disebut (13) tendon calcaneus (tendon Achilles)

 Otot femur yang terletak pada bagian medial adalah (14) tendon
calcaneus (tendon Achilles)
z
SOAL

 Otot abdomen dibagian anterior yang arah serabutnya lurus


ialah (15) M.

 Disebelah lateralnya terdapat (16) M


z
JAWABAN

 Articulatio humeri secara morfologis termasuk (17) articulation


glaboidea

 Articulatio cubiti menurut jumlah tulang yang membentuknya


termasuk (18) articulation compositus
z
SOAL

 Gerakan pada axis transversalis articulation coxae ialah (19)


….dan (20)….
z
JAWABAN
 Gerakan pada axis transversalis articulation coxae ialah (19)
anteflexi dan (20) retrofleksi
z
SOAL

 Discus articularis pada articulation genu disebut (21) …. Dan


(22)
z
JAWABAN
 Discus articularis pada articulation genu disebut (21) meniscus
lateralis Dan (22) meniscus medialis
z
SOAL

 Nervus spinalis dibentuk oleh radix anterior yang mengandung


serabut (23)…. Dan radix posterior yang mengandung serabut
(24)
z
JAWABAN

 Nervus spinalis dibentuk oleh radix anterior yang mengandung


serabut (23)…. Dan radix posterior yang mengandung serabut
(24)
z
SOAL

 Arteri axillaris mulai dari (25) tepi caudal costa 1 dan berakhir
pada (26) tepi caudal M. pectoralis major
z
JAWABAN

 Arteri axillaris mulai dari (25) tepi caudal costa 1 dan berakhir
pada (26) tepi caudal M. pectoralis major
z
SOAL

 Vena basilica bermuara kedalam (27) V. axillaris dan vena


cephalica bermuara pada (28) V. brachialis
z
JAWABAN
 Vena basilica bermuara kedalam (27) V. axillaris dan vena
cephalica bermuara pada (28) V. brachialis
z
SOAL

 N. femoralis berasal dari plexus (29) yaitu dari medulla spinalis


segmen (30)
z
JAWABAN
 N. femoralis berasal dari plexus (29) yaitu dari medulla spinalis
segmen (30)
z
SOAL

 Cor terletak didalam mediastinum (31)

 Batas normal paling kiri dari cor terletak pada (32)


z
JAWABAN
 Cor terletak didalam mediastinum (31) MEDIUS

 Batas normal paling kiri dari cor terletak pada (32) INTERCOSTAL V
z
SOAL

 Pada atrium dextra bermuara sinus coronaries dan (33) serta


(34)
z
JAWABAN

 Pada atrium dextra bermuara sinus coronaries dan (33) V. cava


superior serta (34) V. cava inferior
z
SOAL

 Pada ventrikel sinistra bermuara (35)

 Vena cava superior dibentuk oleh persatuan dari (36)


z
JAWABAN
 Pada ventrikel sinistra bermuara (35) V. pulmonalis

 Vena cava superior dibentuk oleh persatuan dari (36)


V.brachiocephalica dextra dan V. brachiocephalica sinistra
z
SOAL

 Ramus descendens anterior arteri coronaria sinister jalan


Bersama (37) sedang ramus descendens posterior arteri
coronaria dexter jalan Bersama dengan (38)
z
JAWABAN

 Ramus descendens anterior arteri coronaria sinister jalan


Bersama (37) V.brachiocephalica dextra dan V. brachiocephalica
sinistra

 sedang ramus descendens posterior arteri coronaria dexter jalan


Bersama dengan (38) V. cardiaca (cordis) media
z
SOAL

 Pericardium diinervasi oleh (39) nervus

 Vaskularisasinya dari cabang (40) arteri


z
JAWABAN
 Pericardium diinervasi oleh (39) nervus VAGUS

 Vaskularisasinya dari cabang (40) arteri


z
SOAL

 Sinus maxillaris bermuara pada (41) meatus

 Sinus frontalis bermuara pada (42) meatus


z
JAWABAN
 Sinus maxillaris bermuara pada (41) meatus nasi medius

 Sinus frontalis bermuara pada (42) meatus nasi medius


z
SOAL

 Tuba eustachii menghubungkan (43)

 Dengan (44)
z
JAWABAN
 Tuba eustachii menghubungkan (43) nasopharynx

 Dengan (44) cavum tympani


z
SOAL

 Ventriculus laringis terletak diantara (45)

 dan (46)
z
JAWABAN
 Ventriculus laringis terletak diantara (45) plica vocalis

 dan (46) plica vestibularis


z
SOAL

 Diantara kedua plica vocalis terdapat (47) dan diantara kedua


plica vestibularis terdapat (48)
z
JAWABAN

 Diantara kedua plica vocalis terdapat (47) rima epiglottis

 dan diantara kedua plica vestibularis terdapat (48) rima


vestibularis
z
SOAL

 Plica vocalis di dorsal melekat pada 49) dan di ventral melekat


pada 50)
z
JAWABAN
 Plica vocalis di dorsal melekat pada 49) cartilago arytenoidea
dan di ventral melekat pada 50) cartilago thyroidea
z
SOAL

 Cartilago larynx yang paling caudal ialah 51) yang dihubungkan


dengan trachea oleh ligamentum 52)
z
JAWABAN
 Cartilago larynx yang paling caudal ialah 51) cartilago cricoidea
yang dihubungkan dengan trachea oleh ligamentum 52)
cricotrachealis
z
SOAL

 Gerakan plica vocalis kearah lateral disebut gerakan 53) dan


gerakan ke medial disebut gerakan 54)
z
JAWABAN

 Gerakan plica vocalis kearah lateral disebut gerakan 53)


abduksi dan gerakan ke medial disebut gerakan 54) adduksi
z
SOAL

 Innerversi plica vocalis berasal dari 55) yang merupakan


cabang dari 56)
z
JAWABAN

 Innerversi plica vocalis berasal dari 55) yang merupakan


cabang dari 56) nervus vagus
z
SOAL

§ Hilus pulmonis terletak pada facies 57) medialis pulmo dan


dilewati oleh 58) radix pulmo
z
JAWABAN
 Hilus pulmonis terletak pada facies 57) medialis pulmo dan
dilewati oleh 58) radix pulmo
z
SOAL

 Sinus phrenicocostalis dibentuk oleh 59) pleura diaphragmatica


dan 60) pleura costalis
z
JAWABAN
 Sinus phrenicocostalis dibentuk oleh 59) pleura diaphragmatica
dan 60) pleura costalis

Anda mungkin juga menyukai