Anda di halaman 1dari 17

PENDAHULUAN

• Sensor untuk mengukur gaya, atau tekanan biasanya


terdiri dari bagian elastis yang mengubah besaran
mekanik menjadi defleksi atau regangan..
• Biasanya sensor defleksi atau susunan strain gauge
digunakan untuk menghasilkan sinyal elektrik yang
sebanding dengan besaran yang diinginkan yaitu
gaya, torsi atau tekanan.
• Berbagai macam transduser tersedia dipasaran untk
mengukur gaya (load cell), dan tekanan. Bentuk-
bentuk yang tersedia antara lain link, column, ring,
beam, cylinder, tube, washer, diaphragm dan lain
sebagainya.
• Straingauge biasanya dipakai sebagai sensor dan
lvdt kadang-kadang juga dipakai khususnya untuk
pengukuran static atau quasi-static.
SENSOR GAYA (LOAD CELL)
Komponen elastis yang digunakan pada load
cell biasanya berupa link, beam, ring dan shear
web.
• PRINSIP KERJA DARI SENSOR INI TENTU SESUAI DENGAN NAMANYA, YAITU UNTUK
DETEKSI ADANYA GAYA YANG DITIMBULKAN OLEH SUATU RANGSANGAN YANG
MASUK DALAM SUATU ALAT. GAYA ITU SENDIRI MENYEBABKAN TERJADINYA
TEGANGAN YANG NANTINYA AKAN MENIMBULKAN SUATU SINYAL TERTENTU.
BERIKUT ADALAH GRAFIK TERJADINYA SINYAL KARENA GAYA TERTENTU :

• GAYA /BEBAN --> STRESS --> STRAIN --> PERUBAHAN RESISTANSI --> SINYAL
APLIKASI SENSOR GAYA, TORSI DAN TEKANAN: TIMBANGAN
LOAD CELL TIPE LINK
Load cell tipe link yang dilengkapi dengan strain gauge terlihat pada
gambar disamping. Beban P dapat berupa tarikan atau tekanan. Empat
strain gauge ditempelkan pada link sehingga dua strain gauge kearah
aksial dan dua yang lain kearah melintang, kemudian strain gauge
tersebut dihubungkan membentuk jembatan wheatstone.
LOAD CELL TIPE BEAM
Load cell tipe beam biasanya digunakan untuk
mengukur beban yang rendah dimana tipe link
terlalu kaku.
LOAD CELL TIPE RING
Load cell tipe ring menggunakan ring sebagai
elemen elastis. Elemen ring dapat didesain untuk
mengukur beban yang bervariasi dengan
mengatur radius, ketebalan atau lebar ring.
SENSOR TEKANAN

Sensor (transduser)
tekanan adalah
peralatan yang dapat
mengubah tekanan
yang diberikan
menjadi sinyal elektrik
melalui pengukuran
pergeseran, regangan
atau respon
piezoelektric.
• PRINSIP KERJA SENSOR TEKANAN
• PERUBAHAN TEKANAN PADA KANTUNG MENYEBABKAN PERUBAHAN POSISI
INTI KUMPARAN SEHINGGA MENGAKIBATKAN PERUBAHAN INDUKSI
MAGNETIK PADA KUMPARAN. KUMPARAN YANG DIGUNAKAN ADALAH
KUMPARAN CT (CENTER TAP), DENGAN DEMIKIAN APABILA INTI MENGALAMI
PERGESERAN MAKA INDUKTANSI PADA SALAH SATU KUMPARAN BERTAMBAH
SEMENTARA INDUKTANSI PADA KUMPARAN YANG LAIN BERKURANG.
KEMUDIAN PENGUBAH SINYAL BERFUNGSI UNTUK MENGUBAH INDUKTANSI
MAGNETIK YANG TIMBUL PADA KUMPARAN MENJADI TEGANGAN YANG
SEBANDING
• FAKTOR LINGKUNGAN YANG MEMPENGARUHI KINERJA SENSOR:
• — KEADAAN CUACA YANG TIDAK MENENTU
• — KEADAAN SUHU PADA SUATU LINGKUNGAN
• — TEKANAN SEKITAR SENSOR
• — UMUR DARI KOMPONEN SENSOR TERSEBUT
• APLIKASI SENSOR TEKANAN
• SENSOR TEKANAN DAPAT DIAPLIKASIKAN PADA:
• — MOTOR BENSIN
• — PESAWAT TERBANG
• — PENGUKUR TEKANAN BAN
• — PENGUKUR TINGGI SUATU CAIRAN
• — KETINGGIAN, PESAWAT TERBANG, ROKET, SATELIT, BALON UDARA DLL
SENSOR TEKANAN TIPE PERGESERAN
Sebuah transduser tekanan yang menggunakan sensor pergeseran
untuk menghasilkan tegangan output diperlihatkan pada gambar

Transduser ini dilengkapi dengan sebuah pipa bourdon sebagai elemen


elastisdan sebuah LVDT sebagai sensor.
Pipa bourdon adalah sebuah kondultor berbentuk C dengan penampang
oval rata yang akan lurus apabila dikenai tekanan internal.
Pipa bourdon ini pada salah satu ujungnya tetap dan ujung yang lain
bebas bergerak.
Inti LVDT dihububgkan dengan ujung pipa bourdon yang bebas.
Jika tekanan diberikan pada pipa bourdon, pipa bourdon ini akan
menarik inti dari LVDT melalui koilnya sehingga akan terjadi tegangan
output.
Tegangan output LVDT merupakan fungsi linear dari tekanan.
SENSOR TEKANAN TIPE DIAPRAGMA
Sensor tekanan tipe diapragma berupa plat bulat yang
di klem (diaphragm) atau sebuah silinder berlubang
sebagai elemen elastis dan strain gauge sebagai
sensor.
Diapragma digunakan untuk tekanan rendah dan
menengah (0 – 30000 psi) dan silinder digunakan
untuk tekanan tinggi dan sangat tinggi (30000 –
100000 psi).
SENSOR TEKANAN TIPE PIEZOELECTRIC
Transduser tekanan tipe piezoelectric menggunakan kristal piezoelectric
sebagai elemen elastis maupun sensor.
Quartz merupakanbahan piezoelectric yang paling banyak digunakan
karena modulus elestisitasnya tinggi, frekwensi resonansi tinggi, linearitas
ring besar dan histerisisnya rendah.
Jika tekanan diberikan pada permukaan kristal maka akan timbul muatan
listrik statis.
Besarnya muatan listrik tergantung pada tekanan, ukuran kristal dan
orientasi sumbu kristal.

Anda mungkin juga menyukai