Anda di halaman 1dari 8

ADULT STEM CELL

(SEL INDUK DEWASA / SEL PUNCA DEWASA)

Disusun Oleh :

1. M. THAARIQ H ( 20 )
2. ROYCE RAHMAHDA VIONADIN ( 29 )
3. SYUHADA ( 32 )

KELAS XI IPA 3 SMA NEGERI 1 KOTA MADIUN


ADULT STEM CELL
(SEL INDUK DEWASA / SEL PUNCA DEWASA)

ASAL KATA
Sel punca berasal dari kata punca yang berarti awal
mula.

PENGERTIAN
Sel punca dewasa adalah sel yang berasal
dari jaringan dewasa dengan kemampuan
memperbaharui diri dan berdiferensiasi menjadi sel
yang sesuai dengan jaringan asalnya
Sel punca dewasa adalah sel yang terletak pada jaringan
dewasa dan membelah secara otomatis atau karena
respon terhadap sinyal regulasi, untuk memproduksi sel-
sel yang berperan dalam homeostasis mahluk hidup

SIFAT-SIFAT
1. Multipoten yang hanya mampu berdiferensiasi
menjadi beberapa jenis sel yang segolongan.
2. Kemampuan berdiferensiasi sel punca dewasa lebih
rendah
CIRI-CIRI SEL PUNCA DEWASA/SEL INDUK DEWASA
 Belum berdiferensiasi, sehingga belum memiliki
bentuk dan fungsi yang spresifik layaknya sel-sel lain
yang menyusun organ tubuh. Populasi sel punca dalam
jaringan dewasa tampak sebagai populasi sel inaktif,
yang fungsinya baru terlihat dalam waktu dan kondisi
tertentu
 Mampu memperbanyak diri, yaitu dengan cara
bereplikasi untuk menghasilkan sel-sel yang
berkarakteristik sama dengan sel induknya
 Dapat berdiferensiasi menjadi lebih dari satu jenis
sel.
CONTOH-CONTOH SEL PUNCA DEWASA
 Sel punca hematopoietik, berdiferensiasi menjadi seluruh sel
darah seperti eritrosit, trombosit, neutrofil, limfosit B dan
limfosit T
 Sel punca jaringan saraf (neural), berdiferensiasi menjadi
tiga jenis sel saraf utama (astrosit, oligodendrosit, dan
neuron).
 Sel punca jaringan kulit, berdiferensiasi menjadi keratinosit
dan sel-sel lapisan epidermis kulit.
 Sel punca meesnkimal, berdiferensiasi menjadi osteosit,
kondrosit, adiposit, dan sel-sel jaringan ikat
 Sel punca jantung, berdiferensiasi menjadi tiga jenis sel
jantung utama (endotel, kardiomiosit, dan sel otot polos)
KELEBIHAN PENGGUNAAN SEL INDUK DEWASA

1. Dapat diperoleh dari sel pasien sendiri sehingga


dapat menghindari terjadinya penolakan imun.
2. Sel induk dewasa sudah terspesialisasi sehingga
induksi menjadi lebih sederhana.
3. Penggunaan sel induk dewasa tidak terlalu
menimbulkan problem
KEKURANGAN PENGGUNAAN SEL INDUK DEWASA

1. Sel induk dewasa ditemukan dalam jumlah kecil di 12


tempat yang berbeda dalam tubuh (otak, darah, kornea,
retina, jantung, lemak, kulit, daerah gigi, pembuluh darah
pada sumsum tulang belakang, otot tengkorak, dan usus).
sehingga sulit mendapatkan sel induk dewasa dalam jumlah
banyak.
2. Masa hidupnya tidak selama sel induk embrionik.
3. Bersifat multipotent, yaitu dapat berdiferensiasi menjadi
lebih dari satu macam sel sehingga differensiasi tidak
seluas sel induk embrionik yang bersifat pluripotent.
MANFAAT SEL INDUK DEWASA

 Untuk pengobatan penyakit Parkinson


 Menggunakan sel punca dewasa yang berasal dari
sumsum tulang belakang untuk menggantikan sel-
sel neuron (saraf) otak yang rusak.

Anda mungkin juga menyukai