Anda di halaman 1dari 4

Apakah

Osteoartritis(OA) itu
Osteoartritis atau yang biasa
disingkat dengan OA adalah
suatu penyakit sendi dikarenakan
proses penuaan yang berkaitan
dengan rusaknya tulang rawan
sendi.

Tulang punggung, panggul,


lutut dan pergelangan kaki
merupakan anggota tubuh
yang paling sering terkena
OA.
Keluhan
seperti apa
yang
dialami
pasien
1. Nyeri OA?
pada sendi
2. Adanya hambatan saat
menggerakan sendi
3. Kaku pada pagi hari
4. Terdengar bunyi
gemeretak pada sendi
(seringnya pada sendi
lutut)
5. Terdapat pembesaran
sendi
6. Adanya perubahan pada
cara berjalan.
Siapa saja yang bisa terkena OA?

Orang berusia > 60 tahun Wanita, usia >50 tahun atau


sudah mengalami
menopause(berhentinya haid)

Pekerja berat dengan Orang dengan kegemukan


penggunaan satu sendi terus atau obesitas
menerus seperti pekerja

Anda mungkin juga menyukai