Anda di halaman 1dari 52

PENYUSUNAN

RPJM DESA

Dispermades 24-25 Juli 2019


PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA
A. DOKUMEN PERENCANAAN
merupakan salah
mengacu pada
satu sumber perencanaan Perdes ttg RPJM Desa dan
masukan dalam pembangunan RKPdes merupakan satu-
perencanaan kab/kota satunya dokumen
kab/kota perencanaan di desa

Perencanaan
Pembangunan Pemerintah Desa menyusun - Mempertimbangkan
Desa meliputi perencanaan Pembangunan kondisi obyektif Desa
RPJM Desa Desa sesuai dengan dan Prioritas pemb
(Jangka waktu 6 kewenangannya kab/kota
tahun); dan RKP - Ssi dg hasil kesepakatan
Desa (1 tahun) - Pemanfaatan Iptek,
dlm MusDes scr partisipatif kearifan lokal dan SDA
- Ditetapkan dengan Perdes

Pemerintah/Pemprov/Pemkab/kota Menetapkan:
a. program pembangunan kawasan perdesaan yang berasal dari Pemerintah/prov/kab/kota
b. Pedoman Pelaksanaan perencanaan pembangunan Desa dan pembangunan Kawasan
Perdesaan,
c. Pedoman pemberdayaan masyarakat Desa,
d. Pedoman Pendampingan Desa
e. Prioritas Penggunaan Dana Desa (besaran, alokasi, penggunaan, monitoring)
SIKLUS PERENCANAAN PEMBANGUNAN
DESAMBANGUNAN DESA

PEMANTAUAN & PERENCANAAN


PENGAWASAN PEMBANGUNAN

PELAKSANAAN PENYUSUNAN
PEMBANGUNAN RPJM DESA

PENYUSUNAN
RKP DESA
MEMAHAMI RPJM DESA
Pemerintah Desa menyusun perencanaan
Pembangunan Desa sesuai dengan
kewenangannya dengan mengacu pada
perencanaan pembangunan Kabupaten.
Perencanaan Pembangunan Desa disusun
secara berjangka meliputi:
 Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Desa selanjutnya disingkat
RPJM Desa adalah Rencana Kegiatan
Pembangunan Desa untuk jangka
waktu 6 (enam) tahun; dan
MEMAHAMI RPJM DESA
 Rencana Pembangunan Tahunan Desa atau
yang disebut Rencana Kerja Pemerintah
Desa, merupakan penjabaran dari Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Desa untuk
jangka waktu 1 (satu) tahun
 Peraturan Desa tentang Rencana Pembangunan
Jangka Menengah Desa dan Rencana Kerja
Pemerintah Desa merupakan satu-satunya
dokumen perencanaan di Desa dan merupakan
pedoman dalam penyusunan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Desa
 Peraturan Desa adalah peraturan perundang-
undangan yang ditetapkan oleh Kepala Desa
setelah dibahas dan disepakati bersama Badan
Permusyawaratan Desa
• Dalam menyusun RPJM Pemerintah
Desa wajib menyelenggarakan
musyawarah perencanaan
pembangunan Desa secara
partisipatif
• RPJM Desa mengacu pada RPJM
kabupaten, yang memuat visi dan
misi kepala Desa, rencana
penyelenggaraan Pemerintahan
Desa, pelaksanaan pembangunan,
pembinaan kemasyarakatan,
pemberdayaan masyarakat, dan
arah kebijakan pembangunan Desa
• RPJM Desa disusun dengan
mempertimbangkan kondisi objektif Desa
dan prioritas pembangunan kabupaten.
• RPJM Desa ditetapkan dalam jangka waktu
paling lama 3 (tiga) bulan terhitung sejak
pelantikan kepala Desa.
• Pemberdayaan Masyarakat Desa adalah
upaya mengembangkan kemandirian dan
kesejahteraan masyarakat dengan
meningkatkan pengetahuan, sikap,
keterampilan, perilaku, kemampuan,
kesadaran, serta memanfaatkan sumber
daya melalui penetapan kebijakan,
program, kegiatan, dan pendampingan
yang sesuai dengan esensi masalah dan
prioritas kebutuhan masyarakat Desa.
TUJUAN RPJM DESA
a. mewujudkan perencanaan pem
bangunan desa sesuai dengan kebutuhan
masyarakat dan keadaan setempat;
b. menciptakan rasa memiliki dan
tanggungjawab masyarakat terhadap
program pembangunan di desa;
c. memelihara dan mengembangkan hasil-
hasil pembangunan di desa;
d. menumbuhkembangkan dan mendorong
peran serta masyarakat dalam
pembangunan di desa.
PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA

Rencana
Rencana Pembangunan
Pembangunan Tahunan Desa atau
Jangka Menengah Rencana Kerja
Desa (RPJMDes) Pemerintah Desa
jangka waktu 6 (RKPDes), jangka
(enam) tahun. waktu 1 (satu)
tahun.
Ps 4 Ayat 1
RPJMDES
D I T E TA P K A N
DA LA M
JA N G K A
W A K T U PA L I N G
LA M A 3 ( T I GA )
BU LA N Ps 5 Ayat 2
TERHITUNG
S E JA K
P E LA N T I K A N
K E PA LA D E S A
MUATAN RPJM DESA

arah kebijakan
pembangunan
Desa
rencana kegiatan
visi dan misi
yang meliputi 5
kepala Desa,
bidang

RANCANGAN
RPJM DESA
Fisi Misi dan Renc
Pembangunan Desa

1.Visi, Misi, Tujuan, Sasaran Kepala Desa


2.Rencana Kegiatan yang meliputi:
a. bid penyelenggaraan Pemerintahan Desa,
b. Bid pelaksanaan pembangunan Desa,
c. Bid pembinaan kemasyarakatan Desa,
d. Bid pemberdayaan masyarakat Desa.
e. Bid penanggulangan bencana,darurat dan
mendesak desa
Informasi
Informasi arah kebijakan
arah kebijakan pembangunan
kabupaten/kota min
pembangunan kabupaten/kota min

1.RENCANA
PEMBANGUNA N JANGKA
MENENGA H DA ER A H
K A B U PAT E N / K O T A ;
2 . R E N C A N A S T R AT E G I S
S AT U A N K E R J A
P E R A N G K AT D A E R A H ;
3 . R E N C A N A U M U M T AT A
R UA N G W I L AYA H Ps 5 Ayat 2
K A B U PAT E N / K O T A ;
4 . R E N C A N A R I N C I T AT A
R UA N G W I L AYA H
K A B U PAT E N / K O T A ; D A N
5.RENCANA
PEMBANGUNA N
KAWASAN PERDESAAN.
KERANGKA PIKIR RPJMD / VISI-MISI
RENSTRA OPD KADES TERPILIH
PENYUSUNAN RPJM DESA
KAB. KEBUMEN

LEGENDA DAN KONDISI SAAT INI


SEJARAH MASALAH , PENYEBAB KONDISI YANG
PEMBANGUNAN DAN JEMBATAN PERENCANAAN DIHARAPKAN
DESA POTENSI VISI- MISI
DESA DESA

REFLEKSI
RPJMDes / 6 TAHUN
Thn 1 Thn 2 Thn 3 Thn 4 Thn 5 Thn 6

RENCANA TAHUNAN

RKP Desa
Tahapan Kegiatan Penyusunan RPJM Desa
• UU 25/2004
• UU 6/2014
• PP 43/2014
• Permendagri 114/2014
Data Sekunder
- Kemiskinan, sosial, budaya, • Permendagri 111/2014
Visi Misi RPJMD Ekonomi • Permendagri 44/2016
- Gender
Visi Misi Kades • Perbup 31 / 2015
- Infrastruktur dasar

penyelarasan penyusunan
Sosialisasi & arah kebijakan Pengkajian penyusunan Pembahasan,
Penyusunan
pembentuk perencanaan keadaan rencana rencana Penyepakatan,
rancangan
Tim Penyusun pembangunan Desa pembangunan pembangunan Penetapan Perdes
RPJM Desa
Desa RPJM Desa
kabupaten Desa

Data Primer
Musrenbangdes Rapat BPD dan
Musyawarah Lokakarya
Musdus RPJM Desa Pemdes
Desa Desa
PROSES / ALUR PENYUSUNAN RPJM DESA KAB.
KEBUMEN
Terbentuk Musdes
POKJA
sosialisasi

Analisa Data Penjaringan


Sekunder Masalah , Penyebab dan
Potensi
Sumber Kajian keadaan desa
Data
1. Profil musdus musdus
Desa
2. Data
Kemiski
nan Lokarya Musrenbang Musy
desa Musdes Desa BPD Penetapan
RPJM Desa

Pengelompokan Masalah,
Menysun Sejarah Desa, Isu
Strategis, Visi Misi, Tujuan, sosialisasi
Sasaran, Arah Kebijakan ,
Progran, Kegaiatan dan
Indikator Kinerja
ALUR PENYUSUNAN RPJM DESA

Pembentukan Penyelarasan Arah Pengkajian


Tim Penyusun Kebijakan perencanaan Keadaan Desa
RPJM Desa Pembangunan Kab/Kota

Penyusunan Rencana
Penetapan RPJM Desa Pembangunan Desa
melalui MusDes

Penyusunan Rencana
Penyusunan
Pembangunan Desa melalui
Rancangan RPJM
Musrenbangdes
Desa
• Membentuk Tim (partisipatif)
Kepala Desa • Menetapkan dengan Keputusan
Kades

• Jumlah 7-11 orang


• Kades sbg Pembina
Keanggotaan • Sekdes selaku Ketua
• Anggota dari : LPM/LKD; KPM;
Unsur Masy dan Perempuan

• penyelarasan arah kebijakan


pembangunan Kabupaten;
Tugas Tim • pengkajian keadaan Desa;
• penyusunan rancangan RPJM Desa;
• penyempurnaan rancangan RPJM Desa.
PENYELARASAN ARAH • mengintegrasikan program dan kegiatan
Tujuan pembangunan Kabupaten dengan
KEBIJAKAN pembangunan Desa
PEMBANGUNAN
Cara • mengikuti sosialisasi dan/atau
KABUPATEN/KOTA mendapatkan informasi tentang arah
Memperoleh kebijakan pembangunan kabupaten.
• rencana pembangunan jangka menengah daerah
kabupaten/kota;
Informasi • rencana strategis satuan kerja perangkat daerah;
• rencana umum tata ruang wilayah kabupaten/kota;
Kebijakan • rencana rinci tata ruang wilayah kabupatena; dan
• rencana pembangunan kawasan perdesaan

Pengelompokkan • bidang penyelenggaraan pemerintahan


Program & kegiatan Desa, pembangunan Desa, pembinaan
kemasyarakatan Desa, dan pemberdayaan
masyarakat Desa

Hasil • pendataan dan pemilahan dituangkan dalam


format data rencana program dan kegiatan
pembangunan yang akan masuk ke Desa

lampiran • Data rencana program dan kegiatan menjadi


lampiran hasil pengkajian keadaan Desa
PENGKAJIAN KEADAAN DESA ( MUSDUS )
pengambilan data dari dokumen data Desa;
pembandingan data Desa dengan kondisi Desa terkini
Data Desa meliputi sumber daya alam, sumber daya manusia, sumber daya
penyelarasan pembangunan,dan sumber daya sosial budaya yang ada di Desa.
Hasil penyelarasan data Desa dituangkan dalam format data Desa.
data Desa penyelarasan
Format data Desa menjadi lampiran laporan hasil pengkajian keadaan Desa.
data Desa
Hasil Penyelarasan menjadi input musyawarah desa
menemukenali potensi dan peluang pendayagunaan sumber daya Desa, dan masalah yang dihadapi Desa
Hasil penggalian gagasan menjadi dasar bagi masyarakat dalam merumuskan usulan rencana kegiatan
dan diklasifikasi menjadi 4 bidang
Dilakukan secara partisipatif melalui musyawarah dusun dan/atau musyawarah khusus unsur masyarakat
Penggalian penggalian
Tim penyusun RPJM Desa melakukan pendampingan terhadap musyawarah dusun dan/atau musyawarah
gagasan masy khusus
gagasanunsur masyarakat
Dilaksanakan dengan diskusi kelompok/terarah dengan 3 alat kajian : sketsa Desa, kalender musim dan
masyarakat
bagan kelembagaan Desa atau alat kajian lain yang sesuai kebutuhan masyarakat
Tim penyusun RPJM Desa melakukan rekapitulasi usulan rencana kegiatan pembangunan Desa dan
dituangkan dalam format usulan rencana kegiatan

•Tim membuat laporan hasil pengkajian


Tim membuat laporankeadaan
hasil pengkajian
desa dengankeadaan
beritadesa dengan
acara yang berita acara yang dilampiri:
data Desa yang sudah dilampiri:
diselaraskan; datayang
data Desa rencana program
sudah pembangunan
diselaraskan;
Penyusunan data rencana program pembangunan kabupaten/kota
kabupaten/kota yang akan masuk ke Desa; data rencana program pembangunan
Lap hasil kawasan perdesaan;yang dan akan
pembangunan
masuk ke Desa; data rencana program
rekapitulasi usulan
kawasan rencana
perdesaan; kegiatan
dan pembangunan Desa dari
rekapitulasi
pengkajiankea dusun dan/atau kelompok
penyusunan usulanmasyarakat
rencana kegiatan pembangunan Desa dari
daan desa Tim penyusun
laporan hasil RPJM Desa
dusunmelaporkan kepadamasyarakat
dan/atau kelompok kepala Desa
pengkajian
Kepala •Tim penyusun
Desa menyampaikan laporanRPJM Desa
kepada melaporkan
Badan kepada Desa sebagai bahan
Permusyawaratan
keadaan Desa
musyawarah desa kepala Desa
•Kepala Desa menyampaikan laporan keada Badan
Permusyawaratan Desa sebagai bahan musyawarah desa
MUSYAWARAH DESA

Penyusunan rencana pembangunan Desa melalui


musyawarah Desa,membahas dan menyepakati:
- Pembahasan dilakukan dengan
diskusi kelompok secara terarah yang
- laporan hasil pengkajian dibagi berdasarkan 5 bidang
keadaan Desa; Agenda pembahasan meliputi:
Hasil kesepakatan dalam
- rumusan arah kebijakan - laporan hasil pengkajian keadaan
pembangunan Desa yang Desa; musyawarah Desa
dijabarkan dari visi dan misi - prioritas rencana kegiatan Desa
dituangkan dalam berita
kepala Desa; dan dalam jangka waktu 6 (enam) tahun; acara.
- rencana prioritas kegiatan - sumber pembiayaan rencana Hasil kesepakatan menjadi
penyelenggaraan pemerintahan kegiatan pembangunan Desa; dan pedoman bagi pemerintah
Desa, pembangunan Desa, - rencana pelaksana kegiatan Desa Desa dalam menyusun RPJM
pembinaan kemasyarakatan yang akan dilaksanakan oleh
perangkat Desa, unsur masyarakat Desa.
Desa, dan pemberdayaan
masyarakat Desa Desa, kerjasama antar Desa, dan/atau
kerjasama Desa dengan pihak ketiga
MUSRENBANG DESA Kepala Desa menyelenggarakan
musyawarah perencanaan
pembangunan Desa, untuk
membahas dan menyepakati
rancangan RPJM Desa

• Pemerintah Desa, Badan Permusyawaratan Desa, dan unsur masyarakat,

PESERTA
meliputi :tokoh adat; tokoh agama; tokoh masyarakat; tokoh pendidikan;
perwakilan kelompok tani; perwakilan kelompok nelayan; perwakilan kelompok
perajin; perwakilan kelompok perempuan; perwakilan kelompok pemerhati dan
pelindungan anak; dan perwakilan kelompok masyarakat miskin, dan
masyarakat lain sesuai kondisi sosial budaya delegasi dusun)

AGENDA • Pembahasan dan penyepakatan rancangan RPJM


Desa

HASIL • Hasil kesepakatan rancangan RPJM Desa yang


dituangkan dalam berita acara
PENYUSUNAN RANCANGAN RPJM DESA

Tim penyusun
membuat berita acara Berita acara
tentang hasil disampaikan kepada
penyusunan rancangan Kades kemudian
RPJM Desa yang memeriksa dokumen
dilampiri dokumen rancangan RPJM Desa
rancangan RPJM Desa

Tim penyusun
menyusun kedalam Disempurnakan dan
format rancangan RPJM atau disetujui untuk
Desa berdasarkan bahan musrenbangdes
berita acara
Penyusunan
Rancangan
RPJM Desa
PENETAPAN DAN PERUBAHAN RPJM DESA

PENETAPAN PERUBAHAN
Kepala Desa mengarahkan Tim penyusun RPJM
Desa melakukan perbaikan dokumen rancangan
Kepala Desa dapat mengubah RPJM Desa dalam hal:
RPJM Desa berdasarkan hasil kesepakatan terjadi peristiwa khusus, seperti bencana alam, krisis
Musrenbangdes politik, krisis ekonomi, dan/atau kerusuhan sosial
yang berkepanjangan; atau
Rancangan RPJM menjadi lampiran rancangan
terdapat perubahan mendasar atas kebijakan
peraturan Desa tentang RPJM Desa Pemerintah, pemerintah daerah provinsi, dan/atau
pemerintah daerah kabupaten/kota

Kepala Desa menyusun rancangan peraturan Desa


tentang RPJM Desa

Rancangan peraturan Desa tentang RPJM dibahas Perubahan RPJM dibahas dan disepakati dalam
dan disepakati bersama oleh kepala Desa dan BPD
untuk ditetapkan menjadi Peraturan Desa tentang musyawarah perencanaan pembangunan Desa dan
RPJM Desa. selanjutnya ditetapkan dengan peraturan Desa
KEWENANGAN SKALA DESA, BIDANG, PROGRAM/KEGIATAN
Bidang Penyelenggaraan sistem organisasi masyarakat adat;
Pemerintahan Desa
pengelolaan tanah kas Desa; dan
Bidang Pelaksanaan
Pembangunan Desa
??????????????
HAK ASAL USUL (REKOGNISI) Bidang Pembinaan
kemasyarakatan Desa pembinaan kelembagaan
masyarakat;

Bidang Pemberdayaan pembinaan lembaga dan hukum


masyarakat Desa adat;
pengembangan peran
Bidang penanggulangan bencana, masyarakat Desa
darurat & mendesak desa
SKALA DESA ??????????????
Bidang Penyelenggaraan
Pemerintahan Desa a. pengelolaan tambatan perahu;
b. pengelolaan pasar Desa;
c. pengelolaan tempat pemandian umum;
Bidang Pelaksanaan d. pengelolaan jaringan irigasi;
Pembangunan Desa e. pengelolaan lingkungan permukiman
masyarakat Desa;
LOKAL SKALA DESA Bidang pembinaan f. pembinaan kesehatan masyarakat dan
(SUBSIDIARTY pengelolaan pos pelayanan terpadu;
Kemasyarakatan Desa g. pengembangan dan pembinaan sanggar
seni dan belajar;
Bidang Pemberdayaan h. pengelolaan perpustakaan Desa dan
taman bacaan;
masyarakat Desa
i. pengelolaan embung Desa;
j. pengelolaan air minum berskala Desa;
Bidang penanggulangan dan
bencana, darurat & mendesak k. pembuatan jalan Desa antarpermukiman
desa ke wilayah pertanian..
Pengkajian keadaan Desa

1.penyelarasan data Desa;


2.penggalian gagasan
masyarakat;
3.penyusunan laporan hasil
pengkajian keadaan Desa.
 Penggalian gagasan dilakukan secara
partisipatif dengan melibatkan seluruh
unsur masyarakat Desa sebagai sumber
data dan informasi

Ps 15 Ayat 1
 Diskusi kelompok menggunakan
Sketsa Desa, Kalender Musim dan
Bagan Kelembagaan Desa sebagai alat
kerja untuk menggali gagasan
masyarakat

Ps 16 Ayat 2
PENGGALIAN GAGASAN
DALAM PENYUSUNAN
RPJM DESA

BERBASIS
DATABASE YANG
VALID DAN AKURAT
1. SKETSA DESA (F1)
2. KALENDER MUSIM (F2)
3. BAGAN KELEMBAGAAN (F3)

PEMILIHAN TINDAKAN
PENGELOMPOKAN MASALAH
(F4)
PENENTUAN PERINGKAT • RPJMDes
MASALAH (F5) • RKPDESA
PENGKAJIAN TINDAKAN
PEMECAHAN MASALAH (F6)
PENENTUAN PERINGKAT
TINDAKAN (F7)
FORMULIR 1
SKETSA DESA

GAMBARAN DESA SECARA KASAR DAN


UMUM MENGENAI KEADAAN SUMBER DAYA
FISIK.

OUTPUT : MSL SOSIAL, EKONOMI,


PENDIDIKAN, KESEHATAN, KEAMANAN.
FORM TABEL 1
DAFTAR MASALAH DAN POTENSI DARI KAJIAN SKETSA DESA

NO MASALAH PENYEBAB MASALAH POTENSI

1 2 3 4
FORM TABEL 2
DAFTAR MASALAH DAN POTENSI DARI KAJIAN KALENDER MUSIM

Masalah/ Hujan Pancaroba Kemarau


Keadaan/
Se
Kegiatan pt
Okt Nov Des Jan Peb Mar Apr Mei Juni Juli Agst

Masa tanam ** *** *** *


Masa panen ** *** **** *
Banjir ** *** ***
Kesehatan
- Penyakit malari ** *** ***
-Penyakit diare * ** *** *** *** ****
-Penyakit campak * ** ***
Kekurangan pangan ** **** *****

Kekurangan air ** ** *****

NO MASALAH PENYEBAB MASALAH POTENSI

1 2 3 4

35
FORMULIR 3
BAGAN KELEMBAGAAN

SUATU GAMBARAN KEADAAN


PERANAN (MANFAAT) LEMBAGA
BAGI MASYARAKAT

 ALAT UNTUK MENGGALI MASALAH


YANG BERHUBUNGAN DENGAN
PERANAN (MANFAAT) LEMBAGA BAGI
MASYARAKAT
CONTOH GAMBAR
BAGAN KELEMBAGAAN

KPM Krg
♀♂ Taruna
♀♂
Kelompok
Tani
♀♂ LPMD
♀♂
Masy
Simpan
Pinjam PKK
♀♂ RT ♀

PEMDES
Puskes ♀♂ KUD
Mas
♀♂
♀♂
FORM TABEL 3
DAFTAR MASALAH DAN POTENSI DARI KAJIAN DIAGRAM KELEMBAGAAN

NO MASALAH PENYEBAB MASALAH POTENSI

1 2 3 4
FORMULIR F4
PENGELOMPOKAN MASALAH

Penyebab
No Masalah Potensi
masalah
1 2 3

4
FORMULIR 5
PENENTUAN PERINGKAT MASALAH

KRITERIA

Dirasakan Jumlah
No Masalah Dukungan Peringkat
oleh Sangat Sering Nilai
Potensi
Banyak Parah Terjadi
Orang

1 2 3 4 5 6 7 8

5 5 5 2 17 I

5 4 3 3 15 II

3
4 3 3 2 12 III
FORMULIR 6
PENGKAJIAN TINDAKAN PEMECAHAN MASALAH

ALTERNATIF
NO MASALAH PENYEBAB POTENSI TINDAKAN TINDAKAN YG
PEMECHAN MASLAH LAYAK

3
FORMULIR 7
PENENTUAN PERINGKAT TINDAKAN

Pemenuhan Dukungan
Tindakan yg Layak Kebutuhan Peningkatan Dukungan Jumlah Peringkat
Orang Pendapatan Potensi Nilai Tindakan
Banyak Masyarakat

5 3 2 10 I

4 2 2 8 III

4 3 2 9 II
FORMAT MATRIK PROGRAM KEGIATAN INDIKATIF RPJMDESA THN 2019 – 2025
SKALA SUPRA DESA

FORMAT MATRIK PROGRAM KEGIATANINDIKATIF RPJM DESA TAHUN 2019 - 2025


SKALA SUPRA DESA
DESA …………… KECAMATAN ………….KABUPATEN…………..

INDIKATOR KINERJA TAHUN


KODE BIDANG / Indikator Kinerja TARGET KINERJA CAPAIAN
LOKASI 2020 2021 2022 2023 2024 2025
PROGRAM/ (SASARAN ) ( VOLUME ) AKHIR
1 KEGIATAN
2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
EKONOMI

PEMSOSBUD

PENGEMBANGAN
INFRASTRUKTUR

DESA………………….
KETUA TIM PENYUSUN RPJMDESA
FORMAT MATRIK RENCANA PEMBANGUNA JANGKA MENENGAH DESA
TAHUN 2019 - 2025
DESA :

KECAMATAN :

KABUPATEN :

SKALA KAB/PROP/APBN :

PERKIRAAN
BIAYA DAN
SUMBER PERKIRAAN POLA
PERIODE ( TAHUN ) PEMBIAYAAN PELAKSANAAN KET
KODE REKG BIDANG SUB BIDANG KERJA KERJA
KEGIATAN LOKASI
JML SWAKE SAMA SAMA
RT/RW/DU VOLUME 2020 2021 2022 2023 2024 2025 SUMBER
SUN
Rp LOLA ANTAR PIHAK
DESA KETIGA
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
BIDANG
PENYELENGGARAAN
PEMERINTAHAN
DESA

BIDANG
PELAKSANAAN
PEMBANGUNAN

BID.PEMBINAAN
KEMASYARAKATAN

BIDANG
PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT

BIDANG
PENANGGULANGAN
BENCANA DAN
MENDESAK DESA

KEPALA DESA……………..
MUSYAWARAH DESA
Penyusunan rencana pembangunan Desa melalui
musyawarah Desa,membahas dan menyepakati:
Pembahasan dilakukan dengan
diskusi kelompok secara
terarah yang dibagi
- laporan hasil pengkajian berdasarkan 5 bidang
keadaan Desa; Agenda pembahasan meliputi:
- rumusan arah kebijakan - laporan hasil pengkajian Hasil kesepakatan dalam
pembangunan Desa yang keadaan Desa; musyawarah Desa
dijabarkan dari visi dan misi - prioritas rencana kegiatan dituangkan dalam berita
kepala Desa; dan Desa dalam jangka waktu 6 acara.
(enam) tahun;
- rencana prioritas kegiatan Hasil kesepakatan menjadi
penyelenggaraan - sumber pembiayaan rencana
pemerintahan Desa,
kegiatan pembangunan Desa; pedoman bagi pemerintah
dana pelaksana kegiatan Desa Desa dalam menyusun RPJM
pembangunan Desa, yang akan dilaksanakan oleh
pembinaan kemasyarakatan perangkat Desa, unsur
Desa.
Desa, dan pemberdayaan masyarakat Desa, kerjasama
masyarakat Desa antar Desa, dan/atau
kerjasama Desa dengan pihak
ketiga
PENYUSUNAN RANCANGAN RPJM DESA

Tim penyusun
membuat berita acara Berita acara
tentang hasil disampaikan kepada
penyusunan rancangan Kades kemudian
RPJM Desa yang memeriksa dokumen
dilampiri dokumen rancangan RPJM Desa
rancangan RPJM Desa

Tim penyusun
menyusun kedalam Disempurnakan
format rancangan RPJM dan atau disetujui
Desa berdasarkan untuk bahan
berita acara musrenbangdes
Penyusunan
Rancangan
RPJM Desa
BAB I PENDAHULUAN
a. Latar Belakang
b. Landasan Hukum SISTEMATIKA RPJM DESA
c. Tujuan
BAB II PROFIL DESA
a. Legenda dan Sejarah Desa
b. Kondisi Umum Desa
c. SOTK Desa
BAB III PROSES PENYUSUNAN RPJM Desa
BAB V. PENUTUP
a. Sosialisasi
LAMPIRAN-LAMPIRAN
b. Musdus
• Matrik Program Kegiatan Skala Desa
c. Lokakarya Desa
• Matrik Program Kegiatan Kawasan Perdesaan
d. Musyawarah Desa
• Matrik Program Kegiatan Supra Desa
e. Musrenbang RPJM Desa
• Pengkajian Keadaan Desa ( Sketsa Desa, Kalender Musim,
BAB IV : RUMUSAN PRIORITAS MASALAH
Diagaram Kelembagaan)
a. Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa
• Berita Acara Musyawarah ( Sosialisasi,Musdus,Lokakarya,
b. Bidang Pelaksanaan Pembangunan
Musyawarah Desa, Musrenbangdes)
c. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan
• Undangan dan Daftar Hadir Musyawarah ( Sosialisasi,
d. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa
Musdus, Lokakarya, Musyawarah Desa, Musrenbangdes)
e. Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat dan
• Notulen Musyawarah ( Sosialisasi,Musdus,Lokakarya,
Mendesak Desa
Musyawarah Desa, Musrenbangdes)
BAB V : VISI, MISI, ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN DESA, ARAH
• Peta Desa
KEBIJAKAN KEUANGAN DESA SERTA PROGRAM DAN KEGIATAN
• Foto Kegiatan/Foto Desa (Sosialisasi,Musdus,Lokakarya,
INDIKATIF
Musyawarah Desa, Musrenbangdes)
a. Visi
b. Misi
c. Arah Kebijakan Pembangunan Desa
d. Arah Kebijakan Keuangan Desa
ALUR PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA
LANGKAH-LANGKAH PENERAPAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN PARTISIPATIF DESA

Peraturan Desa
tentang RKP Desa

Lokakarya
Musdus Musrenbang Desa
Desa
48
TAHAPAN PENYUSUNAN RPJM DESA
NO TAHAPAN PELAKU HASIL

1 Persiapan PEMDES Sosialisasi


Pembentukan Tim Penyusun
2 Up date Data, TIM PENYUSUN Data kemiskinan, Data Potensi
Pengkajian berkoordinasi Desa, Data Permasalahan
Keadaan Desa dengan PETUGAS Data Kebutuhan/Peringkat
dengan 3 Alat PENGOLAH DATA Tindakan
Kajian
3 Merumuskan TIM PENYUSUN Sinkronisasi Usulan rencana Keg
Sinkronisasi Perenc pembangunan Desa dan
Pembangunan Kabupaten (Mengacu RPJMD dan
Desa- Kabupaten Renstra SKPD)
4 Laporan Hasil Up TIM PENYUSUN Laporan hasil Up Date Data
Date Data, PKD, Rumusan Sinkronisasi Perenc
Sinkronisasi Perenc Pembangunan Desa-Kabupaten,
Pembangun Desa- Usulan Masyarakat
Kabupaten dan
NO TAHAPAN PELAKU HASIL
5. Laporan Kepala Desa Kepala Desa Bahan Musyawarah Desa:
kepada BPD tentang 1. Hasil Up Date data;
hasil Up date Data, Hasil 2. Hasil PKD;
PKD, Usulan 3. Usulan Masyarakat;
Masyarakat, Rumusan 4. Sinkronisasi Pembangunan
Sinkronisasi Perencn
pembangunan Desa dan
Kabupaten
6. Musyawarah Desa yang BPD 1.Penjabaran Visi Misi Kades;
diselenggarakan oleh 2.Arah Kebijakan
BPD untuk pembahasan Pembangunan Desa 6 tahun
dan penyepakatan Visi ke depan;
Misi Kades; Arah 3.Rencana Kegiatan per tahun
Kebijakan Pembang
Desa 6 tahun, Renc
Kegiatan per tahun.
Penyusunan Rancangan TIM PENYUSUN DOKUMEN AWAL RANCANGAN
RPJM Desa RPJM DESA
4 Pembahasan Rancangan PERSERTA RANCANGAN AKHIR RPJM DESA
NO TAHAPAN
TAHAPAN PENYUSUNAN
PELAKU RPJMHASIL
DESA
7. Penyusunan TIM PENYUSUN Dokumen awal Rancangan RPJM
Rancangan RPJM Desa Desa

8 Pembahasan Pemdes, BPD, 1. Rancangan Akhir RPJM Desa


Rancangan RPJM Desa Masyarakat 2. Berita Acara Musrenbang
dlm Musrenbang Desa peserta Desa Pembahasan RPJM
penyusunan RPJM Musrenbang Desa
Desa Desa RPJM Desa
9. Penetapan Rancangan KEPALA DESA 1. Peraturan Desa tentang
Perdes RPJM Desa RPJM DESA
2. Lampiran-lampiran
10 Laporan ke Bupati KEPALA DESA Hasil Kajian Bupati terhadap
lewat Camat tentang Perdes RPJM Desa
Perdes RPJM Desa,
Maks 7 hari setelah
ditetapkan.
11 Sosialisasi Perdes KEPALA DESA Masyarakat paham Perdes RPJM
Selamat melakukukan
kegiatan

TERIMA KASIH
2/12/2020 52

Anda mungkin juga menyukai