Anda di halaman 1dari 23

ANALISIS BIAYA DAN TARIF

DI PELAYANAN KESEHATAN

Iik Sartika, S.K.M., M.Kes


ADMINISTRASI DAN KEBIJAKAN KESEHATAN
KESEHATAN MASYARAKAT
Gambaran Umum Tempat Penelitian

Survei ini dilaksanakan di Poli umum Puskesmas


Bugul Kidul pada tanggal 01 Juni 2019

Data yang dikumpulkan berupa data sekunder yang


diperoleh dari laporan keuangan, laporan aset,
laporan LB1 dan laporan pengelolaan obat
Puskesmas Bugul kidul.
Instrumen dalam pengumpulan data berupa lembar
observasi yang berisi beberapa variabel terkait
dengan biaya produksi di Poli umum Puskesmas
Bugul kidul.
Hasil Survey Analisis Biaya
Pelayanan Kesehatan
Puskesmas Bugul Kidul
Hasil Survei
1. Identifikasi Biaya
a. Biaya tetap (FC)
b. Biaya Variabel (VC)
c. Total Biaya (TC)

2. Unit Cost
a. Unit cost normative (UCn)
b. Unit cost actual (UCa)
3. Tarif
a. Break Even Point (BEP)
b. Cost Recovery Rate (CRR)
a.1. Biaya Tetap
No Nama Barang ∑ Harga Satuan Masa Depresiasi
(unit) Hidup
1 Bak Instrumen Besar 1 120.000 5 2.000
2 Bak Instrumen Kecil 1 60.000 5 1.000
3 Bed 1 Crank Hospital (31801 c) 1 12.474.000 5 207.900
4 Huruf Tes Mata 1 18.750 5 313
5 Mangkok Cairan 2 72.000 5 1.200
6 Mangkok Untuk Larutan 1 31.000 5 517
7 Medicine Cabinet 1 4.356.000 5 72.600
8 Needle Destroyer 1 850.000 5 14.167
9 Stetoskop 1 187.000 5 3.117
10 Tensimeter 1 750.000 5 12.500
11 Toples Gelas 1 25.000 5 417
12 Timbangan Injak Dewasa 1 61.930 5 1.032
13 UGD Set 1 5.000.000 5 83.333
Total 24.005.680 400.095
a.2. Depresiasi Alat Non Medis
Harga Masa
No Nama Barang ∑ (unit) Total Harga Depresiasi
Satuan Hidup
1 Dispenser 1 112.500 112.500 5 1.875
2 Kipas Angin 1 65.000 65.000 5 1.083
3 Komputer 2 1.875.000 3.750.000 5 62.500
4 Korden 2 78.000 156.000 5 2.600
5 Kursi Bursak 2 150.000 300.000 5 5.000
6 Kursi Kerja 1 97.500 97.500 5 1.625
7 Kursi Lipat 2 270.000 540.000 5 9.000
8 Meja Kerja 2 455.000 910.000 5 15.167
9 Rak Obat 1 97.500 97.500 5 1.625
10 Tempat Sampah 1 20.000 20.000 5 333
Total 100.808
a.3. Biaya Pegawai
Take Home Take Home Take Home
Jumlah
No. Nama/jenis Pegawai Pay/Slip Gaji Pay/Slip Gaji Pay/Slip Gaji
(orang)
(Rp) (Rp) per bulan (Rp) setahun
1 Dokter umum 2 3.500.000 7.000.000 84.000.000
2 Perawat 2 2.500.000 5.000.000 60.000.000
Total 144.000.000

a.4. Biaya Pemeliharaan


No. Jenis Biaya Jumlah Biaya (Rp)
1 Pemeliharaan gedung 500.000
2 Pemeliharaan alat medis 1.000.000
3 Pemeliharaan alat non medis 2.000.000
4 Pemeliharaan jaringan 1.000.000
Total 4.500.000
Total Biaya Tetap (a)

No Keterangan Jumlah biaya (Rp)


1 Depresiasi Alat Medis 400.095
2 Depresiasi Alat Non Medis 100.808
3 Biaya Pegawai 144.000.000
4 Biaya Pemeliharaan 4.500.000
Total 149.000.903

Berdasarkan perhitungan tersebut dapat


diketahui bahwa biaya tetap yang harus dikeluarkan
oleh Poli Umum Puskesmas Bugul Kidul sebesar
Rp.149.000.903 per tahun.
b.1. Daftar Obat yang di gunakan
No Kode Nama Obat Total Harga Total Biaya
Pengeluaran Obat Obat
1 0114 Antalgin 500 mg 33.674 145 4.882.730,00
2 0116 Antasida DEON Kombinnasi 36.415 77,94 2.838.185,10
3 0403 Deksametasone 0,5 mg 17.009 68,98 1.173.280,82
4 0409 Diazepam 2 mg 1.389 45,00 62.505,00
5 0703 Garam Oralit u/ 200 mg air 8.455 288,00 2.435.040,00
6 1015 Kloramfenikol salep mata 1% 136 1.562,00 212.432,00
7 1208 Metronidazol tab.250 mg 805 122,80 98.854,00
8 1307 Obat anti TB kategori 1 25 259.600 6.490.000,00
9 1404 Paracetamol tab.500 mg 58.290 79,00 4.604.910,00
10 1701 Tablet tambah darah kombinasi 32.070 27,3 875.511,00
… … … … … …
124 1802 Vitamin B compleks tab 53.011 106,69 5.655.743,59
Total Rp. 254.921.408,25
b.2. Bahan Habis Pakai Non Medis
No Nama Bahan Jumlah Harga Harga Frekuensi Total / Tahun
(Buah) Satuan Total beli / Thn
1 Aqua galon 1 15,000 15,000 24 360.000
2 ATK 1 100,000 125,000 12 1.500.000
Total 1.860.000

b.3. Insentif
No Jabatan Jumlah Insentif
(Orang) Bulan (Rp) Tahun (Rp)
1 Dokter Umum 2 1.500.000 36.000.000
2 Perawat Umum 2 800.000 19.200.000
Total 2.300.000 45.200.000
Total Biaya Variabel (b)

No Keterangan Jumlah Biaya (Rp)


1 Biaya BHP Medis 254.921.408
2 Biaya BHP Non Medis 1.860.000
3 Biaya Insentif 45.200.000
Total 301.981.408

Berdasarkan perhitungan tersebut dapat


diketahui bahwa biaya variabel yang harus
dikeluarkan oleh Poli Umum Puskesmas Bugul kidul
sebesar Rp.301.981.408 per tahun.
c. Biaya total (total cost)

Total Cost adalah total biaya yang dikeluarkan


selama 1 tahun untuk melangsungkan pelayanan di
Poli Umum Puskesmas Bugul Kidul atau disebut juga
biaya produksi (Total Biaya Tetap + Total Biaya Variabel)
ditampilkan dalam tabel berikut:
No Keterangan Jumlah Biaya (Rp)
1 Biaya Tetap (Depresiasi Alat Medis, Depresiasi 149.000.903
Alat Non Medis, Biaya Pegawai & Biaya
Pemeliharaan)
2 Biaya Variabel (BHP Medis, BHP Non Medis, 301.981.408
dan Biaya Insentif)
Total 450.982.311
Unit cost
1. Unit cost Normative digunakan sebagai dasar
perhitungan tarif. Rumus UC Normatif:

Keterangan:
TFC = Total Fixed Cost/ / Total Biaya Tetap
Q kap = Banyaknya output yang ditargetkan
TVC = Total Variabel Cost / Total Biaya Variabel
Q Act = Banyaknya output yang dilayani
Cont..
Pada Poli Umum Puskesmas Bugulkidul:
1. Target pasien (Qkap) = 45.000 pasien/tahun.
2. Fakta pasien (Qact) = 46.120 pasien.
3. TFC sebesar Rp 149.000.903
4. TVC sebesar Rp 301.981.408

→ UCn di Poli Umum/tahun:

→ UCn = (149.000.903 : 45.000) + (301.981.408 : 46.120)


→ UCn = (3.311,131) + (6.547,732)
→ UCn = 9. 858,863
Cont..

2. Unit Cost Actual adalah biaya satuan output


sebenarnya sesuai dengan jumlah pasien yang
dilayani. Rumus :

Keterangan :
TC = Total Cost/ / Total Tetap
Q Act = Banyaknya output yang dilayani
Cont..

1. Fakta pasien dilayani = 46.120 pasien/tahun.


2. TC = Rp 450.982.311

→ UC actual di Poli Umum/tahun:

→ UCa = 450.982.311 : 46.120


→ UCa = 9778
3. Tarif
→ Tarif = (unit cost normative + konstanta)
→ Konstanta = profit yang diinginkan, ATP/WTP, tarif
pesaing atau faktor lainnya

 Tarif untuk Poli Umum Puskesmas Bugul Kidul yaitu:


Tarif = UC normatif + konstanta
= UC normatif + (15% x UC normatif)
= Rp 9. 858,863 + (0,15 x Rp 9858,863)
= Rp 11.337,69
 Sehingga tarif Poli Umum Puskesmas Bugul Kidul
adalah Rp 11.337,69 dengan asumsi keuntungan
yang diinginkan adalah 15%.
BEP (Break Even Point)
BEP → suatu kondisi jumlah pendapatan yang diterima
sama dengan jumlah biaya yang dikeluarkan.
BEP Unit:

 Berdasarkan penghitungan BEP unit dengan


menggunakan Rp 11.337,6 maka Puskesmas Bugul
Kidul dapat mencapai BEP jika melakukan pelayanan
sebanyak 31107,51  31.108 pasien
Cost Recovery Rate (CRR)
→ CRR = tingkat pengembalian biaya berdasarkan
pendapatan yang dihasilkan. CRR dapat dihitung :
→ Total pendapatan = Tarif x Q aktual
= Rp 11.337,69 x 46.120
= Rp 522.894.262,8
→ Total biaya (TC) = Rp 450.982.311

 Hal ini yang menunjukkan puskesmas mendapatkan


profit karena CRR melebihi 100%
KESIMPULAN
Biaya Tetap (Fixed Biaya Variabel
Biaya Total (Total
Cost) = Rp (Variabel Cost) =
Cost) = Rp
149.000.903 per Rp 301.981.408
450.982.311
tahun per tahun

Unit Cost Normatif Unit Cost Aktual = Tarif (Rates) = Rp


= Rp 9.858 Rp 9.778 11.337

BEP Unit = 31.108 CRR (Cost Recovery


pasien Rate) = 115,95%
KESIMPULAN

Berikut ini adalah kesimpulan atas penjelasan


hasil analisis biaya produksi pada pelayanan
kesehatan yakni Poli Umum Puskesmas Bugul
kidul:
1. Biaya Tetap (Fixed Cost) = Rp.149.000.903/tahun
2. Biaya Variabel (Variabel Cost)=
Rp.301.981.408/tahun.
3. Biaya Total (Total Cost)
TC = TFC + TVC
= Rp.149.000.903 + Rp.301.981.408
= Rp 450.982.311
Cont..

4. Unit Cost Normatif = Rp.9858,863

5. Unit Cost Aktual =Rp. 9778

6. Tarif (Rates) = Rp 11.337,69

7. BEP Unit = 31107,51  31108 pasien.

8. CRR (Cost Recovery Rate) = 115,95%.


SEKIAN
&
Terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai