Anda di halaman 1dari 11

PERIODiSASI

MUSIK DUNIA
MAPEL: SENI BUDAYA
KELAS: XII
1. MUSIK KUNO
 Lahir pada periode 476 SM
 Berkembang di wilayah geografis:
Mesopotamia, Mesir, ersia, India,
Tiongkok, Yunani, Roma.
 Pada zaman ini lahir Tuning System atau
sistem pelarasan berupa skala, sebagai
cikal bakal terbentuknya tangga nada
 Di temukan penulisan notasnotasi
CONTOH ALAT MUSIK KUNO

Alat Musik Aulos,


Alat musik Lira, Yunani
Yunani
2. MUSIK RENAISANS
 Muncul sekitar tahun
1450-1600 M
 Komponis terkenal:
Geovanni Pierluaigi da
Palestrina, Orlande de
Lassus, dan William Byrd.

Recoreder
3. MUSIK BAROK (Baroque)
 Muncul sekitar tahun1600-1750 M
 Barok berarti “Mutiara yang berbentuk tidak
wajar”
 Komponis zaman Barok: Claudio Monteverdi,
Henry Purcell, Johan Sebastian Bach, Jean
Philippe Rameau, George Frederic Handel,
dan Antonio Vivaldi.
 Iringan musik gereja, opera, drama teater
 Alat musik: tifa, flute, terompet, biola.
5. MUSIK KLASIK
 Muncul pada abad ke-18 sampai abad
ke-19
6. MUSIK ROMANTIK
 Muncul sekitar tahun 1800an sampai
abad ke-20 M
 Berkaitan dengan gerakan romantik
pada seni, sastra, dan filsafat
 Komponis: Franz Schubert, Johan Strauss,
Sr. Felix Mandelssonh, Frederic Chopin,
Robert Schumann, Richard Wagner,
Giussepe Veri, Hector Berlioz, dan
Johannes Brahms.
MUSIK MODERN
 Dimulai pada abad ke 20 M.
 Telah ditemukan teknologi untuk
merekam dan mengirimkan musik
dengan peran teknologi.
 Lebih bebas dan bervariasi
8. MUSIK KONTEMPORER
 Lahirpada abad ke 21.
 Memadukan berbagai jenis musik
sehingga memunculkan musik baru.
Apa yang kamu ketahui teantang musik
kontemporer?

Anda mungkin juga menyukai