Anda di halaman 1dari 8

Wirausaha produk peralatan

terapan
Bab 6
Kelompok 1
• Antian Wisnu Setiawan
• Bahrudin Rohmat
• Defina Triani
• Meilani sri ayu ningsih
• Widia ayu rahmawati
a. Perencanaan usaha produk
peralatan produk terapan
beberapa hal yang harus diperhatikan dalam
merencanakan pembuatan produk peralatan
teknologi terapan, yaitu:
a. Strenght
b. Weakness
c. Opportunity
d. Treath
b. Produksi peralatan teknologi
1. Manfaat pasar
terapan
Pasar
merupakan
mekanisme
usaha yang
menata
kepentingan
pembeli
terhadap
kepentingan
penjual,
diantaranya
perilaku pembeli
dan penjual,
komoditas yang
diperjualbelikan,
aturan main
yang disepakati,
regulasi.
2. Sistem Produksi Usaha Peralatan Teknologi Terapan
a. Ide dan peluang
b. Sumber daya yang dibutuhkan
c. Potensi produk teknologi terapan di Daerah
d. Proses produksi
c. Penghitungan harga jual produk
peralatan teknologi terapan
Analisa perhitungan laba rugi yang dilakukan, didasarkan atas harga
perkiraan pada produksi peralatan teknologi terapan. Meskipun
demikian perhitungan-perhitungannya diharapkan dapat
memberikan gambaran tentang biaya-biaya dan keuntungan serta
perkiraan pengembangan usaha melalui perhitungan Break Even
Point (BEP).
• Terdapat dua buah perhitungan BEP, yaitu:
• BEP Unit, menyatakan data jumlah unit produk yang harus dicapai
pada titik impas. Jika jumlah produksi berada di bawah angka BEP,
maka perusahaan merugi, sebaliknya jika berada di atas angka BEP,
maka perusahaan untung.
• BEP Penjualan, menyatakan data jumlah penjualan yang harus
dicapai pada titik impas. Jika jumlah penjualan berada di bawah
angka BEP, maka perusahaan merugi, begitu pula sebaliknya.
d. Media promosi produk peralatan
teknologi terapan
• Kegiatan dan media promosi bergantung dari
pasar sasaran yang merupakan target dari
promosi tersebut. Promosi produk dapat
dilakukan diantaranya dengan mengadakan
kegiatan di suatu lokasi, promosi melalui
poster atau iklan di media cetak, radio
maupun media sosial.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai