Anda di halaman 1dari 15

LAW121PHKI

Pengantar Hukum Indonesia


Hukum Perdata

Fakultas Hukum
Universitas Pelita Harapan

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 1 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Pengelompokan Hukum Hukum
Fakultas Hukum

Material
Hukum Pidana Formil Material
& Formil
Hukum Publik HTN
Hukum Tantra Material
HAN & Formil

Hkm. Perdata KUHPerdata


dlm arti luas KUHDagang
Hukum Privat
UU Tambahan
Hukum Perdata
dlm arti sempit Materiil KUHPerdata

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 2 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Hukum Publik Hukum
Fakultas Hukum

Sekumpulan peraturan yang mengatur


kepentingan umum, yaitu antara warga
negara dengan penguasanya, yang
pelaksanaanya diserahkan kepada
penguasa.

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 3 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Hukum Privat Hukum
Fakultas Hukum

Sekumpulan peraturan yang mengatur


kepentingan perseorangan dalam
pergaulan masyarakat yang
pelaksanaanya diserahkan kepada
masing-masing pihak.

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 4 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Menurut Fungsi Pengaturannya Hukum
Fakultas Hukum

 Hukum Materiil
Peraturan yang mengatur tentang hak dan
kewajiban, contoh: Hukum Pidana, Hukum
Perdata dan HTN.
 Hukum Formil
Peraturan yang mengatur tentang bagaimana cara
melaksanakan hak dan kewajiban, contoh:
Hukum Acara Perdata dan Hukum Acara Pidana.

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 5 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Pengertian Hukum Perdata Hukum
Fakultas Hukum

 Prof. Sudikno Martokusumo, SH


Hukum Perdata adalah hukum antar perorangan yang mengatur
hak dan kewajiban perorangan yang satu terhadap yang lain di
dalam hubungan keluarga dan di dalam pergaulan masyarakat.
 Prof. Dr. Wirjono Prodjodikoro, SH

Hukum Perdata adalah suatu rangkaian hukum antara orang-


orang atau badan hukum satu sama lain tentang hak dan
kewajiban.
Hukum yang mengatur hubungan hukum antara orang/badan
hukum yang satu dengan orang/badan hukum yang lain di
dalam masyarakat dengan menitik beratkan pada kepentingan
perseorangan (pribadi/badan hukum)

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 6 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
KUHPerdata Hukum
Fakultas Hukum

Kodifikasi KUHPerdata (Burgerlijk Wetboek)


Indonesia diumumkan pada 30 April
1847 melalui Staatsblad No. 23, dan mulai
berlaku pada 1 Januari 1848.

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 7 of 16


Pengantar Hukum Indonesia

Sistematika Hukum Perdata Hukum


Fakultas Hukum

 Sistematika hukum perdata menurut KUHPerdata:


1. Buku I : Orang
2. Buku II : Benda
3. Buku III : Perikatan
4. Buku IV : Pembuktian dan Daluwarsa
 Menurut ilmu pengetahuan hukum/secara materiil:
1. Hukum Pribadi (Personen Recht)
2. Hukum Keluarga (Familie Recht)
3. Hukum Harta Kekayaan (Vermogen Recht)
4. Hukum Waris (Erfrecht)

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 8 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Sistem Tertutup & Terbuka Hukum
Fakultas Hukum

 Sistem Tertutup KUHPerdata


 Diatur dalam Buku I dan Buku II
 Orang tidak boleh menentukan hak dan kewajiban
kebendaan & keluarga di luar Buku I dan Buku II
 Sistem Terbuka KUHPerdata
 Tercermin dalam Pasal 1338 (1); 1313
KUHPerdata
 Orang diberi kebebasan untuk membentuk
perjanjian di luar perjanjian, yang telah diatur
dalam KUHPerdata.

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 9 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
BUKU I Hukum
Fakultas Hukum

“Perihal Orang” (van persoonen), mengatur


tentang diri seseorang dan hukum keluarga.
Subjek hukum

Perkawinan dan hal-hak sebagai suami


istri
Kekayaan dalam perkawinan;

Kekuasaan orang tua

Perwalian dan pengampuan

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 10 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
BUKU II Hukum
Fakultas Hukum

“Perihal Benda” (van zaken), mengatur


tentang hukum kebendaan dan hukum
waris.
Bezit

Eigendom

Opstal

Erfpacht

Hipotek

Gadai

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 11 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
BUKU III Hukum
Fakultas Hukum

“Perihal Perikatan” (van verbintenissen), mengatur tentang hak-hak


dan kewajiban-kewajiban seseorang yang berlaku terhadap orang-
orang atau pihak-pihak tertentu dalam bidang hukum kekayaan.
Pengertian perikatan pada umumnya

Timbulnya perikatan

Persetujuan-persetujuan tertentu

 Jual-beli

 Tukar-menukar

 Sewa-menyewa

 Perjanjian perburuhan

 Badan usaha (persekutuan dagang)

 Borgtocht

Perbuatan melawan hukum

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 12 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Hukum
Fakultas Hukum

Sumber-Sumber Perikatan

Perjanjian Undang-Undang

UU Saja UU sbg akibat perbuatan manusia

Kuasa ortu Perbuatan Perbuatan


Pekarangan
Menurut Melanggar Hukum
berdampingan memelihara
Hukum (on rechtmagie)
(Pasal 625 BW) anak (pasal
1048 BW (rechtmatige)
Pasal 1365 BW

Perwakilan Sukarela Pembayaran Tak Perikatan Wajar


(zaak waarneming Terhutang (pasal (pasal 1359 ayat 2
(pasal 1354 BW) 1359 ayat 1 BW) BW)
HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 13 of 16
Pengantar Hukum Indonesia
BUKU IV Hukum
Fakultas Hukum

“Perihal Pembuktian dan Lewat Waktu (Daluwarsa)”,


memuat pengaturan tentang alat-alat pembuktian dan
akibat-akibat lewat waktu dalam hubungan-hubungan
hukum.
Macam-macam alat bukti:

 surat

 saksi

 persangkaan

 pengakuan

 sumpah

Lewat waktu (daluwarsa)

HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 14 of 16


Pengantar Hukum Indonesia
Tugas Kelompok Hukum
Fakultas Hukum

1. Orang sebagai subjek hukum dan badan hukum sebagai subjek


hukum
2. Kekuasaan orang tua, perwalian, dan pengampuan
3. Perkawinan, Ius Sanguinis, dan Ius Soli
4. Benda dan macam-macam benda
5. Asas-asas hukum benda
6. Hak kebendaan dan macam-macam hak kebendaan
7. Macam-macam perikatan
8. Jenis-jenis perjanjian
9. Syarat sahnya perjanjian, prestasi dan wanprestasi
10. Unsur-unsur perjanjian dan asas-asas perjanjian
11. Pembuktian
12. Daluarsa
HK12103#07 Version: 0.3 Revision: 0.0 Valid Date: 06 2006 15 of 16

Anda mungkin juga menyukai