Anda di halaman 1dari 16

JENIS PASAR LATAR

BELAKANG
MONOPOLI ETIKA
DALAM PASAR
KOMPETITIF

Rizki Amalia Nawangsih

Sri Nia Agustin

Shokifah Anggi Saputri


A. Pasar Persaingan Sempurna

Pasar persaingan sempurna adalah suatu model pasar dimana terdiri dari
banyak produsen dan konsumen, komoditi yang diperjual-belikan bersifat
homogen, masing-masing produsen dan konsumen bebas atau mudah dalam
keluar masuk pasar, tidak terdapat campur tangan pihak lain salah satunya
pemerintah dalam mengatur pasar, faktor-faktor produksi bebas bergerak dengan
sempurna dan baik produsen maupun konsumen benar-benar mempunyai
informasi yang lengkap tentang kondisi pasar.
Ciri-ciri Pasar Persaingan
Sempurna
1. Jumlah pembeli dan penjual relatif banyak
2. Setiap penjual dan pembeli bebas masuk dan keluar pasar
3. Barang yang diperdagangkan bersifat homogen (sama)
4. Jumlah output setiap perusahaan relatif kecil dibandingkan dengan output dari
pasar.
5. Pembeli dan penjual bebas mengadakan perjanjian tanpa adanya campur tangan
pihak ketiga yaitu pemerintah.
6. Adanya mobilitas faktor-faktor produksi secara sempurna.
7. Pembeli maupun penjual mempunyai informasi yang lengkap tentang pasar.
Kelebihan dan Kelemahan
Pasar Persaingan Sempurna
Kelebihan Kelemahan

1. Terdapat banyak penjual dan 1. Adanya batasan dalam memilih


pembeli barang
2. Pekerja relative menerima gaji atau
2. Barang yang dijual bersifat
upah rendah
homogen
3. Kurangnya penelitian untuk
3. Adanya kebebasan keluar masuk berinovasi dan mngembangkan
pasar produk
4. Pembeli sudah mengetahui harga 4. Tidak ada barang subtitusi karena
pasar bersifat homogen
B. Pasar Oligopoli

Pasar oligopoli adalah salah satu bentuk pasar persaingan tidak sempurna,
dimana hanya terdapat beberapa produsen atau penjual dengan banyak pembeli di
pasar. Salah satu contoh industri yang termasuk kategori oligopoli yaitu industri
rokok, industri mobil, industri semen, jasa penerbangan dan lainnya.
Ciri-ciri Pasar Oligopoli

1. Banyaknya penjual dan pembeli


2. Barang yang diperjualbelikan bersifat homogen
3. Ada keterbatasan dalam perusahaan baru memasuki pasar
4. Adanya pengaruh yang diambil terhadap keputusan harga yang ditetapkan
oleh suatu perusahaan
5. Harga tidak mudah berubah
6. Adanya market leader atau pemimpin dalam pasar
Kelebihan dan Kekurangan
Pasar Oligopoli
Kelebihan Kelemahan
1. Menciptakan ketimpangan distribusi
1. Memberi kebebasan memilih bagi pendapatan
pembeli
2. Harga yang stabil dan terlalu tinggi dapat
2. Mampu melakukan penelitian mendorong timbulnya inflasi
dan pengembangan produk 3. Dapat menimbulkan pemborosan biaya
produksi
3. Lebih memperhatikan kepuasan
4. Dapat menimbulkan eksploitasi terhadap
konsumen karena adanya pembeli dan penjual faktor produksi
persaingan penjual 5. Sulit dimasuki oleh perusahaan baru
4. Adanya penerapan teknologi baru 6. Bisa berkembang ke arah pasar monopoli.
C. Pasar Monpoli

pasar monopoli (monopoly market) merupakan kebalikan dari pasar


persaingan sempurna, dimana didalam pasar hanya terdapat satu
penjual/perusahaan saja dan tidak terdapat penjual/perusahaan pesaing. Pasar
monopoli terjadi jika suatu perusahaan bertindak sebagai pejual tunggal dari suatu
barang, yang tidak mempunyai substansi (pure monopoly/monopoli murni)
Ciri-ciri Pasar Monopoli

1. Hanya terdapat satu penjual yang menguasai pasar


2. Tidak terdapat barang substitusi
3. Tidak terdapat kemungkinan pihak lain untuk memasuki pasar
4. Sangat mampu mempengaruhi harga produk yang dijualnya
Kelebihan dan Kelemahan
Pasar Monopoli
Kelebihan Kelemahan
1. Munculnya kreatifitas dan inovasi 1. Memicu perkembangan pasar
2. Adanya hak cipta atau hak paten gelap

3. Kecilnya peluang untuk 2. Terjadinya kemungkinan


berkompetisi eksploitasi konsumen dan pekerja
3. Munculnya ketidakadilan
D. Pasar Monopolistik

Pasar monopolistik adalah sebuah pasar yang memiliki struktur pasar yang
berada diantara dua pasar yaitu pasar persaingan sempurna dan pasar monopoli.
Dikatakan demikian dikarenakan jenis barang yang dijual bersifat homogen dan
penjual dapat mempengaruhi harga pasar serta dijumpai banyak penjual seperti
dalam pasar persaingan sempurna. Sehingga pasar monopolistic adalah pasar yang
didalamnya terdapat banyak penjual, dan masing-masing penjual dapat
mempengaruhi harga dan jalan diferensiasi produk.
Ciri-ciri Pasar Monopolistik

1. Terdapat banyak penjual/produsen


2. Produksinya bersifat heterogen
3. Ada kelonggaran untuk keluar masuk pasar
4. Perusahaan mempunyai sedikit kekuasaan dapat mempengaruhi harga
5. Diperlukan promosi untuk memperluas pasar
Kelebihan dan Kelemahan
Pasar Monopolistik
Kelebihan Kelemahan
1. Mempunyai tinggat persaingan yang tinggi,
1. Banyaknya produsen dipasar baik dari segi harga, kualitas ataupun
2. Kebebasan keluarmasuk produen pelayanan
2. Dibutuhkan modal yang cukup besar,
3. Diferensiasi produk mendorong karena pemain pasar didalamnya
konsumen agar selektif dalam mempunyai skala ekonmis yang cukup
menentukan produk yang akan tinggi.
dibelinya 3. Memdorong para produsen untuk selalu
melakukan inovasi terhadap produknya
4. Pasar ini relative mudah dijumpai sehingga biaya produksinya akan selalu
oleh konsumen meningkat.
E. Etika dalam Pasar
Kompetitif
Pasar kompetitif adalah sebuah pasar yang terdapat penjual dan pembeli
dimana mereka memperdagangkan produk identic atau sejenis,sehingga masing-
masing dari mereka akan menjadi penerima harga. Harga barang sama dengan
pendapatan rata-ratanya dan pendapatan marginal. Pasar kompetitif juga bisa
disebut pasar persaingan sempurna, disebut pasar persaingan sempurna apabila
jumlah pembeli dan penjual dari komoditi yang identik sedemikian banyaknya
sehingga pembeli dan penjual individu tidak mampu ( bertindak seolah-olah dia
mampu) mempengaruhi harga komoditi itu.
F. Kompentisi Pada Pasar Ekonomi Global

Kompetisi global merupakan bertuk persaingan yang mengglobal, yang melibatkan


beberapa Negara. Dalam persaingan itu, maka dibutuhkan trik dan strategi serta teknologi
untuk bisa bersaing dengan Negara-negara lainnya. Disamping itu kekuatan modal dan
stabilitas nasional memberikan pengaruh yang tinggi dalam persaingan itu. Dalam
persaingan ini tentunya Negara-negara maju sangat berpotensi dalam dan berpeluang
sangat besar untuk selalu bisa eksis dalam persaingan itu.
Kompetisi global juga menyebabkan menyempitnya lapangan pekerjaan, terutama
masyarakat lokal, karena kebanyakan pekerjaan dilakukan oleh teknologi, dan Negara-
negara maju menjadi pemasok kebutuhan-kebutuhan, sehingga kita cuma bisa menikmati
hasil yang sudah disuguhkan secara cantik yang sebenarnya merupakan ancaman yang
sangat besar bagi bangsa kita. Dilain sisi, lahan pertanian juga akan semakin menyempit.
TERIMA KASIH



Anda mungkin juga menyukai