Anda di halaman 1dari 26

ANEMIA MEGALOBLASTIK ET CAUSA

DEFISIENSI B12 DAN ASAM FOLAT


PADA PASIEN PASCA GASTREKTOMI

HARY TRI ATMAJA


102012189
KASUS
Seorang wanita berusia 40 tahun berobat dengan
keluhan lemas sejak 1 bulan SMRS. Sejak satu
bulan yang lalu pasien mengatakan sering lemas
dan sulit berkonsentrasi. Selain itu pasien cepat
lelah terutama jika naik tangga dan berjalan jauh. 2
minggu yang lalu gejala menetap dan menurut
pengawasan keluarga pasien terlihat pucat. 2
bulan yang lalu pasien habis dioperasi lambung.
MIND MAP
HIPOTESIS
Pasien terkena anemia megaloblastik
PENDAHULUAN
• Definisi anemia, menurut WHO
• Menurut morfologi eritrosit, anemia dibagi menjadi 3 jenis:
• Anemia hipokromik mikrositer : (MCV < 80 fl; MCH < 27
pg).
• Anemia normokromik normositer :(MCV 80-100 fl; MCH
27-34 pg).
• Anemia makrositer (MCV > 100 fl)
ANAMNESIS
• Identitas pasien KU,RPS,RPD,RPO,RPSOS dan sejak kapan? (secara
umum sama saja dengan anemia pada umumnya tetapi terdapat
gejala defisiensi vit B12 dan asam folat)
• Apakah ada lesu, cepat lelah, nadi yang cepat, sesak?
• Apakah ada nyeri kepala, pusing,mata berkunang – kunang,
kelemahan otot?
• Apakah gelaja yang dirasakan sifatnya timbul perlahan?
• Apakah merasa ada perubahan pada warna kulit dan mata?
• ,Apakah lidahnya terasa nyeri, lebih licin dan terlihat merah?
• Apakah ada rasa baal, gangguan posisi?
• Apakah ada riwayat anemia? Hipotensi? Pasca operasi?
• Makanan sehari hari bagaimana?
• Riwayat keluarga dengan defisiensi vitamin B12 dan asam folat?
ANAMNESIS 2

kasus didapati pasien : sudah merasa


lemas dan pucat sejak 1 bulan yang lalu,
pasien merasakan lemas dan sulit
berkonsentrasi jika naik tangga serta
berjalan jauh. Pasien pasca operasi
lambung 2 bulan yang lalu.
PEMERIKSAAN FISIK
• Kesadaran
• Keadaan umum
• TD,RR,HR, Suhu
• Inspeksi
• Palapasi
• Perkusi
• Romberg sign
• Tes rasa tajam
PEMERIKSAAN FISIK 2

pemeriksaan fisik pada kasus didapati


: TD: 120/80,RR: 20, HR: 80, afebris,
konjungtiva anemis, papil lidah atrofi
dan didapati ikterik pada mata dan
kulit.
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
• complete blood • kadar serum folat
count (n: 74-640)dan
vitamin B12 (n:200 –
• red blood cells 800 )  (schilling
index (MCV,MCH test)
and MCHC), • Kadar homocystein,
• peripheral smear methylmalonic acid,
atau formioglutamic
• reticulocyte count acid
• lactate • Bone marrow
dehydrogenase aspiration
(LDH)
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
PEMERIKSAAN
PENUNJANG
DIFFERENTIAL DIAGNOSE
disease symptomps etiologies Pheriperal smear

Anemia defisiensi warna kulit yang konsumsi besi mikrositik


besi pucat, mudah lelah, yang inadekuat hipokrom
peka terhadap atau absorbsi dari
cahaya, pusing,
lemah, nafas
besi didalam
pendek, lidah kotor, tubuh tidak baik
kuku sendok, selera
makan turun, sakit
kepala (biasanya
bagian frontal).

Anemia Gejala anemia + Defisiensi vit B12 makroovalocytes


megaloblastik gejala kekurangan dan asam folat
vutamin B12 dan
asam folat

Anemia non -//- penyakit hati Tidak terdapat


megaloblastik kronik, hipotiroid hipersegmented
dan sindrom lobus neutrofil
mielodisplastik
ETIOLOGI :
DEFISIENSI VIT B 12
Sumber
Sumber :daging
:daging ––
daging
daging an,
an, telur
telur
dan
dan dairy
dairy
products
products

Turun Kebutuhan
sehari :5-7
jika?
Vit micro gram

B12

Nilai
Nilai normal:
normal:
Fungsi 200-
200- 800
micro
800
micro gram
gram
Plants are not
sources of Vit.B12
ETIOLOGI : ASAM
FOLAT
sumbe
sumbe
rr

Turu Nilai
Nilai normal:
normal:
n 74
74 –– 670
670
jika? Asa micro
micro gram
gram
m
folat
Kebutuha
fungs n sehari :
i 0,4
microgram
ETIOLOGI : PASCA
GASTREKTOMI

kerusakan pada mukosa lambung yang meluas karena bahan


obat yang merusak, maka akan terjadi anemia megloblastik,
karena sumber factor instrisik yang telah dibuang. Pada para
pasien yang demikian absorbs kobalamin yang diberikan oral
akan terganggu. Anemia megaloblastik dapat timbul karena
gastrektomi parsial
EPIDEMIOLOGI

• 7.500 oran gdi Amerika Serikat mederita anemia


megaloblastik
• terdapat dinegara dengan malnutrisi dan kurangnya
asupan vitamin
• Swedia ,Denmark, dan Inggris serta Negara – Negara
berkembang.
PATOFISIOLOGI
PATOFISIOLOGI
GEJALA KLINIS
• lesu, cepat lelah, palpitasi, takikardi, sesak, angina pectoris
dan gagal jantung, dan pada sistem saraf yaitu sakit kepala,
pusing, telinga mendenging, mata berkunang-kunang,
kelemahan otot, iritabel, perasaan dingin pada ektremitas.
• kadang disertai ikterus ringan, dan khas terdapat glositis
dengan lidah berwarna merah seperti daging (buffy tongue).
• neuritis perifer yaitu mati rasa, rasa terbakar pada jari; pada
kerusakan columna posterior terdapat gangguan posisi,
vibrasi, dan tes Romberg positif
• Tropical sprue  malabsorbsi  steatorrhea, kehilangan
berat badan, lemah, dan defisiensi nutrisi secara luas di
India, Asia Tenggara, Indonesia dan Filipina
TATALAKSANA
NON MEDIKA
MEDIKA MENTOSA MENTOSA
replacement therapy edukasi terhadap
• Untuk defisiensi B12 :
Hydroxycobalamine IM 200
dietary nya, pilihan
mg/hari , atau 1000mg makan dan instruksi
diberikan tiap minggu bagaimana
selama 7 - 8 mingggu.
Dosis pemeliharaan 200 mg menyiapkan dan
tiap bulan atau 1000 mg tiap memasak makanan
3 bulan
yang baik
• Untuk defisiensi folat :
berikan asam folat 5 mg/ Edukasi vegetarian!!
hari selama 4 bulan.
• Severe  transfusi
PROGNOSIS

Megaloblastik anemia memberikan prognosis yang bonam


apabila diindetifikasi secara cepat dan diberikan terapi yang
tepat. Bagaimanapun, terapi dari cobalamin dan vitamin B12
memberikan komplikasi hipokalemi dan retensi natrium yang
berlebihan dan harus ditagani segera.
KESIMPULAN
Anemia megaloblastik adalah gangguan yang disebabkan
oleh defek sintetik DNA dalam sel. Diagnosis anemia
megaloblasrik ditegakkan dengan berbagai macam
pemeriksaan, yang paling utama adalah hapusan darah tepi
untuk melihat sel – sel darah merah yang makrositik, gejala
yang di tunjukkan dari penyakit ini hampir sama dengan
gejala anemia biasa tetapi di tambah denga gejala
kekurangan vitamin B12 dan asam folat. Terapi yang bisa
dibelikan adalah terapi penggantian vitamin B12 dan asam
folat yang hilang serta tranfusi darah apabila terdapat
anemia yang parah.

Anda mungkin juga menyukai