Anda di halaman 1dari 11

FORMULASI DASAR 2

RESEP SERI 5A - 1

Dokter Al Ghozali
Jl. Perkutut No 110 Malang
SIP:

Malang,

R/ Ol. Caryophylli 2
Camphora 2
Menthol 1
Paraffin solid 6
Vaselin 9
m.f Ungt.
Sue da 7.5g

Pro : Ny. Gina


SINGKATAN BAHASA LATIN DAN
ARTINYA
• R/ = recipe = ambilah
• Mf = misce fac = campur, buat
• Ungt = unguentum = salep
• S = signa = tandai
• Ue = usus externus = untuk pemakaian luar
• Da = berikan
• Pro = untuk
KELENGKAPAN RESEP

• SIP
• Tanggal penulisan resep
• Umur dan alamat pasien
• Paraf dokter
Permasalahan peracikan Penyelesaian peracikan
1. Pembuatan basis salep dengan 1. zat-zat yang perlu dilakukan peleburan maka
peraturan salep no 4 dilebur terlebih dahulu kemudian diaduk ad
dingin, Basis salep (parafin solid & vaselin)
2. Pembuatan salep dengan bahan dilebur diatas waterbath lalu di gerus ad
eutektik (camphora & menthol) dingin (IMO hlm 62)
3. Pembuatan salep dengan bahan 2. Camphora & menthol digerus ad mencair
lalu ditambahkan basis salep (IMO hlm 55)
yang mudah menguap (ol.
3. Ol. Caryophylli ditimbang menggunakan
Caryophylli)
gelas arloji setangkup dan ditambahkan
4. Dalam resep hanya tertulis terakhir (Vanduin hlm 134)
vaselin 4. Digunakan vaselin album karena dipilih dari
5. Pengambilan dan penimbangan konstituen salep yang sering digunakan dan
kemampuan menyerap air dari karbohidrat-
bahan setengah padat karbohidrat (Vanduin hlm 126)
6. Pengambilan camphora & 5. Bahan diambil dengan spatel kayu &
menthol ditimbang di atas kertas perkamen yang
7. Diminta sebanyak 7.5g sudah dilipat sebelumnya
6. Camphora & menthol diambil dengan sendok
porselin
7. Diberi copy resep dengan keterangan –det
7,5 g-
PENGAMBILAN BAHAN

1.•   Ol. Caryophylli = x 7.5 g = 0.75g


2. Camphora = x 7.5 g = 0.75g
3. Menthol = x 7.5 g = 0.375g
4. Paraf. solid= x 7.5 g = 2.25 g
5. Vaselin album = x 7.5 g = 3.375 g
CARA PERACIKAN
1.• Setarakan timbangan
 
2. Tara pot salep dan gelas arloji setangkup
3. Panaskan mortir (1)
4. Timbang Parafin solid 2.25g masukkan ke dalam cawan penguap
5. Timbang Vaselin album 3.375 g masukkan ke dalam cawan penguap lalu dilebur
di atas waterbath ad leleh
6. Masukkan basis yg telah dilebur ke dalam mortir panas (1), aduk ad dingin
7. Timbang Champora 0.75g masukkan ke dalam mortir (2)
8. Timbang Menthol 0.375g masukkan ke dalam mortir (2) gerus ad mencair,
tambahkan basis salep sedikit demi sedikit gerus ad homogen
9. Timbang Ol. Caryophylli 0.75g di gelas arloji setangkup. masukkan ke dalam
mortir, tambahkan campuran no 8 sedikit demi sedikit gerus ad homogen
10. Masukkan ke dalam pot salep lalu ditimbang
11. Hitung % kesalahan
x 100%
12. Beri etiket biru & copy resep
ETIKET
COPY RESEP
MONOGRAFI
1. Ol. Caryophylli (FI IV hlm 454)
Sinonim : Minyak cengkeh
Pemerian : Cairan suling segar tidak berwarna atau kuning pucat; membias cahaya dengan kuat;
bau & rasa seperti cengkeh
Kelarutan : larut dalam 2 bagian volume etanol (70%)P; dapat bercampur dengan etanol (90%)P
dan dengan eter P
Khasiat : Analgetikum gigi, karminativum

2. Camphora (FI IV hlm 166)


Sinonim : Kamfer
Pemerian : Hablur, granul atau masa hablur; putih, atau tidak berwarna, jernih; bau khas tajam; rasa
peda dan aromatik; menguap perlahan-lahan pada suhu kamar; bobot jenis lebih kurang 0,99.
Khasiat : Antiiritan (FI III hlm 130)

3. Menthol (FI IV hlm 529)


Sinonim : Mentholum
Pemerian : Hablur heksagonal atau serbuk hablur; bau enak seperti permen.
Khasiat : Antiiritan (FI III hlm 362)
LANJUTAN MONOGRAFI

4. Paraffin solid (FI IV hlm 166)


Sinonim : Parafin padat
Pemerian : Padat, agak licin; tidak berwarna atau putih; tidak
mempunyai rasa.
Khasiat : Basis salep

5. Vaselin album (FI IV hlm 822)


Sinonim : Vaselin putih
Pemerian : Putih atau kekuningan pucat, massa berminyak
transparan dalam lapisan tipis setelah didinginkan pada suhu 0.
Khasiat : basis salep hidrokarbon (FI III hlm 633)

Anda mungkin juga menyukai