Anda di halaman 1dari 8

SERI V

RESEP 1B
KELOMPOK 8
Dokter Almas
Singkatan Bahasa Latin &
Jl. Bekisar No.10 Malang Artinya
SIP : R/ = recipe = ambillah
Malang,
R/ Ol. Caryophylli 8
M.f. = misce fac = campur
Kamfer 9 dan buatlah
Menthol 2,4 Ungt = unguentum = salep
Paraffin padat 20 S = signa = tandai
Vaselin 34 ue = usus externus = untuk
m.f ungt. pemakaian luar
SUE Pro = untuk
Da 15 g Da = berikan
Pro : Jenny

Kelengkapan Resep
• No SIP
• Tanggal penulisan resep
• Umur pasien dan alamat pasien
• Paraf dokter
Permasalahan Peracikan Penyelesasian Peracikan

1. Pembuatan salep dengan 1. Basis salep (paraf. Solid & vas)


peraturan no. 4 dilebur lalu digerus ad dingin
2. Terdapat bahan yang (IMO hlm 55)
bersifat eutektik atau terjadi 2. Kamfer dan Menthol digerus ad
penurunan titik lebur ( mencair lalu ditambahkan basis
camphora dan menthol) salep (IMO hlm 55)
3. Terdapat bahan yang 3. Ol Caryophylli di masukkan
mudah menguap ( ol. terakhir pada salep dan tidak
Caryophylli) boleh diaduk lama (Ilmu resep :
4. Sediaan yang diminta 15 g 69)
4. Diberi copy resep tertulis det 15
Dosis : -

Pengambilan Bahan
1. Ol. Caryophylli : 8g/73,4g x 15g = 1,63g
2. Kamfer : 9g/73,4g x 15g = 1,84g
3. Menthol : 2,4g/73,4g x 15g = 0,49g
4. Paraffin solid : 20g/73,4g x 15g = 4,09g
5. Vaselin : 34g/73,4g x 15g = 6,95g
Cara Peracikan
1. Setarakan Timbangan
2. Tara pot salep dan tara gelas arloji setangkup
3. Timbang Paraffin padat, di masukkan ke dalam cawan penguap
4. Timbang Vaselin, di masukkan ke dalam cawan penguap yang telah
berisi paraffin padat. Lebur di atas water bath ad mencair
5. Siapkan mortir panas
6. (4) pindahkan ke dalam mortir panas gerus ad homogen, ad dingin,
sisihkan
7. Timbang kamfer, di masukkan ke dalam mortir
8. Timbang menthol, di masukkan ke dalam mortir yang telah berisi
kamfer, di gerus ad mencair ad homogen. Kemudian tambahkan
basis salep sedikit demi sedikit gerus ad homogen, sisihkan
9. Timbang ol. Caryophylli di atas kaca arloji setangkup, lalu di masukkan
ke dalam mortir yang lain, tambahkan campuran sedikit demi sedikit
gerus pelan ad homogen dan tidak boleh lama. Di masukkan ke
dalam pot salep dan timbang
10. Hitung % kesalahan bobot
bobot yang diminta – bobot yang ditimbang x 100%
bobot yang diminta
11. Beri etiket diru dan copy resep
Copy Resep

LATIHAN
Etiket Preskripsi PS Farmasi UMM
Kampus II UMM Jl. Bendungan Sutami 188 A Malang
Apoteker Anuisa, S.Farm.,Apt SIPA :IAI

COPY RESEP

Dari dr Almas Tgl. . . . . . . . . . .


..
Jenny Dibuat tgl R/no. VB .1 . . . .
...
Dioleskan pada bagian yang sakit Pasien Jenny Umur. . . .
tahun.
R/ Ol. Caryophylli 8
Kamfer 9
Menthol 2,4
Paraffin padat 20
Vaselin 34
m.f ungt.
SUE
-----det 15 g---

Malang,

PCC

ttd Apoteker
Monografi

1. Ol. Caryophylli (FI IV hlm 454)


Sinonim : Minyak cengkeh
Pemerian : Cairan suling segar tidak berwarna atau kuning pucat; membias cahaya
dengan kuat; bau & rasa seperti cengkeh
Penyimpanan : wadah tertutup baik
Khasiat : Analgesicum gigi, karminativum

2. Champora (FI V : 607)


Sinonim : kamfer
Pemerian : hablur, granul atau massa hablur; putih, atau tidak berwarna;
jernih; bau khas tajam; rasa pedas dan aromatic; menguap perlahan-lahan
pada suhu ruang.
Kelarutan : sukar larut dalam air; sangat mudah larut dalam etanol, kloroform
dan eter; mudah larut dalam karbon disulfide, heksan, minyak
lemak dan minyak menguap.
Penyimpanan : dalam wadah tertutup rapat, hindarkan dari panas berlebihan.
Khasiat : Antiiritan (FI III : 130)
3. Menthol (FI V : 832)
• Sinonim : Menthol
• Pemerian : hablur heksagonal atau serbuk hablur; tidak berwarna; biasanya berbentuk jarum,
atau massa yang melebur; bau enak seperti minyak permen.
• Kelarutan : sukar larut dalam air; sangat mudah larut dalam etanol, dalam kloroform, dalam
eter, dan dalam heksan; mudah larut dalam asam asetat glasial, dalam minyak mineral, dalam minyak
lemak dan dalam minyak atsiri.
• Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat, sebaiknya pada suhu ruang terkendali.
• Khasiat : Korigen; antiiritan (FI III : 362)

4. Paraffin solid (FI IV hlm 166)


• Sinonim : Parafin padat
• Pemerian : Padat, agak licin; tidak berwarna atau putih; tidak mempunyai rasa.
• Kelarutan : tidak larut dalam air dan dalam etanol,
• Penyimpanan: Dalam wadah tertutup rapat
• Khasiat : Basis salep hidrokarbon

5. Vaselin Album (Fi V : 1312)


• Sinonim : vaselin putih, white Vaseline
• Pemerian : massa seperti lemak; putih atau kekuningan pusat, massa berminyak
transparan dalam lapisan tipis setelah didinginkan pada suhu 0º.
• Kelarutan : tidak larut dalam air; sukar larut dalam etanol dingin atau panas dan dalam
etanol mutlak dingin; mudah larut dalam benzene, dalam karbon diosulfida, dalam
kloroform; larut dalam heksan, dan dalam sebagian besar minyak lemak dan minyak atsiri.
• Penyimpanan : dalam wadah tertutup baik.
• Khasiat : Zat tambahan

Anda mungkin juga menyukai