Anda di halaman 1dari 37

Standar pelaksanaan 1

3000 - Mengelola Kegiatan Audit Intern

3100 - Sifat Kerja Kegiatan Audit Intern

3200 - Perencanaan Penugasan Audit Intern

3300 - Pelaksanaan Penugasan Audit Intern


3010 Menyusun Rencana Kegiatan
Audit Intern 2

3020 Mengomunikasikan dan Meminta


Persetujuan Rencana Pengawasan
Tahunan
3030 Mengelola Sumber Daya

3000
Mengelola Kegiatan Audit
3040
Menetapkan Kebijakan dan
Prosedur

Intern 3050 Melakukan Koordinasi

Menyampaikan Laporan
3060
Berkala
Menindaklanjuti Pengaduan dari
3070
Masyarakat
3

Pimpinan APIP harus mengelola kegiatan audit intern

3000 secara efektif untuk memastikan bahwa kegiatan audit


intern memberikan nilai tambah bagi auditi.
Kegiatan audit intern dikelola secara efektif ketika:
a. Hasil kerja kegiatan audit intern mencapai tujuan dan
tanggung jawab yang tertera dalam piagam audit intern
(audit charter);
b. Kegiatan audit intern sesuai dengan Standar Audit; dan
c. Orang-orang yang merupakan bagian dari kegiatan audit
intern menunjukkan kesesuaian dengan Kode Etik dan
Standar Audit.
30
Pimpinan APIP harus menyusun rencana
strategis dan rencana kegiatan audit
intern tahunan dengan prioritas pada
10
kegiatan yang mempunyai risiko terbesar
dan selaras dengan tujuan APIP. Menyusun
Pimpinan APIP wajib menyusun rencana Rencana
strategis lima tahunan sesuai dengan Kegiatan
peraturan perundang-undangan. Audit Intern
Pimpinan APIP wajib menyusun rencana
kegiatan audit intern tahunan dengan
mengacu pada rencana strategis lima
tahunan yang telah ditetapkan.
30
20
Pimpinan APIP harus
mengomunikasikan dan meminta Mengomunikasi
persetujuan rencana kegiatan audit kan dan
intern tahunan kepada pimpinan Meminta
kementerian/lembaga/pemerintah Persetujuan
daerah. Rencana
Kegiatan Audit
Intern Tahunan
30
Pimpinan APIP harus
30
mengelola dan memanfaatkan
sumber daya yang dimiliki Mengelola
secara ekonomis, efisien, dan Sumber Daya
efektif, serta memprioritaskan
alokasi sumber daya tersebut
pada kegiatan yang
mempunyai risiko besar.
30
40
Pimpinan APIP harus Menetapkan
menyusun kebijakan dan Kebijakan dan
prosedur untuk Prosedur
mengarahkan kegiatan
audit intern.
30
Pimpinan APIP harus
50
melakukan koordinasi Melakukan
dengan, dan membagi Koordinasi
informasi kepada, auditor
eksternal dan/atau auditor
lainnya.
30
Pimpinan APIP harus
60
menyusun dan menyampaikan Menyampaika
laporan secara berkala tentang n Laporan
realisasi kinerja dan kegiatan Berkala
audit intern yang dilaksanakan
APIP.
30
70
Menindaklanj
Pimpinan APIP harus uti Pengaduan
menindaklanjuti dari
pengaduan dari Masyarakat
masyarakat.
1
1

3100 Tata Kelola Sektor Publik

3100 3120 Manajemen Risiko

Sifat Kerja Kegiatan Audit Pengendalian Intern


3130
Intern PemerintaH
3100
1
2

Sifat Kerja Kegiatan Audit Intern harus dapat


Kegiatan Audit mengevaluasi dan memberikan
Intern kontribusi pada perbaikan tata
kelola sektor publik, manajemen
risiko, dan pengendalian intern
dengan menggunakan
pendekatan sistematis dan
disiplin.
3110 1
3
Tata Kelola Sektor Publik

Kegiatan audit intern harus dapat mengevaluasi


dan memberikan rekomendasi yang sesuai untuk
meningkatkan proses tata kelola sektor publik.
3110 1
4
Tata Kelola Sektor Publik
Tujuan:
a. Mendorong penegakan etika dan nilai-nilai yang tepat dalam
organisasi auditi;
b. Memastikan akuntabilitas dan kinerja manajemen auditi yang efektif;
c. Mengomunikasikan informasi risiko dan pengendalian ke area-area
organisasi auditi yang tepat; dan
d. Mengoordinasikan kegiatan dan mengomunikasikan informasi di
antara pimpinan kementerian/lembaga/pemerintah daerah, auditor
ekstern dan intern, serta manajemen auditi.
3120 1
5
Manajemen Risiko

Kegiatan audit intern harus dapat mengevaluasi


efektivitas dan berkontribusi terhadap perbaikan
proses manajemen risiko.
3120 1
6
Manajemen Risiko
Manajemen risiko dinilai efektif jika:
a. tujuan auditi telah mendukung dan sejalan dengan visi dan misi auditi;
b. risiko yang signifikan telah diidentifikasi dan dinilai;
c. tanggapan risiko yang tepat telah dipilih untuk menyelaraskan risiko
dengan risk appetite (selera risiko) auditi; dan
d. informasi risiko yang relevan telah dipetakan dan dikomunikasikan
secara tepat waktu di seluruh auditi, yang memungkinkan staf,
manajemen auditi, dan pimpinan auditi untuk melaksanakan tanggung
jawab masing-masing.
3130 1
7
Pengendalian Intern Pemerintah

Kegiatan audit intern harus dapat membantu auditi


dalam mempertahankan dan memperbaiki
pengendalian yang efektif dengan mengevaluasi
efektivitas dan efisiensi serta dengan mendorong
perbaikan terus-menerus.
3130 1
8
Pengendalian Intern Pemerintah

Kegiatan audit intern harus mengevaluasi:


a. Pencapaian tujuan strategis auditi;
b. Keandalan dan integritas informasi keuangan dan operasional;
c. Efektivitas dan efisiensi operasi dan program;
d. Pengamanan aset; dan e. Kepatuhan terhadap hukum,
peraturan, kebijakan, prosedur, dan kontrak.
1
9
Pertimbangan dalam
3210
Perencanaan
Penetapan Sasaran, Ruang Lingkup,
3220 Metodologi, dan Alokasi Sumber
Daya

3200 3230 Program Kerja Penugasan

Evaluasi terhadap Sistem Pengendalian


Perencanaan Penugasan 3240
Intern
Audit Intern
Evaluasi atas Ketidakpatuhan Auditi
3250 terhadap Peraturan Perundang-
undangan, Kecurangan, dan
Ketidakpatutan (Abuse)
3200
2
0

Perencanaan
Penugasan Auditor harus mengembangkan
Audit Intern dan mendokumentasikan
rencana untuk setiap penugasan,
termasuk tujuan, ruang lingkup,
waktu, dan alokasi sumber daya
penugasan.
3210 2
1
Pertimbangan dalam Perencanaan

Dalam merencanakan penugasan audit intern, Auditor


harus mempertimbangkan berbagai hal, termasuk
sistem pengendalian intern dan ketidakpatuhan auditi
terhadap peraturan perundang-undangan, kecurangan,
dan ketidakpatutan (abuse).
3210 2
2
Pertimbangan dalam Perencanaan

Hal-hal yang perlu dipertimbangkan adalah:


a. laporan hasil audit intern sebelumnya serta tindak lanjut atas rekomendasi yang material dan
berkaitan dengan sasaran audit intern yang sedang dilaksanakan;
b. sasaran audit intern dan pengujian-pengujian yang diperlukan untuk mencapai sasaran audit
intern tersebut;
c. kriteria-kriteria yang akan digunakan untuk mengevaluasi auditi, program, aktivitas, atau fungsi
yang diaudit;
d. sistem pengendalian intern auditi, termasuk aspek-aspek penting lingkungan tempat
beroperasinya auditi;
e. pemahaman tentang hak dan kewajiban serta hubungan timbal balik antara auditor dengan
auditi, dan manfaat audit intern bagi kedua pihak;
f. pendekatan audit intern yang paling efisien dan efektif; dan
g. bentuk, isi, dan pengguna laporan hasil audit intern.
3220 2
3
Penetapan Sasaran, Ruang Lingkup,
Metodologi, dan Alokasi Sumber Daya

Dalam membuat rencana penugasan audit


intern, Auditor harus menetapkan sasaran,
ruang lingkup, metodologi, dan alokasi
sumber daya.
3220 2
4
Penetapan Sasaran, Ruang Lingkup,
Metodologi, dan Alokasi Sumber Daya

Sasaran
Sasaran untuk penugasan audit adalah untuk
menilai bahwa auditi telah menjalankan kegiatannya
secara ekonomis, efisien, dan efektif.
3220 2
5
Penetapan Sasaran, Ruang Lingkup,
Metodologi, dan Alokasi Sumber Daya

Ruang Lingkup
Ruang lingkup audit meliputi aspek keuangan dan
operasional auditi.
3220 2
6
Penetapan Sasaran, Ruang Lingkup,
Metodologi, dan Alokasi Sumber Daya
Metodologi
a. penetapan waktu yang sesuai untuk melaksanakan prosedur audit intern tertentu;
b. penetapan jumlah bukti yang akan diuji;
c. penggunaan teknologi audit intern yang sesuai seperti teknik sampling dan pemanfaatan
komputer untuk alat bantu audit intern;
d. pembandingan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku;
e. perancangan prosedur audit intern untuk mendeteksi terjadinya penyimpangan dari
ketentuan peraturan perundang-undangan, kecurangan dan, ketidakpatutan (abuse).
3220 2
7
Penetapan Sasaran, Ruang Lingkup,
Metodologi, dan Alokasi Sumber Daya

Alokasi Sumber Daya


Penugasan Auditor harus didasarkan pada evaluasi
atas sifat dan kompleksitas penugasan,
keterbatasan waktu, dan ketersediaan sumber daya.
3230 2
8
Program Kerja Penugasan

Auditor harus mengembangkan dan


mendokumentasikan program kerja
penugasan untuk mencapai tujuan penugasan.
3240 2
9
Evaluasi terhadap Sistem
Pengendalian Intern

Auditor harus memahami rancangan sistem


pengendalian intern dan menguji penerapannya
serta memberikan rekomendasi yang diperlukan
3250 3
0
Evaluasi atas Ketidakpatuhan Auditi terhadap
Peraturan Perundangundangan, Kecurangan, dan
Ketidakpatutan (Abuse)
Auditor harus merancang audit internnya untuk
mendeteksi adanya ketidakpatuhan terhadap
peraturan perundang-undangan, kecurangan,
dan ketidakpatutan (abuse).
3
1

3310 Mengidentifikasi Informasi

3320 Menganalisis dan Mengevaluasi

3300 3330
Informasi
Mendokumentasikan
Informasi
Pelaksanaan Penugasan
Audit Intern
3340 Supervisi Penugasan
3300
3
2

Pelaksanaan
Penugasan
Auditor harus mengidentifikasi,
Audit Intern
menganalisis, mengevaluasi, dan
mendokumentasikan informasi
yang memadai untuk mencapai
tujuan penugasan audit intern.
3310 3
3
Mengidentifikasi Informasi

Auditor harus mengidentifikasi informasi audit


intern yang cukup, kompeten, dan relevan.
3320 3
4
Menganalisis dan Mengevaluasi Informasi

Auditor harus mendasarkan kesimpulan dan hasil


penugasan audit intern pada analisis dan evaluasi
informasi yang tepat.
3330 3
5
Mendokumentasikan Informasi

Auditor harus menyiapkan dan menatausahakan


pendokumentasian informasi audit intern dalam bentuk kertas
kerja audit intern. Informasi harus didokumentasikan dan
disimpan secara tertib dan sistematis agar dapat secara
efektif diambil kembali, dirujuk, dan dianalisis.
3340 3
6
Supervisi Penugasan

Pada setiap tahap penugasan audit intern, auditor


harus disupervisi secara memadai untuk
memastikan tercapainya sasaran, terjaminnya
kualitas, dan meningkatnya kompetensi auditor.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai