Anda di halaman 1dari 5

• Tata Artistik 

dalam Produksi Film yaitu


merancang, mendesain, menciptakan, dari
sebuah naskah atau skenario yang sudah di
ciptakan, sampai menjadi suatu agenda
yang membentuk satu kesatuan yang indah
dan enak untuk di lihat sekaligus di nikmati.
Pengertian Tata Artistik
Tata adalah aturan, artistik adalah keindahan.
Sehingga tata artistik adalah salah satu unsur penting
dalam program televisi yang berkaitan dengan aturan
keindahan.
Tugas penata artistik
Tugas utama bagi penata artistik pertama-tama adalah
memvisualisasikan konsep yang terdapat dalam program.
Seorang penata artistik (Art director) dituntut
mampu memahami dan menguasai
setiap area yang berbeda-beda dari produksi acara.
Seorang penata artistik memiliki pengetahuan tentang kamera.
di beberapa stasiun televisi tata artistik masuk ke
dalam Departemen Artistik atau Art
Departement. Di dalam departemen tersebut
terbagi menjadi beberapa unit bagian yakni : Unit
Dekorasi (Scenary), Unit Properti (Props), Unit
Grafika (Graphic), serta Unit Tata Rias dan Busana
(Dress & Makeup).

Anda mungkin juga menyukai