Anda di halaman 1dari 25

PERENCANAAN KEPERAWATAN KELUARGA

BY MUSTAJIDAH

1
DEFINISI PERENCANAAN KEPERAWATAN
KELUARGA

Perencanaan keperawatan keluarga adalah


sekumpulan tindakan yang direncanakan oleh
perawat untuk membantu keluarga dalam
mengatasi masalah keperawatan dengan
melibatkan anggota keluarga.

2
Faktor-faktor perencanaan keperawatan keluarga

Rencana keperawatan harus didasarkan atas analisis


1 data secara menyeluruh tentang masalah atau situasi
keluarga

2 Rencana keperawatan harus realistik

Rencana keperawatan harus sesuai dengan tujuan dan


3 falsafah instansi kesehatan

4 Rencana keperawatan dibuat bersama keluarga.

3
TUJUAN PERENCANAAN KEPERAWATAN
KELUARGA

Alat komunikasi antarperawat dalam memberikan


1 asuhan keperawatan keluarga

Meningkatkan kesinambungan asuhan keperawatan


2 yang diberikan pada keluarga.

Mendokumentasikan proses dan kriteria hasil sebagai


3 pedoman bagi perawat dalam melakukan tindakan
kepada keluarga serta melakukan evaluasi

4 Mengidentifikasi fokus keperawatan kepada klien atau


kelompok.

4
Lanjutan…
Membedakan tanggung jawab perawat dengan
5 profesi kesehatan lainnya

6 Menyediakan suatu kriteria guna pengulangan


dan evaluasi keperawatan.

7 Menyediakan suatu pedoman dalam penulisan

Menyediakan kriteria hasil (outcomes) sebagai


8 pedoman dalam melakukan evaluasi keperawatan
keluarga

5
6
7
Contoh
prioritas masalah pada penderita diabetes
mellitus (DM). Risiko perubahan nutrisi
kurang dari kebutuhan tubuh pada Ibu P yang
merupakan keluarga Bapak J, berhubungan
dengan ketidakmampuan keluarga dalam
merawat anggota keluarga yang menderita
diabetes mellitus.

8
Pembenaran
Kriteri Skor Bobot Skoring

Sifat
. 2 1 2/3 x 1 Masalah nutrisi kurang dari
masalah: kebutuhan tubuh memang belum
Risiko terjadi, tapi pada Ibu P rata-rata
asupan kalori kurang dari
kebutuhan tubuh, yaitu 920 kalori.

. Kemungkinan Ibu P merasa makanan yang telah


masalah dapat   1  2  1/2x2= 1 dikonsumsi sudah cukup untuk
diubah: dirinya, meskipun Ibu P
sebagian mempunyai keinginan untuk
sembuh dan ada perawat yang
memberikan informasi tentang diet
untuk penyakit kencing manis.

9
Pembenaran
Kriteria Skor Bobot Skoring

c. Potensial masalah       Masalah lebih lanjut belum terjadi,

adanya keinginan Ibu P untuk


untuk dicegah: 3 1 3/3x1=1
sembuh serta adanya dukungan dari
tinggi
keluarga

d. Menonjolnya 0 1 0/2x1=0 Keluarga tidak merasakan sebagai

masalah: Masalah masalah

tidak dirasakan
 
Total skor     2 2/3

10
Berdasarkan matriks di atas, skor yang didapat
adalah 2 2/3.
Skoring dilakukan untuk semua diagnosis
keperawatan keluarga.

11
PERUMUSAN TUJUAN
Tujuan merupakan hasil yang ingin dicapai untuk mengatasi masalah keperawatan
yang terjadi pada klien. Dalam suatu tujuan terdapat kriteria hasil yang mempunyai
komponen sebagai berikut.
S (subjek), P (predikat), K (kriteria), K (kondisi), W (waktu) dengan penjabaran
sebagai berikut.
S : Perilaku pasien yang diamati.
P : Kondisi yang melengkapi pasien.
K : Kata kerja yang dapat diukur atau untuk menentukan tercapainya tujuan.
K : Sesuatu yang menyebabkan asuhan diberikan.
W : Waktu yang ingin dicapai

12
Kriteria hasil (hasil yang diharapkan) adalah
standar evaluasi yang merupakan gambaran
tentang faktor-faktor yang dapat memberi petunjuk
bahwa tujuan telah tercapai dan digunakan dalam
membuat pertimbangan. Kriteria hasil yang dibuat
harus dapat diukur, dilihat, dan didengar.
Penulisan kriteria hasil, menggunakan kata-kata
positif bukan menggunakan kata negatif.
.
 
13
Perumusan tujuan dan kriteria hasil yang
efektif dilakukan bersama keluarga, karena
keluarga bertanggung jawab terhadap
kehidupannya dan perawat perlu
menghormati keyakinan keluarga. Tujuan
yang dirumuskan ada dua, yaitu tujuan
jangka panjang dan tujuan jangka Pendek.

14
PENYUSUNAN RENCANA TINDAKAN
KEPERAWATAN KELUARGA

Tugas kesehatan keluarga tersebut adalah kemampuan


keluarga mengenal masalah kesehatan, kemampuan keluarga
mengambil keputusan yang tepat, kemampuan keluarga
dalam merawat anggota keluarga yang sakit, kemampuan
keluarga dalam memodifikasi lingkungan rumah yang
sehat, dan kemampuan keluarga dalam memanfaatkan
fasilitas pelayanan kesehatan yang ada

15
Rencana tindakan untuk membantu keluarga dalam
rangka menstimulasi kesadaran dan penerimaan
terhadap masalah keperawatan keluarga adalah
dengan memperluas dasar pengetahuan keluarga,
membantu keluarga untuk melihat dampak atau akibat
dari situasi yang ada, menghubungkan antara
kebutuhan kesehatan dengan sasaran yang telah
ditentukan, dan mengembangkan sikap positif dalam
menghadapi masalah.

16
Rencana tindakan untuk membantu keluarga agar
dapat menentukan keputusan yang tepat,
sehingga dapat menyelesaikan masalahnya, yaitu
berdiskusi dengan keluarga tentang, konsekuensi
yang akan timbul jika tidak melakukan tindakan,
alternatif tindakan yang mungkin dapat diambil,
serta sumber-sumber yang diperlukan dan
manfaat dari masing-masing alternatif tindakan

17
Rencana tindakan agar keluarga dapat meningkatkan
kepercayaan diri dalam memberikan perawatan
terhadap anggota keluarga yang sakit. Perawat dapat
melakukan tindakan antara lain dengan
mendemonstrasikan tindakan yang diperlukan,
memanfaatkan fasilitas atau sarana yang ada di rumah,
dan menghindari hal-hal yang merintangi keberhasilan
keluarga dalam merujuk klien atau mencari pertolongan
pada petugas kesehatan

18
Untuk meningkatkan kemampuan keluarga dalam
menciptakan lingkungan yang menunjang kesehatan,
antara lain dengan membantu keluarga mencari cara
untuk menghindari adanya ancaman dan perkembangan
kepribadian anggota keluarga, membantu keluarga
memperbaiki fasilitas fisik yang ada, menghindari
ancaman psikologis dengan memperbaiki pola
komunikasi, memperjelas peran masing-masing anggota
keluarga, dan mengembangkan kesanggupan keluarga
untuk memenuhi kebutuhan psikososial

19
Rencana tindakan berikutnya untuk
membantu keluarga dalam memanfaatkan
fasilitas kesehatan yang ada.
Perawat harus mempunyai pengetahuan
yang luas dan tepat tentang sumber daya
yang ada di masyarakat dan cara
memanfaatkannya

20
DX Tujuan Kriteria evaluasi
Intervensi
Umum Khusus Kriteria Standar
1
     

Setelah dilakukan Tujuan Khusus : Diskusikan dengan


Setelah melakukan
tindakan keluarga keluarga:
kunjungan 5 x 60
mampu merawat menit keluarga  Pengertian perubahan
anggota keluarga dapat mencapai: perfusi jaringan perifer
yang mengalami pada penderita DM
penurunan aliran  
arterial.  
Tuk 1 :
 Penyebab
Keluarga mampu
mengenal masalah terjadinya
perubahan perfusi perubahan perfusi
jaringan perifer jaringan perifer
dengan
Menyebutkan:

21
DX Tujuan Kriteria evaluasi
Intervensi
Umum Khusus Kriteria Standar
1
a. Menyebutkan    Keluarga dapat  Berikan kesempatan keluarga
pengertian menyebutkan pengertian untuk menjelaskan kembali tentang
tentang   perubahan perfusi jaringan pengertian perubahan perfusi
perubahan
perifer, yaitu perubahan jaringan perifer dan penyebabnya
perfusi jaringan Verbal
perifer pada sirkulasi aliran darah tepi
 
penderita DM    
  Berikan penguatan pada
Penyebab perubahan
keluarga apabila dapat
    perfusi jaringan perifer
menjelaskan kembali hasil
karena peningkatan
diskusi
b. Menjelaskan  Verbal viskositas atau
penyebab kekentalan darah akibat
terjadinya tingginya kadar gula
perubahan perfusi
jaringan perifer

22
Latihan

Diagnosis keperawatan keluarga yang dirumuskan oleh perawat ketika

kunjungan rumah adalah sebagai berikut. Risiko kekurangan volume

cairan pada anak (An.) Sisuka, Keluarga Bapak Doraemon berhubungan

dengan (b/d) ketidakmampuan keluarga merawat balita diare.

23
Petunjuk Jawaban Latihan

1) Tujuan umum adalah menyelesaikan masalah keperawatan


dengan tujuan khusus menyelesaikan etiologi, berikan kriteria
hasil dan kriteria waktu dari masing-masing tujuan.
2) Prioritas masalah, tentukan kriteria dari skoring berdasarkan
diagnosis keperawatan keluarga, kemudian tentukan skor dari
masing-masing kriteria dengan memperhatikan data yang
tersedia, jumlahkan skor dari tiap-tiap kriteria.
3) Rencana tindakan yang disusun difokuskan untuk mengatasi defisit
volume cairan.

24
Thank you

25

Anda mungkin juga menyukai