Anda di halaman 1dari 4

Tasya Aurellia (F1F118025)

Keuntungan Sediaan Tetes Mata


• Larutan mata memiliki kelebihan dalam hal
kehomogenan, bioavailabilitas dan kemudahan
penangananan
• Suspensi mata memiliki kelebihan dimana
adanya partikel zat aktif dapat memperpanjang
waktu tinggal pada mata sehingga
meningkatkan waktu terdisolusinya oleh air
mata, sehingga terjadi peningkatan
bioavailabilitas dan efek terapinya.
Kerugiaan Sediaan Tetes Mata
•   Volume larutan yang dapat ditampung oleh mata sangat
terbatas ( 7 L), maka larutan yang berlebih dapat
masuk ke nasal cavity lalu masuk ke jalur GI menghasilkan
absorpsi sistemik yang tidak diinginkan. Mis. -bloker
untuk perawatan glaukoma dapat menjadi masalah bagi
pasien gangguan jantung atau asma bronkhial
• Kornea dan rongga mata sangat kurang tervaskularisasi,
selain itu kapiler pada retina dan iris relatif non
permeabel sehingga umumnya sediaan untuk mata
adalah efeknya lokal/topikal.
Karakteristik Sediaan Tetes Mata
• Sterilitas pengawet
• Kejernihan
• Bahan aktif
• Buffer
• Viskositas
• pH
• Stabilitas
• Isotonisitas (tonisitas)

Anda mungkin juga menyukai