Anda di halaman 1dari 3

ANALISA KESELAMATAN PEKERJAAN

(Job Safety Analysis)


Nama Pekerjaan Pengapuran Settling Pond Tanggal 23 MEI 2010
Bagian Settling Pond 07 Dianalisis Oleh Sigit S
Seksi/Lokasi PIT 3 Disetujui Oleh
Alat Pelindung Diri Yang Harus Digunakan: Helm, Safety Shoes. Safety glass, Masker, Sarung Tangan
Alat Pelindung Keselamatan : Rompi Reflector
TINDAKAN
URAIAN LANGKAH PEKERJAAN BAHAYA YANG BISA TIMBUL PENCEGAHAN/PENGENDALIAN
1 Persiapan
Menuju ke settling pond 1.1 Kerusakan sarana dijalan 1.1.1 Pastikan P2H unit layak jalan
07 dengan mobil sarana 1.2 Tertabrak DT houling 1.2.1 Pastikan pilih jalan houling
yang aman
1.3 Terpelosok di lingkungan kolam 1.3.1 Pastikan lampu rotari hidup
1.4 Sarana mogok 1.4.1 Pastikan solar masih full

2 Di lokasi Settling Pond


Mengecek pH 2.1 Terpeleset 2.1.1 Pastiak pilih jalan yang aman
tidak licin

2.2. Kecebur kolam 2.2.1 Pastikan Jalan jangan terlalu


pinggir kolam
2.2.2 Gunakan Pelampung air
ANALISA KESELAMATAN PEKERJAAN
(Job Safety Analysis)
Nama Pekerjaan Pengapuran Settling Pond Tanggal 23 MEI 2010
Bagian Settling Pond 07 Dianalisis Oleh Kelompok II
Seksi/Lokasi PIT 3 Disetujui Oleh
Alat Pelindung Diri Yang Harus Digunakan: Helm, Safety Shoes. Safety glass, Masker, Sarung Tangan
Alat Pelindung Keselamatan : Rompi Reflector
TINDAKAN
URAIAN LANGKAH PEKERJAAN BAHAYA YANG BISA TIMBUL PENCEGAHAN/PENGENDALIAN
3 Mengangkat kapur Pada 3.1 Terpeleset 3.1.1 Pastikan pilih jalan yang tidak
Outlet pompa sebelum 3.2 Terjatuh licin
masuk settling pond 3.3 Tertimpa karung kapur Pastikan pilih jalan yang rata
3.2.1

3.2.2 Jaga keseimbangan sewaktu


membawa kapur dan sesuai
emampuan tenaganya
3.3.1
Pastikan menggunakan
sepatu boat safety

4 Menuangkan kapur ke 4.1 Amblas / terperosok 4.1.1 Pastikan ambil posisi pijakan
outlet pompa 4.2 Tercebur ke saluran air tanah yang tidak lembek / licin
4.3 Debu kapur 4.2.1 Pastikan menggunakan
pelampung badan
4.3.1 Gunakan masker debu
ANALISA KESELAMATAN PEKERJAAN
(Job Safety Analysis)
Nama Pekerjaan Pengapuran di settling pond Tanggal 23 MEI 2010
Bagian Settling Pond 07 Dianalisis Oleh Kelompok II
Seksi/Lokasi PIT 3 Disetujui Oleh
Alat Pelindung Diri Yang Harus Digunakan: Helm, Safety Shoes. Safety glass, Masker, Sarung Tangan
Alat Pelindung Keselamatan : Rompi Reflector
TINDAKAN
URAIAN LANGKAH PEKERJAAN BAHAYA YANG BISA TIMBUL PENCEGAHAN/PENGENDALIAN
5 Mengecek kembali ph Out 5.1 Terpeleset 5.1.1 Pastiak pilih jalan yang aman
let pastikan pH 6-9 tidak licin
5.1.2 Gunakan safety shoes
5.2. Kecebur kolam 5.2.1 Pastikan Jalan jangan terlalu
pinggir kolam
5.2.2 Gunakan Pelampung air

6 Melakukan perjalanan 6.1 Tertabrak DT houling 6.1.1 Pastikan pilih jalan houling
pulang ke office yang aman
Dengan mobil sarana 6.1.2 Pastikan lampu rotari hidup

Anda mungkin juga menyukai