Anda di halaman 1dari 6

Gerak Sinergis dan

Antagonis
Nama :
 Putri Nuraisah
 Icha Elisabet Sianipar
 Nurul Wahidah
 M. Esa
 M. Akbar fajrian
 M. Zidane
Gerak Sinergis
Gerak sinergis atau tulang protagonis adalah gerak yang
searah melibatkan dua otot atau lebih untuk suatu gerakan
tubuh yang bersama-sama melakukan kontraksi dan relaksasi.
Contoh kerja gerak sinergis :
1. Otot pronator teres dan pronator quadratus
menyebabkan telapak tangan untuk menengadah dan
menelungkup.
2. Pergerakan antar tulang rusuk dalam menarik napas.
Pada saat otot berkontraksi , maka otot akan memendek ,
mengeras, dan bagian tengah menggembung. Saat otot
tulang rusuk berelaksasi tulang kembali ke posisi semula
dengan menggerakan tulang dari satu posisi ke posisi lain.
Contoh Gerak sinergis
Gerak Antagonis
Gerak antagonis adalah gerak yang berlawanan yang
melibatkan dua otot atau lebih untuk menggerakan anggota
tubuh.
Macam-macam gerak antagonis :
Ekstensi-Fleksi : gerakan lurus atau membengkokan
Abduksi-Adduksi : gerakan menjauhi atau mendekati badan
Supinasi-Pronasi : gerakan menengadah dan menelungkup
Depresi – Elevasi : gerakan menurunkan atau mengangkat
Contoh kerja gerak antagonis

Pergerakan kontraksi dan relaksasi otot bisep dan otot


trisep. Otot bisep berada di lengan atas bagian depan , dan
otot trisep berada di lengan atas bagian belakang. Otot
bisep berfungsi untuk membengkokan lengan dan otot
trisep berfungsi untuk meluruskan lengan.

Anda mungkin juga menyukai