Anda di halaman 1dari 17

RANCANGAN PROGRAM TAHFIDZ

TAHUN AJARAN 2021-2022


CLASS 2
LANDASAN IDEOLOGI
“Siapa yang membaca al-Qur’an, mempelajarinya
dan mengamalkannya, maka dipakaikan mahkota
dari cahaya pada hari kiamat, cahayanya seperti
cahaya matahari, kedua orang tuanya dipakaikan
dua jubah (kemuliaan), yang tidak pernah
didapatkan di dunia, keduanya bertanya: mengapa
kami dipakaikan jubah ini? Dijawab “Karena
kalian berdua memerintahkan anak kalian untuk
mempelajari al-Qur’an”. (HR. Al Hakim)
TUJUAN PROGRAM
• Program ini bertujuan untuk
mengimplementasikan visi dan misi pondok
dalam program unggulan.
• Program ini bertujuan untuk membumikan
nilai-nilai Alquran dalam kehidupan dan
untuk mencetak generasi muda penghafal
Alquran.
STRUKTUR TIM TAHFIDZ

Ketua

Sekretaris

B. Pengelola
B. Kurikulum Halaqoh
: JOBDES
• Ketua : Ustadz Ian
Mengatur dan mengkondisikan semua hal yang berkaitan dengan
tahfidz.
• Sekretaris : Ustadzah Misis, Ustadzah Mila dan Ustadz Dandi
Mengatur pembuatan absensi santri, mengatur pembuatan
syahadah/piagam dan hal-hal lain yang berkaitan dengan administrasi.

• B. Kurikulum : Ustadz Firman, Ustadzah Gina, Ustadzah Gita,


Ustadzah dede julia dan Amie Teti
Membuat RPP, membuat targetan, pembagian jadwal, petugas tahfidz,
dan lain sebagainya.
• B. Pengelola Halaqah : Ustadzah Qiya, Ustadzah Santi, Ustadz Syahrul,
ustadz Zam-zam
Mengontrol dan mengevaluasi kegiatan tahfidz, membuat rekapan
capaian tahfidz baik mingguan ataupun bulanan, dan lain sebagainya.
: TUGAS PEMBIMBING
• Menyelenggarakan dan mengatur halaqah serta
memberikan pelayanan terbaik dalam menghafal
Alquran.
• Menyimak, mengoreksi dan memberikan nilai terhadap
hafalan santri ketika setoran.
• Memberikan motivasi kepada santri dengan sekuat
tenaga, baik itu motivasi tahfidz ataupun yang lainnya.
• Memberikan ujian kenaikan juz untuk santri yang telah
menyelesaikan satu juz.
• Membuat rekapan capaian targetan santri perhari,
perminggu dan perbulan.
• Hal-hal yang belum tersebutkan dalam tugas ini akan
diinformasikan kembali dikemudian hari.
STANDAR INPUT SANTRI
Seorang santri dinyatakan lulus dan boleh
mengikuti program tahfidz, apabila
memenuhi syarat-syarat berikut ini:
• Mampu membaca Alquran beserta tajwid
dan makharijul huruf yang baik/ dibuktikan
dengan telah menyelesaikannya metode
yanbu’a.
• Sudah menyelesaikan juz 30 (Sima’an sekali
duduk.
• Khusus Untuk Program Takhosus harus
sudah menyelesaikan hafalan 5 juz.
JENIS KEGIATAN
• Isti’dad (Persiapan Hafalan )
.1

• Ziyadah (Setoran Hafalan )


.2

• Muraja’ah (Mengulang Hafalan )


.3

• Sima’an (Ujian Kenaikan Juz per satu juz sekali duduk)


.4 • Tasmi (ujian akhir per 3 juz- 5 juz )
ALOKASI WAKTU
Isti’dad (Persiapan Hafalan )
Hari : Senin-Kamis dan Sabtu-Ahad Waktu : Setiap Ba’da Subuh dan Ashar

Ziyadah (Setoran Hafalan )


Hari : Senin-Kamis dan Sabtu-Ahad Waktu : Ba’da Dhuha dan Ba’da Isya

Muraja’ah (Mengulang Hafalan )


Hari : Senin-Kamis dan Sabtu-Ahad Waktu : Setiap Ba’da Istirahat

’Sima’an dan Tasmi


.Sima’an : Dilaksanakan setiap akhir bulan .Tasmi’ : Dilaksanakan setiap akhir semester / kondisional
TARGET HAFALAN DAN RINCIAN JUZ YANG DIHAFAL

• Target Minimal
yakni santri harus menyelesaikan hafalan sebanyak 3 juz, dengan
rincian juz dari juz 1-3 atau juz 29-27. (Sesuai dengan kesepakatan
Forum)

• Target Maksimal
yakni santri harus menyelesaikan hafalan sebanyak 5 juz, dengan
rincian juz dari juz 1-5 atau juz 29-25. (Sesuai dengan kesepakatan
Forum)

Note : Namun, standar Khusus selama satu semester santri diharuskan


untuk menyelesaikan targetan sebanyak 5 juz.
KALKULASI TARGET HAFALAN PERHARI

Untuk mencapai target hafalan ikhwan dan akhwat


kelas 2, yakni sebanyak lima juz dalam satu semester
(genap), santri harus memiliki setoran sekurang-
kurangnya 1 Lembar setiap harinya.
Keterangan :
• Alquran terdiri dari satu juz.
• Dalam satu juz terdiri 20 halaman dan 10 lembar.
• Dalam satu halaman terdiri 15 baris.
• Jadi, dalam satu juz terdiri dari 300 baris.
PEMBAGIAN HALAQAH
• Pembagian halaqoh dibuat secara bertingkat
sesuai dengan tingkatan kelas dan
kemampuan.
• Pembagian halaqoh dibuat oleh Tim tahfidz.
• Pembagian ini dapat berubah sewaktu-waktu,
jika ada kemaslahatan yang hendak dicapai.
• Pembagian ini disosialisasikan kepada pihak
yang bersangkutan (santri dan pembimbing).
PRINSIP MANAJEMEN HALAQOH
• Disiplin, artinya setiap pembimbing wajib mendisiplinkan dirinya dan
santri anggota halaqah yang diampu.
• Efektif, artinya setiap pembimbing wajib menggunakan waktu-waktu yang
telah ditentukan dengan sebaik mungkin dan tidak melalaikannya.
• Konsisten, artinya setiap pembimbing wajib konsisten dengan kegiatan-
kegiatan tahfidz dan dengan kesepakatan dalam halaqah yang telah dibuat.
• Tanggung jawab, artinya setiap pembimbing berusaha sekuat tenaga untuk
mengelola halaqah dan mengantarkan santri anggota halaqahnya untuk
menjadi penghafal Alquran (minimal mencapai target yang telah
ditetapkan).
• Ikhlas, artinya setiap pembimbing wajib mengikhlaskan niatnya hanya
untuk Allah SWT. dan mengajarkan keikhlasan kepada santri anggota
halaqahnya.
METODE TAHFIDZ
yaitu menghafal dengan
yaitu membaca

Menghafal dengan menyimak bacaan


perantara bacaan orang
secara berulang-
Cara Konvensional lain. Baik langsung
maupun tidak langsung
ulang ayat atau (Muratal). Hal yang sangat
beberapa ayat penting untuk

,orang lain
diperhatikan hendaknya
yang akan santri belum berpindah
disetorkan pada ayat yang baru
sebelum ayat yang lama
(Metode Tikror). diulang, begitu dan
.seterusnya
METODE MURAJA’AH

yaitu santri membaca yaitu santri anggota yaitu santri

Al muraja’ah al jauziyyah
Al qira’ah bi ad daur
didepan pembimbing halaqah membaca membaca secara
Qira’atut tilmidz ‘ala al muhaffiz

beberapa ayat hafalan secara bergiliran berpasang-pasangan


yang dihafalkan, dalam lingkaran dengan rekannya,
sedangkan halaqah yang telah sedangkan
pembimbing ditentukan, pembimbing
menyimak dan sedangkan memonitor bacaan
mengoreksi pembimbing .santri secara umum
.bacaannya menyimak dan
mengoreksi
EVALUASI PROGRAM
Program ini wajib dievaluasi secara berkala, terencana
dan terukur. Jenis-jenis evaluasi program ini diantaranya
sebagai berikut:
• Evaluasi Mingguan, yaitu evaluasi yang dilaksanakan saat
rapat evaluasi gabungan pembimbing tahfidz putra dan
putri (dua minggu sekali). Hal ini bertujuan untuk
mengevaluasi hafalan santri selama satu bulan.
• Evaluasi bulanan, yaitu evaluasi yang dilaksanakan antara
setiap pembimbing tahfidz. Hal ini bertujuan untuk
mengevaluasi hafalan santri selama satu bulan dan untuk
mengetahui tingkat ketercapaian targetan.
R )
D U
S E
D Z PRO
F I L
H N A
T A O
P S I
S O E RA : Note

O P .Ada ditampilan Word

A R
N D
TA
(S

Anda mungkin juga menyukai