Anda di halaman 1dari 52

Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur

PEMBEKALAN PENGUATAN AKM MATA


PELAJARAN

Teknik Menyusunan Soal


EHB-
*Berbasis Literasi-AKM
BKS
Ari Damari
Materi pembahasan
1. Pendahuluan
2. Menyusun Soal Literasi
3. Bentuk Soal
4. Level Kognitif
5. Stimulus Soal

Ari Damari
01 Pendahuluan
A. Pembelajaran:
 Kur 2013: Pembelajaran kompetensi Abad 21
 Kompetensi Abad 21:

1) Karakter  Harus terlaksana di kelas


2) Literasi  Perlu media yang tepat
3) 4C - HOTS  Strategi: Media berbasis Literasi

Ari Damari
01 Pendahuluan

B. Penilaian:

AKM Strategi:
Soal HOTS Penilaian
berbasis Literasi
Litera
si
Ari Damari
01 Pendahuluan
Asasmen Nasional (AN)

Mengevaluasi kualitas sistem Pendidikan


Memotret kualitas input, proses, dan hasil belajar yang mencerminkan
kinerja sekolah sebagai umpan balik berkala bagi manajemen sekolah, dinas
Pendidikan, Kemenag, Kemendikbud Ari Damari
01 Pendahuluan
Soal Berbasis Literasi-AKM Stimulus
Butir soal

Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi
 Strategi penyusunan:
1) Menyusun stimulus
2) Memilih informasi/data pada stimulus yang sesuai
IPK/IBS.
3) Memilih level soal.
4) Menentukan bentuk soal.
5) Menyusun butir soal.
Jangan lupa menyusun kriteria penilaian (kunci)
Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

3 LL 1: Menemukan Informasi (Access and Retrieve)


a. Mengakses dan mencari informasi dalam teks.

Stimulus

1 4
5

2
Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

Mana yang harus dikembangkan terlebih


dahulu?

IPK Stimulus
(Informasi/data)

Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi
Strategi 1: IPK  Info/data penting  Susun stimulus

IPK

Menyusun teks-stimulus dari


info/data yang ada

dapat ditambah
Menjadi paragraf gambar Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

Stimulus yang
dihasilkan:
 Ada tambahan
beberapa IPK
dan
informasi/data

Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi
Ada stimulus  Cari info/data penting  sesuaikan
Strategi 2:
IPK

Pilih info/data penting

IPK
Sesuaikan dengan IPK Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

Mengedit stimulus hasil menyadur:


1) Pilih informasi yang sesuai dengan IPK.
*info tidak sesuai/tidak dibutuhkan sebaiknya
dihilangkan

2) Jika ada penjelasan info penting yang


detail/ganda sebaiknya dihilangkan
*dapat digunakan sebagai butir soal.

3) Edit stimulus menjadi teks yang padu


Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

Contoh:

Dijadikan soal

Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

Contoh: Info grafik

Info tambahan

Info penjelas

Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

Contoh:

(a)

(b)

(c) Dijadikan soal


Soal:
Mengapa jendela
pesawat didesain
berbentuk seperti
pada gambar (b)?
Ari Damari
02 Menyusun Soal Literasi

Contoh:

Dijadikan soal

Misal tidak diperlukan/


hanya untuk 1 butir soal

Ari Damari
03 Bentuk Soal
Ada 5 bentuk:
a) Pilihan Ganda (PG)
b) Pilihan Ganda Komplek (PGK):
 Jawaban > 1 (PGK-L1)
 Benar-Salah (BS)
c) Menjodohkan (Mjd)
d) Isian singkat (IS)
e) Uraian/Esay (U)
Ari Damari
03 Bentuk Soal
Stimulus (1) Pilihan Ganda (PG):
 memuat 5 pilihan (ABCDE)
 hanya 1 jawaban benar

(2) Isian singkat:


 jawaban berupa angka,
nama/benda, kata-frase
yang sudah pasti.
0,6

(3) Uraian/Esai:
 perlu jawaban yang
terurai hasil analisis

Ari Damari
03 Bentuk Soal
Stimulus
(4) Pilihan Ganda Kompleks
(PGK):
 memberi tanda cek (√)
dalam kotak
 beberapa pernyataan yang
dijawab ya-tidak/benar-
salah,
 jawaban benar lebih dari 1
(5) Menjodohkan:
 mencocokkan, menyesuaikan, dan
menghubungkan antardua pernyataan
yang disediakan
 Pertanyaan sebelah kiri berupa pokok
soal, sebelah kanan berupa jawaban
Ari Damari
03 Bentuk Soal

Ari Damari
03 Bentuk Soal

Distribusi
di
EHB-BKS

Ari Damari
04 Level Kognitif
Level Proses Kognitif
NUMERASI: LITERASI:

 Pemahaman (L1) : C1, C2  Menemukan Informasi (LL1)

 Aplikasi (L2) : C3  Interpretasi dan Integrasi

 Penalaran (L3) : C4, C5, (LL2)

C6  Evaluasi dan Refleksi (LL3)

Ari Damari
04 Level Kognitif

Catatan Penting!

SOAL berbasis Literasi-AKM


bukan Soal SULIT

Ari Damari
04 Level Kognitif
Level Kognitif (Puspendik)
NO LEVEL KARAKTERISTIK SOAL
KOGNITIF
1. Pengetahuan dan Mengukur pengetahuan faktual, konsep, dan
Pemahaman prosedural.
C1 & C2
2. Aplikasi  Menggunakan pengetahuan faktual, konsep, dan
C3 prosedural tertentu pada konsep lain dalam
mapel yang sama atau mapel lainnya;
 Menggunakan pengetahuan faktual, konsep, dan
prosedural tertentu untuk menyelesaikan
masalah kontekstual (situasi lain unfamiliar).
3. Penalaran Menggunakan penalaran dan logika untuk:
C4, C5, & C6  Mengambil keputusan (evaluasi)
 Memprediksi & Refleksi
 Menyusun strategi baru untuk memecahkan
masalah

Ari Damari
04 Level Kognitif
Level Kognitif Literasi Membaca

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 1: Menemukan Informasi (Access and Retrieve)
a. Mengakses dan mencari informasi dalam teks.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 1: Menemukan Informasi (Access and Retrieve)
a. Mengakses dan mencari informasi dalam teks.

Pilihan Ganda Kompleks

Stimulus
(Ekonomi)

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 1: Menemukan Informasi (Access and Retrieve)
b. Mencari dan memilih informasi yang relevan.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 2: Memahami (interpret and integrate)
a. Memahami teks secara literal.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 2: Memahami (interpret and integrate)
a. Memahami teks secara literal.
Informasi & data:

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 2: Memahami (interpret and integrate)
b. Menyusun inferensi, membuat koneksi dan
prediksi baik teks tunggal maupun teks jamak. Pilihan Ganda

Gambar 2 didasarkan pada pandangan bahwa:


A. binatang-binatang pada seni batu terdapat
pada daerah tersebut pada saat digambar.
B. para seniman yang menggambar binatang-
binatang itu sangat terampil.
C. para seniman yang menggambar binatang-
binatang itu dapat ber pergian jauh.
D. tidak ada usaha menjinakkan binatang-
binatang yang digambarkan pada seni batu
tersebut.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 2: Memahami (interpret and integrate)
b. Menyusun inferensi, membuat koneksi dan prediksi baik teks tunggal maupun teks jamak.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 2: Memahami (interpret and integrate)
b. Menyusun inferensi, membuat koneksi dan
prediksi baik teks tunggal maupun teks jamak.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 2: Memahami (interpret and integrate)
b. Menyusun inferensi, membuat koneksi dan prediksi baik teks tunggal maupun teks jamak.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 3: Mengevaluasi dan merefleksi (Evaluate and reflect)
b. Menilai format penyajian dalam teks.
Uraian/Esay
Cermati gambar. Benarkah cara
menggambar titik awal grafik tersebut?
Jelaskan.

Jawab:
BENAR, Karena:
Danau Chad menghilang kira-kira
20.000 SM dan 11.000 SM muncul
Kembali.
Titik awal berada 1-2 tahun SM sehingga
dimulai dari nol.
Ari Damari
4 Berfikir kritis-kreatif-HOTS
LL 3: Mengevaluasi dan merefleksi (Evaluate and reflect)
b. Menilai format penyajian dalam teks.
Cermati Gambar 2. Benarkah cara
menggambar titik awal grafik tersebut?
Jelaskan.

Jawab:
BENAR, karena:
Pertumbuhan tulang anak terus
berkembang hingga usia 20-30 thn.
Jadi peluang anak berusia dibawah 20
thn mengalami osteoporosis sangat kecil.
Berarti peluang patah tulang karena
osteoporosis juga kecil.
Sehingga
Titik awal berada pada umur sekitar 20
tahun.
Ari Damari
4 Berfikir kritis-kreatif-HOTS
LL 3: Mengevaluasi dan merefleksi (Evaluate and reflect)
b. Menilai format penyajian dalam teks.

Cermati bacaan di samping.


Tentukan pernyataan berikut benar atau
salah!
(a) 1) Data pada grafik kurang jelas
2) Informasi alinia ke-2 kurang sesuai
(b) dengan lenjelasan alinie ke-1
3) Urutan penataan gambar sinkron
(c) 4) Penjelasan gambar bagian (c) terlalu
berlebihan

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal
LL 3: Mengevaluasi dan merefleksi (Evaluate and reflect)
c. Merefleksi isi wacana untuk pengambilan keputusan, menetapkan pilihan, dan
mengaitkan isi teks terhadap pengalaman pribadi.

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal

Sosiologi
LL 3c
Mengambil
keputusan

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal

Ari Damari
04 Level Kognitif - Contoh Soal

Ari Damari
05 Stimulus Soal
a. Konten: Teks Sastra atau Teks Informasi
b. Konteks: Personal, Sosial-Budaya, Saintifik
c. Bentuk sajian: narasi/diskripsi, grafik,
gambar, tabel, diagram, atau gabunganya dll
d. Bersifat: kontekstual, diluar kebiasaan, hal
baru

Ari Damari
05 Stimulus Soal
Contoh: Konteks Personal
LITERASI NUMERASI

Konten : Aljabar
Konten : Teks
sastra Ari Damari
05 Stimulus Soal
Contoh: Konteks Sosial-Budaya
LITERASI NUMERASI

Konten : Teks Informatif

Konten : Data dan


Ketidakpastian
Ari Damari
05 Stimulus Soal
Contoh: Konteks Saintifik
Literasi SEMUA MAPEL
 Konten : Teks
informatif

Ari Damari
05 Stimulus Soal

Kembangkan stimulus yang bersifat:


 Kontekstual
 Di luar kebiasaan
 Hal baru

Ari Damari
05 Stimulus Soal
Kontekstual = terjadi dalam kehidupan nyata

Ari Damari
05 Stimulus Soal
Contoh Di luar kebiasaan
Fisika
Tekanan hidrostatis:
 Biasanya:
 Menghafal rumus:
P = .g.h
 Di luar kebiasaan:
Info: Alinia 1,
kalimat ke-2

10 m  P = 1 atm

Ari Damari
05 Stimulus Soal
Contoh Di luar kebiasaan

Matematika
Statistik:
 Biasanya:
 Menghafal rumus:
Mean, Median, Modus
Di luar kebiasaan:
 Menanyakan pendapat
orang lain
 Bersifat penafsiran

Ari Damari
05 Stimulus Soal
Contoh Hal Baru

Ari Damari
Semoga mudah dipahami
Semoga bermanfaat

Trimakasih

Ari Damari

Anda mungkin juga menyukai