Anda di halaman 1dari 9

PROGRAM KERJA

HUBUNGAN MASYARAKAT
KABINET SAHITYA RESWARA
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA GIZI INDONESIA
2021/2022
SINERGI ILMAGI (SIAGI)

Deskripsi Kegiatan
Sinergi ILMAGI yaitu agenda ILMAGI bersama lembaga kepemerintahan dan non-kepemerintahan yang terkait
gizi, yaitu PERSAGI, ISAGI, ASDI, BPOM, Kemenkes, AIPGI, dan sebagainya. Program kerja ini dilaksanakan
dengan melakukan kunjungan ke kantor lembaga terkait dan akan diadakan asosiasi mengenai isu gizi dan
kesehatan yang akan menjalin kerjasama dengan departemen IAD.
SINERGI ILMAGI (SIAGI)

Tujuan Kegiatan
1. Menambah dan mempererat relasi antara ILMAGI dengan lembaga terkait
2. Sebagai sarana musyawarah antara ILMAGI dengan Lembaga terkait
3. Menambah informasi terkait isu kesehatan dan gizi

Sasaran Kegiatan
1. Pengurus ILMAGI dan lembaga yang bersangkutan
SINERGI ILMAGI (SIAGI)
Dana yang Diajukan : Rp 340.000 (luring) atau Rp 100.000 (daring)

Alokasi Dana
No (Luring) Harga Satuan Jumlah Harga Total

1. Transportasi Rp 30.000 8 Rp 240.000


2. Plakat Rp 100.000 1 Rp 100.000
Total Rp 340.000

Alokasi Dana
No (Daring) Harga Satuan Jumlah Harga Total

1. Plakat Rp 100.000 1 Rp 100.000


Total Rp 100.000
SINERGI ILMAGI (SIAGI)

Denda yang Diberlakukan : -

Kerjasama dengan Departemen Lain : Departemen IAD

Nama Penanggung Jawab :


1. Alfina Nur Rahmadani (Universitas Gadjah Mada)
2. Sekarmirah Octila Abby (UPN Veteran Jakarta)
3. Syuja Rafiqi Arifin (Universitas Alma Ata)
SINERGI ILMAGI (SIAGI)
Pelaksanaan
Hari, Tanggal : Tentatif
Waktu : Tentatif
Tempat : Tentatif

Indikator Keberhasilan
Kuantitatif : Terdapat minimal 8 orang pengurus yang mewakili ILMAGI mengikuti pertemuan
dengan lembaga terkait.
Kualitatif : Terjalinnya asosiasi yang efektif dan harmonis antara ILMAGI dan lembaga terkait serta
berdiskusi untuk memperluas pengetahuan terkait isu gizi dan kesehatan
SINERGI ILMAGI (SIAGI)
Mekanisme Program Kerja
1. Lama pelaksanaan : Tentatif
2. Pelaksana : Departemen Humas dan Departemen Isu dan Advokasi ILMAGI
3. Alur pelaksanaan : (Jika dilaksanakan secara luring)
1) Departemen Humas menyusun proposal terkait kunjungan ke lembaga terkait
2) Departemen Humas menghubungi lembaga terkait dan mengajukan proposal
3) Departemen Humas membuat MoU kerjasama antara ILMAGI dan lembaga terkait
4) Setelah disetujui, perwakilan dari Departemen Humas dan IAD mengunjungi kantor lembaga terkait
5) Departemen Humas membuka acara sekaligus memperkenalkan perwakilan ILMAGI
6) Departemen IAD memaparkan isu terkait gizi kepada lembaga terkait dan berdiskusi
7) Selama kegiatan diskusi berlangsung, Humas membuat laporan narasi.
8) Setelah diskusi selesai, dilakukan penyerahan cenderamata dari ILMAGI kepada lembaga terkait
9) Penutupan oleh Humas
SINERGI ILMAGI (SIAGI)
Mekanisme Program Kerja
3. Alur pelaksanaan : (Jika dilaksanakan secara daring)

1) Departemen Humas menyusun proposal terkait kunjungan ke lembaga terkait


2) Departemen Humas menghubungi lembaga terkait dan mengajukan proposal
3) Departemen Humas membuat MoU kerjasama antara ILMAGI dan lembaga terkait
4) Setelah disetujui, Humas menyebarkan link Zoom Meeting acara kepada perwakilan ILMAGI lain dan lembaga
terkait
5) Departemen IAD memaparkan isu terkait gizi kepada lembaga terkait dan berdiskusi
6) Selama kegiatan diskusi berlangsung, Humas membuat laporan narasi.
7) Setelah diskusi selesai, dilakukan penyerahan cenderamata dari ILMAGI kepada lembaga terkait
8) Penutupan oleh Humas

Anda mungkin juga menyukai