Anda di halaman 1dari 8

PEMBERDAYAAN ZAKAT

PADA ANAK ASUH KELUARGA B


ESAR PASKAS MUARA BENGKAL
Disusun Oleh :
Amelia Irsa Pratiwi (1911102411060)
Efita Latifah (1911102411055)
Fathona Vernialga Alyasiri (1911102411054)
Mukti Fathoni (1911102411059)
Ni Made Suryani B.R (1911102411065)
Nurmayanti (1911102411061)
Rafina Zaitul Zahria Adha (1911102411058)
Reni Tri Wulandari (1911102411057)
Septi Rizky Amalia (1911102411056)
Widya Oktavia (1911102411053)
1 PENGERTIAN PASKAS

2 PENGERTIAN ANAK ASUH

3 PENGERTIAN PEMBERDAYAAN

4 TUJUAN DAN MANFAAT PEMBERDAYAAN ANAK ASUH PASKAS

5 KESIMPULAN & SARAN


PENGERTIAN PASKAS
Paskas adalah sebuah komunitas yang begerak untuk saling merangkul dan berbagi. Komunita
s Paskas sudah terbentuk dari tahun 2012, dengan nama awal yaitu gerakan “Infaq Beras”.
Dikarenakan perkembangannya yang semakin membaik, komunitas ini mengubah namanya m
enjadi Paskas atau disebut Pasukan Amal Sholeh. Sebutan ini merupakan sebutan bagi para pe
mburu amal sholeh dan sebagai partner dalam beribadah atau beramal sholeh. Komunitas Pask
as juga sebagai relawan dalam beberapa kegiatan besar. Paskas juga yang menjadi partner BMI
(Baitulmaal Munzalan Indonesia) merupakan perpanjangtanganan kepada jamaah atau donatur
dalam setiap agenda dan program-program BMI, serta menjadi keluarga besar Munzalan Muba
rakan. Serta Komunitas ini juga sudah tersebar di 43 .kota di Indonesia.
PENGERTIAN ANAK ASUH
Anak Asuh adalah anak yang diberi biaya pendidikan (oleh seseoarang), tetapi tetap tinggal
pada orang tua asuhnya. Anak yang diasuh oleh seseorang atau lembaga, untuk diberikan bi
.
mbingan, pemeliharaan, perawatan, pendidikan, dan kesehatan, karena orang tuanya atau sa;
lah satu orang tuanya tidak mampu menjamin tumbuh kembang anak secara wajar (UU No.
23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak).
PENGERTIAN PEMBERDAYAAN
Secara umum pemberdayaan memiliki berbagai macam pengertian, beberapa pengertian dari berbagai t
. okoh, diantaranya adalah sebagai berikut : .
Menurut Eddy Papilaya yaitu yang dikutip oleh Zubaedi, bahwa pemberdayaan adalah upaya untuk me
mbangun kemampuan masyarakat dengan mendorong, memotivasi, membangkitkan kesadaran akan po
tensi yang dimiliki dan berupaya untuk mengembangkan potensi itu menjadi tindakan nyata.

Menurut Ginandjar Kartasasmitha menyatakan bahwa pemberdayaan adalah suatu upaya untuk memba
ngun daya itu dengan cara mendorong, memotivasi, dan membangkitkan kesadaran akan potensi yang
dimilikinya serta berupaya untuk mengembangkannya.

Dari beberapa pernyataan tentang pengertian pemberdayaan, dapat disimpulkan bahwa pemberdayaan a
dalah suatu upaya yang dilakukan oleh seseorang maupun kelompok melalui berbagai kegiaan pemberi .
an keterampilan, pengembangan pengetahuan, penguatan kemampuan atau potensi yang mendukung ag
ar dapat tercipanya kemandirian, dan keberdayaan pada masyarakat baik itu dari segi ekonomi, sosial b
udaya, maupun pendidikan untuk membantu memecahkan berbagai masalah-masalah yang dihadapi.
TUJUAN DAN MANFAAT
PEMBERDAYAAN ZAKAT PADA ANAK ASUH PASKAS

 TUJUAN
1. Untuk mengedukasi penting saling membantu seperti halnya yang dilakukan Paskas Keluarga Besar
Muara Bengkal.
2. Untuk menungkatkan kemampuan kreatifitas, kesejahteraan anak yatim piatu/anak asuh mengenai
sandang pangan, pendidikan, dan nilai moral mereka.

 MANFAAT
1. Menambah wawasan akan pentingnya peran sosial pada anak yatim piatu dan anak yang kurang
beruntung bagi masa depan meraka, sehingga dengan demikian kami sendiri pun lebih menambah
pengetahuan akan pengertian, landasan, dan hukum tentang hak anak yatim piatu.
2. Mensejahterakan terutama yang kurang mampu
3. Sebagai sarana silahturahmi saling membantu satu sama lain.
 KESIMPULAN
Paskas adalah suatu gerakan atau komunitas yang mana mereka mengumpulkan donasi untuk
membeli sembako yang mereka dapatkan dananya dari para donatur atau biasanya disebut sebagai
orang tua asuh dan menyalurkannya ke orang-orang yaang membutuhkan, terutama anak-anak yatim
dan biasanya gerakan ini menyasarkannya pada anak yatim yang lantaran dalam surah Al-Ma’un
sudah dijelaskan bahwa anak yatim memang harus dimuliakan.

 SARAN .

Dalam proses pemberdayaan di Paskas Keluarga Besar Muara Bengkal ini melibatkan banyak
kelompok dan masyarakat yang bersifat aktif sehingga muncul rasa empati dari banyak pihak untuk
ikut serta didalamnya agar program yang direncanakan tercapai secara maksimal dan berjalan dengan
baik. .
TERIMA KASIH
Wassalamuallaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Program Studi Ilmu Keperawatan
Semester II

Anda mungkin juga menyukai