Anda di halaman 1dari 11

PUFA DALAM

IKAN
REVEW JURNAL
Pokok Bahasan

PUFA MANFAAT PUFA

01 02 03 04

IKAN SEBAGAI APLIKASI PUFA


SUMBER PUFA DALAM IKAN
TERHADAP BAHAN
PANGAN
1. PUFA
Asam Lemak tak jenuh jamak (Poly Unsaturated Fatty
Acid/PUFA) adalah asam lemak yang mengandung dua atau
lebih ikatan rangkap, bersifat cair pada suhu kamar bahkan
tetap cair pada suhu dingin

Asam lemak ini banyak ditemukan pada minyak ikan dan


nabati seperti saflower, jagung dan biji matahari. Sumber
alami PUFA yang penting bagi kesehatan adalah kacang-
kacangan dan biji-bijian.

Asam lemak tak jenuh ganda (PUFA) terdiri dari dua seri
asam lemak, v -3 dan v -6
PUFA
Struktur Kimia Polyunsaturated Fatty
Acids (PUFAs)

Contoh PUFA adalah asam linoleat (omega-6), dan omega-


3, tergolong dalam asam lemak rantai panjang (LCFA)
yang banyak ditemukan pada minyak nabati/sayur dan
minyak ikan.
.
2. IKAN SEBAGAI SUMBER
PUFA

Ikan dikenal sebagai penghasil asam


lemak ω-­‐3. Asam lemak ω-­‐3 terutama
EPA dan DHA banyak ditemukan pada
ikan yang berlemak antara lain ikan
herring, makerel, sardin dan salmon
(Gunstone 1996 dalam Sijtsma, 2004).),
daging ikan-­‐ikan tersebut biasanya
mengandung lemak yang tinggi
IKAN SEBAGAI SUMBER PUFA

Selain terkandung dalam ikan,


Telah dilakukan analisis kualitatif
asam lemak ω-­‐3 (EPA dan
dan kuantitatif asam lemak tak
DHA) juga terkandung pada
jenuh Omega-3 pada minyak ikan
beberapa minyak ikan. Pada
patin (Pangasius pangasius)
minyak ikan patin mengandung
dengan menggunakan metode
asam lemak tak jenuh majemuk
kromatogra gas.
Omega-3.

Kadar Omega-3 yang


diperoleh dari Dari kadar Omega-3 yang
minyak ikan patin diperoleh dari penelitian ini, ikan
yaitu berkisar antara patin dapat digunakan sebagai
1,16-12,44%. sumber Omega-3 alternatif
Tabel Presentase jumlah w-3 pada ikan
(g/100g)

Tabel Asam lemak w-3 (EPA dan DHA) pada minyak


ikan
3. MANFAAT PUFA

Asam lemak omega 3 dapat


membersihkan plasma dari
lipoprotein kilomikron dan
PUFA (asam lemak kemungkinan juga dari VLDL mempengaruhi perkembangan
arakhidonat, linoleat dan (Very Low Density Lipoprotein), saraf yang tepat, kemampuan
linolenat) antara lain serta menurunkan produksi melihat dan belajar, dan
berperan penting dalam trigliserida dan apolipoprotein β dengan modulasi sintesis
transpor dan metabolisme (beta) di dalam hati. Selain eicosanoids mengurangi
lemak, fungsi imun, berperanan dalam pencegahan risiko penyakit
mempertahankan fungsi penyakit jantung koroner dan kardiovaskular, kanker
dan integritas membran artritis, asam lemak omega-3 tertentu, diabetes, depresi,
sel dianggap penting untuk kekebalan tubuh
memfungsikan otak dan retina
secara baik
Fungsi n-­‐3 LC PUFA dalam minyak
ikan

mereduksi jumlah serum EPA dan/ DHA dari ikan


lemak dan
01. menkonversinya ke dalam 02. makerel efektif untuk
mereduksi tekanan darah
senyawa eicosanoids, pada pasien di Jerman
yang berdampak langsung timur
pada fisiologi and sistem
vascular

asam linoleat ω-­‐6 dapat sangat penting bagi otak,


03. mereduksi tumbuhnya 04. retina and jaringan syaraf.
tumor dalam hubungannya
sebagai antioksidan
4. APLIKASI PUFA PADA IKAN TERHADAP
BAHAN PANGAN

n-­‐3 LC PUFA
difortifikasi
Alternatif pengkayaan
tersebut dapat digunakan
pembuatan telur margarin, produk susu, untuk menambah asupan
ayam yang kaya akan sosis, daging and omega-­‐3 pada konsumen
omega-­‐3, produk french onion dip, bread, yang tidak menyukai ikan
hewani kaya omega-­‐ mayonnaise, salad, es
laut
3 antara lain susu krim, susu dan susu
lemak, dan telur formula
bebek

TERIMA KASIH 
KELOMPOK 2
1. Kartika Pulogu
2. Yunita Nento
3. Desrina Datungsolang
4. Maryam Radjak
5. Ardila Sebrina Rauf
6. Ikrar Setyo Usman

Anda mungkin juga menyukai