Anda di halaman 1dari 7

KONSEP DASAR

MATEMATIKA DAN
EKONOMI
Manfaat Matematika Ekonomi
KARAKTERISTIK MODEL EKONOMI

Hubungan dan fungsi memiliki pertalian yang erat satu sama lainnya
Suatu fungsi menunjukkan hubungan keterkaitan antara variabel yang
dijelaskan dengan variabel yang menjelaskan
Dalam ilmu matematika hubungan dituliskan dengan berbagai cara, yaitu
dinyatakan dalam bentu hubungan fungsional, persamaan-persamaan, atau
menggunakan grafik,dan diagram.
Untuk membuat model ekonomi , maka variabel-variabel/konstanta ditata
sedemikan rupa sehingga menjadi suatu persamaan atau pertidaksamaan
Konsep-konsep definisi dan asumsi perlu dipahami dalam menyusun model
ekonomi serta melakukan analisis peristiwa yang berhubungan dengan
penggunaan metode matematika.
Dengan adanya pemahaman konsep, definisi dan asumsi yang baik dan benar
, maka model-model ekonomi dan bisnis yang dikembangkan dan analisis
matematika yang dikerjakan menjadi logis.

Anda mungkin juga menyukai