Anda di halaman 1dari 12

DI SUSUN OLEH :

LEDI PRENALL KASIMAT


19512049

PENDIDIKAN PANCASILA
DAN
SIKAP MENJAGA KESATUAN DALAM
LINGKUNGAN MASYARAKAT

Indonesia merupakan negara yang besar yang wilayahnya terjarak oleh pulau-pulau yang luas dan
banyak, maka itu indonesia memiliki ciri khas yaitu keanekaragaman budaya, adat istiadat, agama, suku dan
bahasa. Persatuan dan kesatuan merupakan kunci suatu negara dalam membangun suatu bangsa, tanpa adanya
persatuan serta kesatuan yang dijaga oleh negara maka keadaan suatu negara mudah di goyah oleh berbagai
ancaman baik dari luar negeri maupun ancaman dalam negeri yang menjadi bahaya adalah ketika ada ancaman
yang disebabkan oleh dalam negeri atau bangsa sendiri, maka itu masyarakat indonesia sebagai bagian dari
warga negara harus memahami betul arti penting persatuan serta kesatuan demi menjaga keutuhan negara,
terlebih negara indonesia adalah negara yang dikenal akan keanekaragaman suku, budaya dan bahasa, yang
kapan saja bisa di goyah oleh beberapa isu terutama isu SARA dan ujaran kebencian yang akhir-akhir ini
menjadi perbincangan yang serius di indonesia yang menjadi salah satu penyebab perpecahan antara warga
negara indonesia di tambah lagi berita-berita Hoax yang menyebar di kalangan anak muda dalam jaringan
sosial media intenet
Adapun prinsip-prinsip yang akan di tampakkan dalam
kehiduapn sehari-hari seperti :

Prinsip Bhineka Tunggal


01 Ika
Prinsip Kebebasan
02 Bertanggung Jawab
Prinsip Wawasan
03 Nusantara
Prinsip
Bhineka
01
Tunggal Ika
Mengakui bahwa kita adalah warga negara indonesia, yaitu bangsa
yang terdiri atas beberapa keragaman, yang menjadi identitas negara sebagai
ciri suatu negara, adanya keanekaragaman itu harus kita akui sebagai rasa
untuk memupuk kesatuan dan persatuan. Indonesia terdiri dari beragam suku
yang tersebar di beberapa pulau, ditengah era globalisasi ini westernisasi
dianggap salah satu yang memudarkan budaya local karena banyak nilai-nilai
barat yang didifusikan ke dalam nilai-nilai lokal. Prinsip Nasionalisme
Indonesia Mempunyai rasa cinta dengan negara mengakui sebagai warga
negara indonesia dan melestarikan kebudayaan yang dimiliki indonesia,
bukan berarti tidak menyukai budaya asing tetapi tetap sebagai bangsa
indonesia harus dapat memfilter budaya yang cocok dengan indonesia dan
menyaring budaya asing agar saling melengkapi.
02 Warga negara Indonesia mempunyai hak

Prinsip Kebebasan kebebasan, termasuk hak untuk menyampaikan


pendapat tetapi menyampaikan pendapat tidak
dengan kebebasan dengan sebebas-bebasnya

Bertanggung Jawab tetap ada aturan yang harus dipatuhi dan ditaati
bahwa kebebasan juga harus ada tanggung jawab
setiap hal yang dilakukan, tidak lepas dari
tanggung jawab terhadap diri sendiri
03. Prinsip Wawasan Nusantara

Dengan wawasan nusantara,


kedudukan manusia Indonesia ditempatkan
dalam kerangka kesatuan politik, sosial,
budaya, ekonomi, serta pertahanan
keamanan. Dengan wawasan itu, manusia
Indonesia merasa satu, senasib
sepenanggungan, sebangsa dan setanah air,
serta mempunyai satu tekad dalam mencapai
cita-cita pembangunan nasional. Itu semua
saling mengisi dalam kehidupan bernegara.
Segala sesuatu telah diatur dan dilegalkan
secara resmi dan perlunya kepatuhan demi
kahidupan yang harmonis.
Partisipasi Kewarganegaraan
sebagai Pencerminan Komitmen
terhadap Keutuhan Nasional
Dalam kehidupan masyarakat juga perlu di bangun rasa persatuan dan kesatua,
meskipun dari orang-orang yang beragam latar belakang, dapat di contohkan jakarta adalah
kota besar yang dijadikan sebagai ibu kota Negara Indonesia, jika datang ke jakatra maka
dengan mudah dapat menemukan beragama masyarakat yang berasal dari latar belakang
yang berbeda contoh saja ada warga dki jakarta yang berasal dari jawa barat, jawa tengah,
jawa timur, sumatera, sulawesi dan lain-lain mereka berbaur menjadi satu, rasa persatuan
itu tidak mudah di bangun apa bila ada rasa egois satu sama lain dan mementingkan
kepentingan pribadi, mereka datang ke jakarta dengan kepentingan yang berbeda-beda
tetapi tetap saling menghargai. Bagi bangsa Indonesia semangat persatuan dan kesatuan
merupakan modal dasar dalam membentuk negaradan menjalankan kehidupan bernegara.
Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928 merupakan tonggak awal dan pertama bagi
bangsa Indonesia dalam mewujudkan persatuan dan kesatuan.
Manfaat persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia adalah:

Memudahkan mencapai tujuan nasional


Memperkuat jati diri Negara yaitu, tujuan nasional yang tertuang
1 Kesatuan Republik Indonesia 3
dalam pembukaan UUD Negara
Republik Indonesia Tahun 1945 hanya
akan tercapai apa bila semua warga
negara terlibat mewujudkan tujuan
nasional tersebut serta.

Memperkuat ketahanan menciptakan suasana yang tentram,


2 nasional dalam menghadapi aman, dan damai karena semua 4
segala ancaman dan orang menunjukkan sikap setia
gangguan dalam bernegara kawan, toleran, dan solidaritas
dalam bingkai Negara Kesatuan
Republik Indonesia
Indonesia sebagai negara kepulauan yang besar memiliki wilayah dari sabang sampai
marauke Mengapa perlu adanya pembahasan tentang persatuan dan kesatuan dalam masyarakat
karena untuk menginatkan kembali bahwa tanpa adanya persatuan dan kesatuan yang dijalin
oleh masyarakat indonesia maka sulit akan adanya keharmonisan dalam berkehidupan berbangsa
dan bernegara. Oleh karena itu persatuan dan kesatuan masyarakat adalah unsur yang harus di
bangun oleh warga negara dalam meningkatkan rasa persaudaraan, rasa menghormati, rasa
mengahargai, demi menjaga keharmonisan negara. persatuan dan kesatuan tidak hanya di
bangun oleh warga negara sebagai masyarakat yang menghuni suatu wilayah tapi juga dibangun
oleh pemerintahan sebagai wakil rakyat yang mewakili seluruh suara rakyat demi terciptanya
kehidupan yang nyama, maka itu perlunya sikap saling bahu membahu antara masyarakat dan
pemerintah dalam membangun negara ini, membangun perekonomian, pendidikan, kesehatan
dan lain-lain.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai