Anda di halaman 1dari 35

PENANGANAN PRA DAN

PASCA KECELAKAAN
DI PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
INSTRUKSI PRESIDEN
REPUBLIK
INDONESIA
NOMOR 4 TAHUN 2013

TENTANG
PROGRAM DEKADE
AKSI KESEMALATAN
JALAN
Pilar V
Penanganan Pra dan Pasca Kecelakaan,
yang focus Kepada :

a. Penanganan Pra Kecelakaan;


b. Penanganan Pasca Kecelakaan;
c. Penjaminan Korban Kecelakaan yang Dirawat di Rumah
Sakit Rujukan;
d. Pegalokasian Sebagian Premi Asuransi untuk Dana
Keselamatan Jalan;
e. Riset Pra dan Pasca Kejadian Kecelakaan pada Korban.
PERATURAN
GUBERNUR
KALIMANTAN TIMUR
NOMOR 37 TAHUN 2019
TENTANG

PEDOMAN PROGRAM
DEKADE AKSI
KESELAMATAN JALAN
BAB VII
PENANGANAN PRA DAN PASCA
KECELAKAAN
Bagian Kesatu
Umum

Pasal 27
Perilaku penggunaan jalan yang berkeselamatan dilakukan
melalui :
a. Penanganan pra kecelakaan; dan
b. Penanganan pasca kecelakaan.
Bagian Kedua
Penanganan Pra Kecelakaan

Pasal 28

Kegiatan penanganan pra kecelakaan


dilakukan melalui:
a. Promosi tentang perilaku sehat di
jalan
b. Pemeriksaan kesehatan pengemudi
dalam keadaan atau situasi khusus.
.

 .
PERATURAN MENTERI
KESEHATAN REPUBLIK
INDONESIA
NOMOR 19 TAHUN 2016

Tentang
Sistem Penanggulangan
Gawat Darurat Terpadu
SURAT EDARAN
DIREKTUR JENDERAL
PELAYANAN KESEHATAN
NO : YR.03.01/III/2132/2018
Tanggal 23 April 2018

Tentang
PEMBENTUKAN PSC 119 DI
KABUPATEN/KOTA
SE-INDONESIA
SURAT EDARAN GUBERNUR
KALIMANTAN TIMUR
NO : 440/3020/B.Kesra/VII/2017
Tanggal 4 Juli 2017

Kepada BUPATI/WALIKOTA SE-


KALTIM

Tentang
PEMBENTUKAN PSC 119
DI KABUPATEN/KOTA
TUJUAN SPGDT

RESPON Meningkatkanaksesdan
CEPAT mutupelayanan
kegawatdaruratan

SISTEM YAN GADAR


KOMUNIKASI OLEH NAKES
Mempercepat respon
SPGDT penanganankorban

MELIBATKAN PELAYANAN Menyelamatkanjiwadan


MASYARAKAT AMBULANS mencegahkecacatan
SPGDT
Kegawatdaruaratan Sistem
Kesiapsiagaan Rs
bencana Rujukan
dalam bencana

RS Type
A

RS Type
B

Call PSC RS Type C


Center Rumah sakit

RS Type D

Pre Hospital Intra Hospital Inter Hospital


Pelayanan Pra Hospital

PSC
Prov/
Terjadi Kab/Kota
kegawatdaruratan NCC 119
119

Lokasi
kegawatdar
uratan

Tergantung kondisi
RUMAH
SAKIT
korban
Pusat Pelayanan Keselamatan
Terpadu / Public Safety Center
(PSC 119)
Pusat pelayanan yang menjamin kebutuhan
masyarakat dalam hal-hal yang berhubungan
dengan kegawatdaruratan yang berada di
kabupaten/kota yang merupakan ujung tombak
pelayanan unutk mendapatkan respon cepat
PSC mempunyai fungsi sebagai :
a. pemberi pelayanan Korban/Pasien Gawat Darurat
dan/atau pelapor melalui proses triase (pemilahan
kondisi Korban/Pasien Gawat Darurat);
b. pemandu pertolongan pertama (fist aid);
c. pengevakuasi Korban/ Pasien Gawat Darurat; dan
d. pengoordinasi dengan fasilitas pelayanan kesehatan.
PSC memiliki tugas :
a. menerima terusan (dispatch) panggilan
kegawatdaruratan dari Pusat Komando Nasional
(National Command Center);
b. melaksanakan pelayanan kegawatdaruratan dengan
menggunakan algoritme kegawatdaruratan;
c. memberikan layanan ambulans;
d. memberikan informasi tentang fasilitas pelayan
kesehatan
e. memberikan informasi tentang ketersediaan tempat
tidur di rumah sakit.
(1)Operator call center merupakan petugas penerima
panggilan dengan kualifikasi minimal tenaga
kesehatan.
(2)Operator call center memiliki tugas :
a. menerima dan menjawab panggilan yang masuk
ke call center;
b. mengoperasikan computer dan aplikasinya;
c. menginput di sistem aplikasi call center 119 untuk
panggilan darurat.
AMBULANS
AMBULANS

AMBULANS
SDM AMBULANS
Tata Tertib BerkendaraanAmbulans
GAMBAR AMBULANS DARAT GAWAT
DARURAT
GAMBAR AMBULANS DARAT TRANSPOR
GAMBAR AMBULANS SEPEDA MOTOR
GAMBAR AMBULANS SEPEDA
PSC di KALTIM

Sudah Ada
1. Balikpapan
2. Prov Kaltim = RSUD AWS

Cikal Bakal
1. Bontang
2. Kutai Timur
3. Paser
4. Kutai Barat
TINDAK LANJUT

1. Kampanye Perilaku Sehat bagi Pengemudi


2. Pemeriksaan Kesehatan Pengemudi
a. Pemeriksaan Fisik
b. Kadar Gula Darah
c. Kadar Alkohol
d. Kadar Narkoba
3. Pelatihan Bantuan Hidup Dasar bagi masyarakat
4. Pelatihan Bantuan Hidup Dasar dan Safety
Driving bagi Pengemudi
4. Pembentukan PSC 119 di Kabupaten/Kota
5. Standarisasi Ambulance PSC 119
(Kendaraan, alkes dan SDM)

Anda mungkin juga menyukai