Anda di halaman 1dari 7

Pemeriksaan pada

fleksibilitas
Kelompok 3
Nur hafifa
Putri anggaraini
Winda dia futri
Standing trunk flexion
• Persiapan
• •Subjek berdiri di atas box, dengan posisi dua tumit saling bersentuhan
dan jarak antara ibu jari sekitar 5 cm
• Aksi
• •dengan kedua tangan dan jari lurus, bungkukkan badan pelan pelan
kedepan dan turunkan kursor sepanjang penyangganya
• •tidak boleh menggunakan mementum atau menekuk lutut
• Pengukuran
• •Pemeriksaan mencatat hasil yang tertera pada cursor
• •Ulangi pengukuran ini tiga kali berturut-turut, hasil digunakan adalah
yang terjauh dari pengukuran
Trunk extension
• Persiapan
• • pasien berbaring tengkurap, mengkatupkan kedua tangan nya di belakang panggul, dan
memposisikan kedua kalinya sehingga jarak antara dua ibu jari sekitar 45 cm.
• •seperti yang tampak pada gambar, terapis meletakkan tubuhnya di antara kaki pasien dan menahan
lutut pasien dengan lutut nya, dan menahan paha pasien dengan tangannya jagan sampai mendorong
panggul pasien
• Aksi
• •pasien berusaha menaikan dagunya setinggi mungkin dengan cara membengkokan punggung nya
kearah atas.
• •terapis menaikan CHIN FINGER pada alat setinggi dagu pasien
• Pengukuran
• •yang di ukur adalah jarak antara posisi tertinggi dagu dengan lantai
• •ulangi pengukuran ini tiga kali berturut-turut, dengan waktu istirahat 30
detik sebelum tes berikut nya. Hasil yang digunakan adalah yang terjauh
dari ketiga pengukuran
Sit and reach test
• Persiapan
• •pasien di lantai sambil meluruskan kakinya (telapak kaki menempel pada bantalan karet alat) kepala, punggung atas dan
bawah harus menempel di dinding.
• •pasien meluruskan keduanya lenggannya kedepan posisi telapak tangan kanan di atas telapak kiri, di mana jari tengah
keduanya saling menempel dan berhadapan.
• •terapis memindahkan slide pengukuran ke angka nol, letakan 'scale arm' pada ujung jari tengah, kemudian kunci pada
tempatnya
• Aksi
• •pasien menggerakkan tangannya kedepan sejauh mungkin (dengan cara menekuk tubuh pada pinggang) sehingga ujung
jari tengah akan mendorong scale arm
• •jika lutut pasien menekuk atau menggunakan momentum untuk meningkatkan jarak tempuh, maka pengukuran akan gagal
dan harus di ulang.
• Pengukuran
• •catat hasil yang ditunjukkan sampai ketelitian 0,5
• •ulangi pemriksaan ini tiga kali berturut-turut, dengan waktu istirahat 30
detik sebelum tes berikutnya
• •hasil yang digunakan adalah yang terjauh dari ketiga pengukuran

Anda mungkin juga menyukai