Anda di halaman 1dari 16

Macam macam Tangki timbun/Storage Tank

ISTRI PURWANTI
Berdasarkan Letaknya
1. Aboveground Tank
Yaitu tangki timbun yang terletak diatas tanah
Tangki ini sering digunakan untuk menyimpan minyak (fuel oil)
dan cairan yang mengandung chemical
Kelebihan Aboveground Tank

1. Mudah dideteksi apabila ada kebocoran dan keretakan, sehingga


penanganan bisa cepat dilakukan
2. Tidak membutuhkan pompa untuk mengalirkan fluida
3. Mudah dikuras
4. Biaya lebih murah ( dalam perawatan maupun penggantian)
Kekurangan Aboveground Tank

1. Memakan banyak tempat


2. Terpapar langsung dengan panas dan hujan
Aboveground Tank
Berdasarkan letaknya
2. Underground tank
yaitu tangki tibun yang berada didalam tanah.
tangki ini biasanya digunakan untuk menyimpan bahan bakar minyak
BBM distasiun bahan bakaruntuk stasiun pump booster unit (SPBU)
Kelebihan Underground tank
1. Tidak terpapar l;angsung dengan panas dan cuaca buruk
2. Tidak memakan banyak tempat
3. Tidak mengganggu pemandangan
Kekurangan Underground tank
1. Sulit dideteksi apabila terjadi kebocoran dan keretakan
2. Memerlukan pompa untuk mengalirkan fluida
3. Sulit untuk dibersihkan
4. Biaya lebih mahal perawatan maupun penggantian
Gambar Underground tank
Berdasarkan Bentuk atapnya
1. Fixed Roof Tank
Yaitu tangki yang dapat digunakan untuk menyimpan semua jenis produk
seperti crude oil, benzena, fuel dan lain lain termasuk bahan baku yang berifat
korosif, mudah terbakar
Ekonomis bila digunakan hingga vol 2000 m3 diameter 300 ft (91,4m) dan
tinggi 64 ft (19,5 m)
Contoh
a. Cone Roof tank
Digunakan untuk menyimpan fluida yang tidak terlalu folatil.
kelemahan terdapat vapor space antara ketiggian dan cairan dengan atap.
b. Dome Roof Tank
adalah tangki yang atapnya menyerupai permukaan bulatan dan
hanya ditompang pada keliling kubah biasanya digunakan untuk
menyimpan cairan kimia yang bersifat volatil dan pada tekanan
rendah.
digunakan dengan vol > 2000m3 – 7000 m3
Gambar Fixed Roof Tank
Berdasarkan bentuk atapnya
2. Floating Roof Tank
Yaitu tangki dengan atap terapung, atap tangki dapat bergerak
keatas dan kebawah sesuai dengan tinggi permukaan cairan
didalam tangki pada saat itu.
Disekeliling atap tangki dilengkapi dengan seal untuk menehan uap
minyak yang keluar dari sela sela tutup tangki dan dinding tangki.
Biasanya digubakan untuk menyimpan minyak mentah dan
premium
Keuntungannya tidah terdapat vapor space
Gambar Floating Roof Tank
Sekian dan terimakasih
Sekian dan terimakasih
Semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai