Anda di halaman 1dari 8

Penyajian Data Tabel

• Tujuan penyajian data menggunakan table adalah untuk


memudahkan membaca dan menganalisis data tersebut.
• Tabel merupakan kumpulan angka-angka yang disusun menurut
kategori-kategori sehingga memudahkan dalam pembuatan analisis
data.
• Berdasarkan cara penyajiannya, table dapat dibagi menjadi beberapa
jenis yaitu : Tabel baris dan kolom, table distribusi frekuensi
Tabel Baris dan Kolom
Tabel Distribusi Frekuensi
• Tabel yang menyusun distribusi datanya dalam bentuk frekuensi.
• Tabel ini dibagi menjadi dua yaitu table distribusi tunggal dan
bergolong.
• Tabel distribusi frekuensi tunggal adalah table yang digunakan untuk
menyusun distribusi data dalam frekuensi dengan distribusi yang
bersifat tunggal.
• Tabel distribusi frekuensi bergolong adalah table yang digunakan
untuk menyajikan data dalam frekuensi dengan distribusi data
bergolong.
Tabel Distribusi Frekuensi
Penyajian Data Grafik
• Penyajian data dalam bentuk grafik umumnya lebih menarik perhatian
dan mengesankan.
• Penyajian data dalam bentuk grafik memiliki fungsi yaitu
menggambarkan data secara visual dalam sebuah gambar.
• Penggambaran data dalam sebuah grafik dapat dilakukan dengan
menggunakan berbagai jenis grafik bergantung pada sifat data.
• Bila data yang akan disajikan merupakan data nominal, penyajian data
menggunakan grafik batang, lambang, garis dan lingkaran.
• Bila data yang akan disajikan merupakan data kontinum, maka
penyajian data biasanya menggunakan histogram, polygon dan kurva.
Penyajian Data Grafik
Penyajian Data Grafik
Penyajian Data Grafik

Anda mungkin juga menyukai