Anda di halaman 1dari 17

SIFAT SIFAT ZAT CAIR

FLUIDA :
ZAT YANG BISA MENGALIR, YANG MEMPUNYAI
PARTIKE L YANG MUDAH BERGERAK DAN
BERUBAH BENTUK TANPA PEMISAHAN MASSA
FLUIDA DAPAT DENGAN MUDAH MENGIKUTI
BENTUK RUANGAN/ TEMPAT YANG
MEMBATASINYA
Fluida dapat dibedakan menjadi dua macam
PERBEDAAN UTAMA ANTARA
ZAT CAIR DAN GAS
Zat cair Zat Gas
Mempunyai permukaan Tidak mempunyai
yang bebas permukaan bebas

Massa zat cair akan Masa Gas akan mengisi


mengisi volume yang seluruh ruangan
diperlukan dalam satu
ruangan
Praktis Tak Bisa dimampatkan
Termampatkan
BEBERAPA SIFAT ZAT CAIR
1. Apabila ruangan lebih besar dari volume zat cair ,
akan terbentuk permukaan bebas horisontal
yang berhubungan dengan atmosfer
Mempunyai rapat massa ρ = γ/g = 700/9,81 = 71,36 kgf.d /m
2 4

= 71,36 x 9,81 = 700 kgm/m3


(ρ) dan berat jenis w (γ )
1. Dapat dianggap tak termampaatkan
2. Mempunyai Viskositas ( kekentalan )
3. Mempunyai kohesi , adhesi dan tegangan
permukaan
RAPAT MASSA

• Rapat masa (ρ ), didefinisikan sebagai massa Zat Cair tiap


satuan Volume pada temperatur dan tekanan tertentu
ρ = M /V
DENGAN M ADALAH MASA YANG MENEMPATI VOLUME (V )

SI -------- kg/m3 . MKS ----- > kgm/m3

• Rapat massa air pada suhu 4 ⁰ C dan tekanan atmosfer


standart adalah 1000 kg/m3
BERAT JENIS (γ ) dan RAPAT RELATIF (S)

• Berat jenis adalah berat benda tiap satuan volume pada


temperatur dan tekanan tertentu
• Berat suatu benda adalah hasil kali antara massa dan
percepatan gravitasi. Terdapat hubungan antara berat
jenis dan rapat massa dalam bentuk berikut :

γ = ρ.g
γ : berat jenis (N/m3 untuk satuan SI atau satuan
MKS ---- > kgf/m3
• Bila digunakan sistim MKS ----- > hitungan
dilakukan dengan berat jenis, yang nilainya untuk air pada suhu 4 ⁰ C dan tekanan atmosfeer
adalah
γ = 1000kgf/m3= 1 t/m3
• RAPAT RELATIF didefinisikan sebagai perbandingan antara rapat massa suatu zat dengan
rapat massa air
karena γ = ρ g ---- > dapat didefinisikan sebagai perbandingan berat jenis zat sesuatu dengan
berat jenis air pada suhu 4 º C dan tekanan atmosfer--
bilangan tak berdimensi dan diberi notasi S
S = ρzat cair/ρair = γ zat cair/γ air
Perubahan RAPAT MASSA dan BERAT JENIS zat cair terhadap temperatur dan tekanan
adalah sangat kecil sehingga dalam praktek perubahan tersebut diabaikan
• ρ : rapat massa (kg/m3 untuk Satuan SI atau kgf /m3
untuk MKS )
• g : pecepatan gravitasi (m/d3 )
Berat jenis air pada 4 ⁰ C dan tekanan atmosfer
adalah 9,81 kN / m3 atau
1000 kgf/m3 atau 1 ton/m3
Catatan
apabila dalam permasalahan digunakan sistim SI maka semua
hitungan mengunakan rapat massa ρ, dan nilaiya untuk air ---
> suhu 4⁰ C
tekanan atmofer -- >
ρ = 1000kg/m3
Contoh soal
Satu liter minyak mempunyai berat 0,70 kgf. Hitung berat
jenis, rapat massa dan rapat relatif

Penyelesaian
Soal menggunakan satuan MKS
Volume minyak ,V=1,0 liter = 0,001 m3, berat minyak =
W = 0,70 kgf
Berat jenis = berat/volume --- > γ = w/v= 0,70/0,001
=700 kgf/m3
Rapat massa
γ = ρ g --- > ρ = γ/g = 700/9,81 = 71,36 kgf.d2/m4

kita tahu bahwa


Kgf.d2/m4 = 9,81 kgm
kita tahu bahwa
Kgf.d2/m4 = 9,81 kgm
Sehingga
ρ = γ/g = 700/9,81 = 71,36 kgf.d2/m4
= 71,36 x 9,81 = 700 kgm/m3

RAPAT RELATIF
S = γm/γa = 700/1000 = 0,700
KEMAMPATAN ZAT CAIR
Didefinisikan sebagai perubahan ( pengecilan ) volume
karena adanya perubahan ( penambahan ) tekanan, yang
ditunjukkan oleh perbandingan antara perubahan tekanan dan
perubahann volume terhadap volume awal.
Perubhan terebut dikenal dengan modulus elastisitas ( K)

K = -(dp/dv)/V

Nilai K untuk zat cair adalah sangat besar sehingga


perubahan volume karena perubahan tekanan adalah sangat
kecil.
• Tanda negatif menunjukkan pengurangan volume . Terlihat bahwa pertambahan
tekanan sangat besar hannya memberikan perubahan volume yang sangat kecil.

Perubahan tersebut dapat diabaikan dan air dianggap sebagai zat yang tak

termampatkan

• Tetapi pada kondisi tertentu di mana perubahan tekanan sangat besar dan
mendadak, maka anggapan zat cair , maka anggapan zat cair adalah tak
termampatkan tidak berlaku. Keadaan ini terjadi misalnya pada penutupan
katub turbin pembangkit listrik tenaga air secara mendadak sehingga
Contoh Soal

Modulus elastisitas air adalah K = 2,24 x 10 9 N/m2


Berapakah perubahan volume dari 1m3 air bila pertambahan
tekanan sebesar 20 bar ( 1 bar = 10 5 N/m2 )

Penyelesaian
K = - (dp/dv) /V
dp = - V dp/K = 1 x 20 x 105 / 2,24 x 109 = - 0,00089 m3
Tanda negatip menunjukkan pengurangan volume.
Penambahan tekanan yang sangat besar hannya memberikan
perubahan volume yang sangat kecil. Perubahan tersbut dapat
dibaikan dan air dianggap seagai zat yang tak termampatkan
KEKENTALAN (VISKOSITAS ) ZAT CAIR

Kekentalan adalah sifat dari zat cair untuk melawan tegangan


geser pada waktu bergerak/ mengalir

Kekentalan disebabkan karena kohesi antara partikel zat cair.


Zat cair ideal tidak mempunyai kekentalan besar.

Pada zat cair Peningkatan temperatur mengurangi kohesi


molekuler, dan ini diwujudkan berupa berkurangnya
kekentalan fluida
Zat cair yang terletak diantara dua plat sejajar berjarak y . Plat bagian bawah
diam , sedang plat atas bergerak dengan kecepatan u. Partikel zat cair yang
bersinggungan dengan plat yang bergerak mempunyai kecepatan yang sama
dengan plat tersebut .
Tegangan geser antara dua lapis zat cair adalah sebanding dengan gradien
kecepatan dalam arah tegak lurus dengan gerak (du/dy)

τ = μ . du/dy , μ = kekentalan dinamik (Nd/m2), τ = tegangan geser (N/m2 )

ν = μ /ρ , ν = kekentalan kinematik ( m2/d )


Zat plastik elastis

al
Tegangan Geser

I de ton
s
a sti Ne
w
Pl N on
Cair
t n
Za ew
to
air N
C
Zat

Du/dy

Hubungan Antara Tegangan geser dan Gradien Kecepatan


Contoh Soal :
Hitung Viskositas kinematik zat cair yang mempunyai rapat
relatif 0,95 dan viskositas dinamik 0,0011 N d/m2

Penyelesaian

S = ρzat cair/ρair ------- > ρ zat cair = 0,95 x 1000 = 950


kg/m3
sehingga

v = μ /ρ = 0,0011/950 = 1,16 x 10 -6 m2/dt


TUGAS

1. Satu liter minyak mempunyai berat 0,XX kgf. Hitung berat jenis, rapat
massa dan rapat relatif
2. Modulus elastisitas air adalah K = 2,24 x 10 9 N/m2. Berapakah perubahan
volume dari Y m3 air bila pertambahan tekanan sebesar XX bar ( 1 bar = 10
5
N/m2 )
3. Hitung Viskositas kinematik zat cair yang mempunyai rapat relatif 0,9Y
dan viskositas dinamik 0,001Y N d/m2

Note : XX = dua angka nim terakhir


Y = satu angka nim terakhir
Jika Nim adalah angka 0 bisa diganti dengan angka 2
Dikumpulkan minggu depan melalui Email : kukuhwisnuajiwidiatmoko@usm.ac.id

Anda mungkin juga menyukai