Anda di halaman 1dari 53

OPTIMALISASI

PENGGUNAAN
MENDELEY
Apa itu Mendeley?
◦ Mendeley adalah salah satu software manajemen referensi dan jaringan sosial akademis untuk
mengkoordinasikan penelitian, dan berkolaborasi dengan peneliti lain dan mencari publikasi
terbaru
Apa itu Mendeley?
Free Academic Software
Cross-Platform (Win/Mac/Linux/Mobile)
All Major Browsers

Desktop
Web Mobile
Manfaat menggunakan Mendeley
Collaborate

Organize Join and Create


Managing Your Library Groups to Share
References

Discover
New Research,
Recommendations,
and Impact
Langkah menggunakan Mendeley

Membuat
Membuat Mengelola Sitasi dan
Instalasi
Library Referensi Daftar
Pustaka
Langkah menggunakan Mendeley

◦ Publikasi dalam bentuk


PDF yang sudah di
download dapat
dimasukkan ke dalam
Mendeley Desktop/Web,
dan digunakan dalam
penulisan ilmiah/keperluan
lainnya
MEMBUAT
ACCOUNT
MENDELEY
◦ Silakan akses : www.mendeley.com
Membuat account Mendeley

Tersinkronisasi dengan Account Elsevier


Pada Komputer harus terdapat:
Web
Mendeley
Importe
Desktop r
Plug-in
Ms.
Word
MENDOWNLOAD
MENDELEY
DESKTOP
Cara Download Mendeley

Buka
halaman
website
Mendeley
www.mende
ley.com
Download
Mendeley
desktop
pada kanan
atas
Download
Mendeley Desktop
sesuai dengan
sistem operasi
pada komputer
anda.
Masukkan alamat
email dan password
yang telah anda
daftarkan diawal
langkah tadi
MENGINSTAL
MS.WORD PLUGIN
Menginstal ms.word Plugin
◦ Untuk mengaktifkan fasilitas ini pada Mendeley Desktop
kita, silakan perhatikan langkah berikut.
◦ Buka aplikasi Mendeley, kemudian klik menu Tools pada
baris menu Mendeley dan pilih
“Install MS Word Plugin” untuk mengintegrasikan
Mendeley pada MS Word
Ms. Word Plugin
Install citation plug- in pada mendeley yang nantinya
terhubung dengan file MS. Word

Setelah instalasi selesai, buka MS. Word dan akan terlihat


lambang Mendeley didalam tab references.
MENGINSTAL WEB
IMPORTER
MENCARI ARTIKEL
ILMIAH DI
MENDELEY
◦ Login ke www.mendeley.com
◦ Lakukan Pencarian sesuai kata kunci
Filter berdasarkan waktu, author, tipe dokumen, atau jurnal tertentu yang diinginkan
Pilih add to library
Lakukan sync sehingga file yang dipilih juga terbaca pada Mendeley Desktop
MENGGUNAKAN
MENDELEY
DEKSTOP
Tampilan Mendeley desktop
Tampilan Mendeley Web
Manage Your
Library Use column
headings
All items in to order your
your personal references
library
Items added Mark entries
in the last two read or unread
weeks
Entries with
Access your
attached PDFs
recently read
can be opened
items
with the PDF
All items you’ve Reader
starred in your
library

Items in need Star items to


of review mark them as
favorites
MEMASUKAN
ARTIKEL PADA
MENDELEY
◦ Artikel-artikel yang dijadikan rujukan perlu dimasukan ke
dalam aplikasi Mendeley sehingga bisa ditampilkan di dalam
database aplikasi Mendeley.
◦ Kemudian pilih file dokumen PDF, maka Mendeley akan
membaca metadata file tersebut jika tersedia. Untuk file selain
PDF metadata harus ditulis sendiri
◦ Identitas Paper (judul, penulis, tahun penulisan, DOI, harus di
lengkapi jika belum terisi otomatis
Menambahkan referensi ke Mendeley desktop library
Memperbaiki identitas Paper di Mendeley
CARA MELAKUKAN
IMPORT
◦ Misalnya pada daftar pustaka Anda ada artikel referensi berikut.
Mensink F, Schwinghammer SA, Postma-Smeets A. The healthy school canteen programme: a
promising intervention to make the school food environment healthier. J Environ Public Health
2012; Article ID 415746. [Cited 2019 Feb 10]. Available
from:https://doi.org/10.1155/2012/415746
◦ Kemudian copy dan paste referensi pada daftar pustaka Anda tadi ke Google Scholar.
◦ Silakan klik tanda Kutip atau Cite.

Kemudian carilah file RIS yang telah terunduh


tadi (scholar.ris).

Pada bagian Mendeley Desktop Anda, silakan


klik File à Import à RIS – Research
Information Systems (*.ris)
Kemudian klik file
scholar.ris tadi dan
klik tombol Open
dan referensi akan
tertambah pada
akun mendeley kita
CARA MELAKUKAN
IMPORT
Web importer digunakan untuk
mengimpor artikel-artikel, laman web,
Cara mengimport file dan dokumen lainnya langsung dari
search engine dan academic databases.
Cara web import file
◦ Pastikan judul dan pengarang referensi sama dengan dengan judul
dan pengarang pada Mendeley web importer.
◦ Referensi baru telah tertambahkan ke Mendeley Desktop Anda. Jika
belum ada, klik bagian Sync maka artikel pun akan masuk ke dalam
Library.
MELAKUKAN
CITATION
Ada dua cara untuk memasukkan referensi kedalam naskah
yaitu yang pertama dengan memasukkan kata pencarian, dan
yang kedua dengan mencari melalui library mendeley (“Go
To Mendeley”)
Cara citation
Insert Citation with
Mendeley

9/3/20XX Presentation 44
Title
Mengganti jenis Penulisan Daftar
Pustaka

Pilih Jenis Penulisan Bibliography atau


Daftar Pustaka sesuai arahan pedoman
penulisan jurnal
/ tugas akhir
Merging
Citations
MEMBUAT DAFTAR
PUSTAKA
Untuk membuat daftar
pustaka Klik
Insert
Bibliography
pada baris
menu Mendeley.

Maka pada Word akan muncul Daftar Pustaka


Inserting Your
Bibliography
Cara Melakukan Sync dari Web dan
Desktop
Dengan sync ini, maka file‐file
PDF yang kita miliki dalam
Mendeley akan disimpan juga
dalam web server Mendeley
sehingga dapat diakses dari
tempat atau perangkat yang
berbeda
• Mendeley memungkinkan
penggunanya membuat grup yang
terhubung dengan pengguna lainnya
dan bisa berbagi referensi dalam
format pdf.
• Untuk membuat sebuah grup baru
dapat melalui menu edit – new group
atau melalui icon New Group pada
panel Library Overview
• Data yang dimasukkan saat pembuatan
grup adalah nama grup dan deskripsi
mengenai grup.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai