Anda di halaman 1dari 47

PRAKTIKUM IPA DI SD

OLEH : DRS. H. MEIDHIANTO SUBUR,


M.PD
POKJAR LUBUKLINGGAU BARAT
KETENTUAN UMUM untuk Mata Kuliah
Praktek
1. Tutor membimbing praktik/praktikum melalui Tutorial Online
(Tuton) atau Tutorial Webinar (Tuweb).
2. Setelah Tuweb berakhir, mahasiswa mengunggah semua
Human resources slide 1
laporan/tugas (10 laporan bimbingan + 4 laporan mandiri) dalam
satu file format PDF pada Aplikasi Praktik dan Praktikum (
https://praktik.ut.ac.id).
3. Tutormelakukanentri nilai akhir pada aplikasi Praktik dan
Praktikum (https://praktik.ut.ac.id).
PETUNJUK PELAKSANAAN
1. Buku Materi PRAKTIKUM
Pokok yang digunakan adalah Mata Kuliah Praktikum IPA di SD
(PDGK4107) dilengkapi dengan dry lab, yang dapat diakses melalui www.ut.ac.id.
2. Setiap mahasiswa wajib melaksanakan 14 percobaan yang terdiri dari 10 percobaan
bimbingan tutor dan 4 percobaan mandiri (pilih 2 percobaan mandiri dari biologi dan

Human resources slide 1


2 percobaan mandiri dari fisika)
3. Laporan praktikum disusun dengan di ketik asli (bukan copy paste atau fotokopi) dan
dikelompokan berdasarkan jenis percobaan (Bimbingan dan Mandiri).
4. TTM daring dilaksanakan sebanyak 8 kali pertemuan dan setiap pertemuan
berlangsung selama 120 menit.
5. Laporan praktikum untuk setiap pertemuan tuweb dikirim melalui lms.ut.ac.id paling
lambat satu hari sebelum pertemuan berikutnya (misalnya tugas dikumpulkan pada
pertemuan ke-3, paling lambat dikumpul 1 hari sebelum pertemuan ke-4)
6. Mahasiswa wajib mengikuti tuweb minimal 5 kali pertemuan.
PENILAIAN Laporan
1. Untuk percobaan bimbingan tutor ada penilaian proses
maupun hasil praktikum (laporan praktikum)
Human resources slide 1
2. Untuk percobaan mandiri tidak ada penilaian proses.
3. Nilai akhir mata kuliah praktikum = 70% nilai laporan
(gabungan nilai Laporan Percobaan Bimbingan dan
Laporan Percobaan Mandiri) dan 30% nilai proses
Percobaan Bimbingan.
SISTEMATIKA LAPORAN
NO URAIAN SKOR MAKSIMUM
A JUDUL PERCOBAAN
B TUJUAN PERCOBAAN 2
C ALAT DAN BAHAN 2

Human resources slide 1


D LANDASAN TEORI 10
E PROSEDUR PERCOBAAN 2
F HASIL PENGAMATAN 30
G PEMBAHASAN 15
H KESIMPULAN 15
I JAWABAN PERTANYAAN 15
J DAFTAR PUSTAKA 2
K KESULITAN YANG DIALAMI 2
L FOTO KEGIATAN PRAKTIKUM 5
PENILAIAN
PROSES

Human resources
1. Kesiapan mahasiswa slide 1
5. Ketepatan data hasil
2. Kemampuan dan improvisasi
percobaan pengamatan
3. Keterampilan dalam 6. Kerjasama dalam kelompok
melakukan percobaan 7. Kebersihan, kerapian dan
4. Ketelitian dalam melakukan keamanan kerja
pengamatan dan percobaan.
Daftar Percobaan Bimbingan Tutor
No Tutorial Ke- Modul Kegiatan Praktikum Judul Percobaan

1 1 Modul 1 KP. 1 Ciri-ciri 1. Ciri-Ciri Makhluk Hidup


Makhluk Hidup Makhluk 2. Gerak Pada Tumbuhan (Seismonasti,
Hidup Niktinasi, Geotrofisme Negatif).

2 2 Modul 1 KP.2 Pertumbuhan dan 1. Pertumbuhan dan Perkembangan


Makhluk Hidup Perkembangan Makhluk Tumbuhan.
Hidup 2. Pertumbuhan dan Perkembangan
Hewan.
3. Perkembangbiakan Tumbuhan.
3 3 Modul 2 KP. 3 Ekosistem 1. Ekosistem Darat
Makhluk Hidup
dan Lingkungan

KP.4 Pencemaran 2. Pengaruh Detergen


Lingkungan Pada Perkecambahan
Daftar Percobaan Bimbingan Tutor
No Tutorial Ke- Modul Kegiatan Praktikum Judul Percobaan

4 4 Modul 3 Makanan KP 5 Uji Makanan 1. Uji Karbohidrat


2. Uji Lemak
5 5 Modul 4 KP 6 Gerak 1. Gerak Lurus Beraturan (GLB)
Mekanika 2. Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)

Modul 6 KP 7 Jenis dan 1. Jenis-jenis gelombang


Gelombang Bentuk 2. Sifat pemantulan gelombang.
Gelombang
6 6 Modul 7 KP 8. Sifat cahaya 1. Pemantulan cahaya
Optik 2. Pembiasan cahaya

KP 9. Lensa 1. Lensa Cembung


Cembung dan 2. Cermin Cekung
Cermin Cekung
Daftar Percobaan Bimbingan Tutor
No Tutor Modul Kegiatan Judul Percobaan
Ke- Praktikum
7 7 Modul 8 KP 10 Kelistrikan 1. Muatan Listrik
Listrik 2. Arus dan Tegangan Listrik
dan 3. Energi Listrik
Magnet

8 8 Penguatan dan Pengumpulan Laporan


Daftar Percobaan Mandiri
Modul Kegiatan Praktikum Judul Percobaan
1. Makhluk KP. Simbiosis 1. Simbiosis Parasitisme.
Hidup 2. Simbiosis Komensalisme
3. Simbiosis Mutualisme
3. Makanan KP. Pencernaan 1. Struktur sistem pencernaan
Makanan
4. Mekanika KP. Gaya 1. Gaya Listrik Statis.
2. Gaya Magnet
3. Gaya Gesek
4. Gaya Pegas
5. Gaya Berat
6. Perpaduan Gaya
KP. Pesawat Sederhana 1. Katrol
2. Tuas
Daftar Percobaan Mandiri
Modul Kegiatan Praktikum Judul Percobaan
5. Kalor Perubahan KP. Perubahan wujud 1. Titik lebur es
wujud zat dan zat 2. Perubahan wujud padat
perpindahannya menjadi gas dan sebaliknya
pada suatu zat 3. Perubahan wujud cair
menjadi gas
KP. Perpindahan dan 1. Konduksi
pertukaran panas 2. Konveksi
pada suatu zat 3. Konveksi dalam air
4. Radiasi
KP. Perubahan panas 1. Perubahan panjang (muai
pada suatu zat panjang)
2. Pemuaian zat cair
3. Pemuaian benda gas
Daftar Percobaan Mandiri
Modul Kegiatan Praktikum Judul Percobaan
6. Gelombang KP. Getaran dan Bunyi 1. Getaran benda oleh pegas.
2. Getaran beban pada ayunan.
3. Benda bergetar sebagai
sumber bunyi
4. Resonansi bunyi
KP. Telinga 1. Kepekaan indera
pendengaran manusia.
2. Struktur dan fungsi telinga.
3. Mekanisme tarnsmisi
pendengaran.
7. Optik KP. Mata 1. Percobaan bintik mata
2. Percobaan iris (pupil) mata
Daftar Percobaan Mandiri
Modul Kegiatan Praktikum Judul Percobaan
8. Listrik dan KP. Kemagnetan 1. Bentuk medan magnet.
Magnet 2. Mengamati gejala medan magnet.
3. Mengamati sifat-sifat magnet

9. Bumi dan alam KP. Udara dan batuan 1. Praktikum udara


semesta a. Pembakaran memer-
lukan udara.
b. Udara menekan dari
tekanan tinggi ke
tekanan rendah.
c. Udara sebagai
sumber energi
2. Praktikum batuan.
KP. Alam semesta 1. Panas matahari
2. Gerhana
Apa beda antara benda tak hidup
dengan benda mati?
BENDA TAK HIDUP BENDA MATI

Human resources slide 1


Perbedaan antara benda tak hidup
dengan benda mati

Benda Tak Hidup Benda Mati


Human resources slide 1
Benda tak hidup adalah
benda-benda yang tak
Benda mati adalah benda-
benda yang pernah hidup
pernah hidup, misalnya kemudian mengalami
batu, angin, air, udara kematian karena penyakit
tanah, dan kendaraan atau sebab lainnya, misalnya
ikat asin, kayu, dan mayat.
SEBUTKAN CIRI-CIRI MAKHLUK
HIDUP ?
Human resources slide 1
CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP

 A. BERGERAK DAN BEREAKSI TERHADAP RANGSANGAN

 B.Human
BERNAPAS resources slide 1
 C. PERLU MAKAN (NUTRISI)

 D. TUMBUH
 E. BERKEMBANG
Apa yang dimaksud dengan makhluk hidup menerima dan
memberikan tanggapan terhadap rangsang ?

Human resources slide 1


1. Makhluk hidup menerima dan memberikan tanggapan terhadap rangsang

Makhluk hidup memberikan


tanggapan (respon)
Human resources slide 1 terhadap perubahan dalam
lingkungannya.
Rangsangan dapat berupa
cahaya, panas, dingin, bau
dari gas, sentuhan, gravitasi,
rasa.
Jelaskan apa yang dimaksdu dengan bernapas ?

Human resources slide 1


2. Bernapas
Dalam pernapasan umumnya
Human resources slide 1
makhluk hidup mengambil
oksigen (O2) dari
lingkungannya dan
mengeluarkan karbondioksida
(CO2) serta uap air ke
lingkungannya
Apa yang dimaksud dengan Makhluk hidup
memerlukan makanan dan air ?

Human resources slide 1


3. Makhluk hidup memerlukan makanan dan
air
Semua makhluk hidup, baik
hewan maupun tumbuhan
memerlukan makanan dan air
Human resources slide 1
untuk kelangsungan hidupnya.
Tumbuhan mengambil bahan
makanan dari lingkungan berupa
unsur-unsur mineral dan air.
Hewan memakan makanan yang
sudah jadi.
Apa yang dimaksud dengan makhluk Hidup
T Kembang
Dapat Tumbuh

Human resources slide 1


4. Makhluk Hidup Dapat Tumbuh Kembang
T
Tumbuh merupakan suatu proses
bertambah besarnya ukuran makhluk
Human resources slide 1
dan penambahan ukuran ini tidak
kembali kepada ukuran semula.
Berkembang merupakan suatu proses
pencapaian kedewasaan, mulai dari
bentuk atau keadaan yang sederhana,
seperti biji ke bentuk atau keadaan
yang semakin komplek.
Apa yang dimaksud dengan makhluk Hidup
Berkembang Biak

Human resources slide 1


5. Makhluk Hidup Berkembang Biak
Perkembangbiakan adalah :
suatu proses yang terjadi pada
makhluk hidup untuk
Human resources slide 1
menghasilkan individu baru
sebagai keturunannya guna
mempertahankan
kelangsungan hidup atau
melestarikan jenisnya.
Gerak dan Iritabilitas

• Gerak dan iritabilitas merupakan salah satu ciri


makhluk hidup baik hewan maupun tumbuhan.
• Pergerakan pada hewan sangat mudah diamati,
sedangkan gerak pada tumbuhan tidak mudah kita
amati, kecuali beberapa tumbuhan tertentu, seperti
yang melakukan niktinasi dan seismonasti (tumbuhan
putri malu)
Gerak Tubuh Tumbuhan

1. Gerak taksis adalah gerak pindah tempat dari seluruh tubuh


tumbuhan, hal ini mudah kita lihat pada tumbuhan bersel satu.
2. Gerak nasti adalah gerak dari sebagian tubuh tumbuhan, dimana
arah gerakannya tidak ditentukan oleh arah datangnya rangsang.
3. Tropisme positif adalah gerak tubuh tumbuhan menuju arah
datangnnya rangsang.
4. Tropisme negatif adalah gerak tubuh tumbuhan menjauhi arah
datangnnya rangsang
KP 1 Ciri-Ciri Makhluk Hidup

Tujuan :
Mengamati ciri-ciri makhluk hidup yang ada
disekitar tempat tinggal.
ALAT DAN BAHAN

1. Alat-alat tulis. Gambar Alat dan bahan

2. Tabel Pengamatan.

3. Alam Sekitar
c. Cara Kerja
1. Siapkan alat-alat tulis dan tabel pengamatan yang diperlukan
(gunakan tabel 1.1 hal 1.29)
2. Pergilah kelingkungan yang ada disekitar tempat tinggal Anda,
seperti kebun, sawah, hutan atau lingkungan lainnya.
3. Temukan lebih kurang 10 makhluk hidup ( 5 hewan dan 5 tubuhan)
4. Catatlah kesepuluh jenis makhluk hidup itu kedalam lembar
pengamatan.
CARA KERJA
5. Amatilah ciri-ciri dari setiap
makhluk hidup yang telah anda
catat tersebut, dengan cermat.
6. Bubuhkan tanda cek (√) sesuai
dengan ciri-ciri yang Anda amati
pada tabel 1.1
Contoh
Ciri-ciri makhluk hidup
No Nama Makhluk Hidup
1 2 3 4 5
1 Kucing √ √ √ √ √
2 Burung √ √ √ √ √
3 Mangga √ √ √ √ √
4 Salak √ √ √ √ √

*) keterangan :
1. Bergerak dan bereaksi terhadap rangsang
2. Bernapas
3. Perlu makan (nutrisi)
4. Tumbuh
5. Berkembang
d. Pertanyaan
1. Apakah tumbuhan memenuhi ciri-ciri gerak dan
bereaksi terhadap rangsang ? Jelaskan !
2. Jelaskan persamaan dan perbedaan ciri kehidupan
pada hewan dan tumbuhan ?
2. Gerak pada tumbuhan
Tujuan :
1. Mengamati gerak seismonasti.
2. Mengamati gerak niktinasi.
3. Mengamati gerak geotrofisme negatif pada
tumbuhan.
Alat dan Bahan
Seismonasti dan Niktinasi
1. Tanaman putri malu. Gambar alat dan bahan

2. Kardus Indomie/air
mineral.
3. Stop watch atau jam tangan
1 buah
4. Alat-alat tulis dan penggaris
Alat dan Bahan

Alat dan bahan Gambar alat dan bahan


Geotrofisme
1. Pot berukuran kecil 2 buah
2. Tanah yang subur secukupnya.
3. Biji kacang merah secukupnya.
4. Air secukupnya.
Cara Kerja

Cara kerja Gambar putri malu


Seismonasti.
1. Sediakan alat dan bahan yang
diperlukan seperti pot yang berisi
tanaman putri malu, lembar kerja,
alat tulis, dan penggaris.
2. Pot putri malu, sebaiknya anda
siapkan beberapa hari
sebelummnya, sehingga ketika
akan dilakukan percobaan pot
tersebut dalam keadaan segar.
Cara kerja
3. Letakan pot putri malu yang
telah Anda siapkan diatas meja,
selanjutnya lakukan sentuhan Gambar putri malu
halus, sentuhan sedang dan
sentuhan kasar pada daun-daun
putri malu tersebut dengan
menggunakan penggaris.
4. Catatlah hasil pengamatan Anda
pada lembar kerja (pada tabel 1.2
modul hal. 1.31)
Tabel pengamatan seismonasti
No Jenis sentuhan pada daun putri Reaksi daun putri Keterangan
malu malu
1 Halus
2 Sedang
3 Kasar
C. Cara kerja
Nikti nasti.
1. Sediakan duah buah pot putri malu.
2. Berilah tanda A pada pot pertama dan tanda B pada pot kedua.
3. Letakan pot A ditempat yang terang dan terbuka.
4. Simpanlah pot B diatas meja dan tutuplah dengan kardus indomie/air mineral yang
kedap cahaya dengan hati-hatiagar tidak menyentuhnya.
5. Biarkan pot B tertutup selama lebih kurang setengan jam.
6. Setelah ditutup lebih kurang setengan jam, bukalah dengan hati-hati (tidak
menyentuh tanamannnya)
7. Amati apa yang terjadi dengan daun putri malu tersebut.
8. Catatlah hasil pengamatan Anda pada tabel 1.3 modul hal 1.31
c. Cara kerja
Gerak tropisme (Geotrofisme negatif)
1. Buatlah dua buah pot kacang merah. Caranya tanamlah 3 biji kacang merah dalam
setiap pot ukuran kecil/botol air mineral 1-2 minggu sebelum percobaan dimulai.
2. Jika Anda sudah mendapatkan dua pot tanaman kacang merah yang cukup baik
dan berdiri tegak, selanjutnya beri label A untuk pot pertama dan label B untuk
pot kedua.
3. Letakan pot B secara horizontal (arah mendatar) dan pot A biarkan berdiri
(vertikal) dan simpanlah keduanya di tempat terbuka.
4. Lakukan pengmatan setiap pagi dan sore selama 1 minggu.
5. Tuangkanlah hasil pengamatan Anda pada lembar kerja (tabel 1.4 modul hal. 1.31.
d. Pertanyaan
1. Sebutkan dua jenis tanaman lain yang dapat melakukan niktinasi !
Jelaskan alasan Anda memilihnya ?
2. Apa perbedaan antara niktinasi dengan seismonasti pada percobaan
yang telah Anda lakukan ? Jelaskan !
3. Pada percobaan geotrofisme yang telah Anda lakukan sebenarnya
Anda juga sekaligus telah membuktikan adanya gerak fototropisme.
Mengapa ? Jenis fototropisme apakah yang terjadi ? Jelaskan !
Terima Kasih
Selamat betugas di Universitas Terbuka

Anda mungkin juga menyukai