Anda di halaman 1dari 42

STANDAR AKREDITASI

PUSKESMAS

BAB 1
KEPEMIMPINAN DAN
MANAJEMEN PUSKESMAS

Standar 1.1
Perencanaan Puskesmas
STANDAR DAN INSTRUMEN
AKREDITASI
PUSKESMAS EDISI
KMP KMP
REVISI
• KEPEMIMPINAN DAN AMANJEMEN PUSKESMAS

• UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT


UKM
PMP UKM
SIAP • UPAYA KESEHATAN PERSEORANGAN & PENUNJANG
UKPP
Edisi revisi
• PROGRAM PRIORITAS NASIONAL
PPN
PPN UKPP
• PENINGKATAN MUTU PUSKESMAS
PMP

AREA KMP UKM + PPN UKPP PMP


PERSENTASE EP 32% 39% 13% 16%
DRAFT STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS REVISI
BAB I - KMP
BAB I KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN PUSKESMAS
7 STANDAR, 26 KRITERIA, 102 ELEMEN PENILAIAN

PERAN DINAS KESEHATAN 1.7 1.1 PERENCANAAN PUSKESMAS


KAB/KOTA
 2 KRITERIA
 1 KRITERIA
 11 EP
 8 EP

1.6
PENGAWASAN, 1.2 TATA KELOLA ORGANISASI PKM
PENGENDALIAN, PENILAIAN
KINERJA  5 KRITERIA
 14 EP
 3 KRITERIA
 15 EP

1.3
1.5 1.4
MANAJEMEN KEUANGAN MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
MANAJEMEN FASILITAS &
 1 KRITERIA KESELAMATAN (MFK)  6 KRITERIA
 22 EP
 2 EP
 8 KRITERIA
 30 EP
IMPLEMENTASI MANAJEMEN PUSKESMAS

RENCANA LIMA TAHUNAN PERHATIKAN SD


 SDM
ANALISIS SITUASI  SARPRAS
 PERALATAN
PERENCANAAN  KEFARMASIAN
 LAB

RUK RPK
LIBATKAN LP, LS, MASY DALAM
PENYUSUNAN RUK, RPK PENGGERAKAN
PELAKSANAAN

LAKUKAN
PENGAWASAN KOMUNIKASI &
KOORDINASI DALAM
PENGENDALIAN PELAKSANAAN
PENILAIAN DENGAN LP, LS,
MASYARAKAT,
ALUR PELAKSANAAN PROGRAM

KEBIJAKAN

P P1
D PROGRAM
S
A
PENYEDIAAN SD

PENGGERAKAN & PELAKSANAAN P2

C
Q PENGAWASAN, PENGENDALIAN
I & PENILAIAN
P3

PENCATATAN & PELAPORAN


Standar 1.1
Perencanaan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) dilakukan secara
terpadu yang berbasis wilayah kerja Puskesmas bersama dengan lintas
program dan lintas sektor sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan serta dalam pelaksanaan kegiatan harus memperhatikan
kemudahan akses pengguna layanan (Lihat juga UKM 2.1.)

• 1.1.1 Puskesmas wajib menyediakan jenis-jenis pelayanan yang ditetapkan


berdasarkan visi, misi, tujuan, dan tata nilai, analisis kebutuhan dan harapan,
analisis peluang pengembangan pelayanan, analisis risiko pelayanan, dan
ketentuan peraturan perundang-undangan yang dituangkan dalam perencanaan.
(lihat juga UKM 2.1; PMP 5.1; dan PMP 5.2 ) (7 EP)

• 1.1.2 Masyarakat sebagai penerima manfaat layanan, lintas program dan lintas
sektor mendapatkan kemudahan akses informasi tentang hak dan kewajiban
pasien, jenis-jenis pelayanan, dan kegiatan-kegiatan Puskesmas serta akses
terhadap pelayanan dan penyampaian umpan balik (Lihat juga UKM : 2.2.1;
2.2.2; (4 EP)
1.5. Puskesmas melaksanakan manajemen
keuangan
• 1.5.1. Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab keuangan
melaksanakan manajemen keuangan sesuai dengan peraturan
perundang-undangan. (2 EP)
Standar 1.7. Peran Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/Kota
dalam upaya peningkatan mutu pelayanan kesehatan Puskesmas
melalui Akreditasi

• 1.7.1 Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota melaksanakan


pembinaan dan pengawasan terhadap Puskesmas dalam rangka
perbaikan kinerja termasuk peningkatan mutu pelayanan di
Puskesmas (8 EP)
STANDAR 1.1. PERENCANAAN PUSKESMAS
1.1 PERENCANAAN PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT (PUSKESMAS) DILAKUKAN SECARA
TERPADU

1.1 Perencanaan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) dilakukan secara


terpadu yang berbasis wilayah kerja Puskesmas bersama dengan lintas program
dan lintas sektor sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan serta
dalam pelaksanaan kegiatan harus memperhatikan kemudahan akses pengguna
layanan

1.1.1 PENETAPAN JENIS


PELAYANAN 1.1.2 AKSES
1.1.1. PENETAPAN KENIS-JENIS KEGIATAN
1.1.1 Puskesmas wajib menyediakan jenis-jenis pelayanan yang ditetapkan berdasarkan visi, misi, tujuan, dan
tata nilai, analisis kebutuhan dan harapan, analisis peluang pengembangan pelayanan, analisis risiko
pelayanan, dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang dituangkan dalam perencanaan. (lihat juga
PMP 5.1; dan PMP 5.2 )

Pokok Pikiran: 
• Puskesmas sebagai Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) bidang kesehatan yang bersifat fungsional dan unit layanan yang
bekerja profesional harus memiliki Visi, Misi, Tujuan dan Tata Nilai yang mencerminkan Tugas Pokok dan Fungsinya
sebagai penyedia layanan UKM maupun UKPPP. (lihat PP 18 tahun 2016 tentang Perangkat Daerah)
• Puskesmas wajib menyediakan pelayanan sesuai dengan visi, misi, tujuan dan tata nilai, hasil analisis kebutuhan dan
harapan masyarakat, hasil analisis peluang pengembangan pelayanan, hasil analisis risiko pelayanan dan peraturan
perundang-undangan
• Untuk mendapatkan hasil analisis kebutuhan masyarakat perlu dilakukan analisis situasi data kinerja Puskesmas,
data status kesehatan masyarakat di wilayah kerja termasuk hasil pelaksanaan PIS-PK yang disusun secara terpadu yang
berbasis wilayah kerja Puskesmas. (UKM : 2.1.1 dan 2.8.3)
• Agar Puskesmas dapat mengelola upaya kesehatan dengan baik dan berkesinambungan dalam mencapai tujuannya, maka
Puskesmas harus menyusun rencana kegiatan untuk periode 5 (lima) tahunan yang selanjutnya akan dirinci lagi ke
dalam rencana tahunan Puskesmas berupa Rencana Usulan Kegiatan (RUK) dan Rencana Pelaksanaan Kegiatan (RPK)
sesuai siklus perencanaan anggaran daerah
1.1.1. PENETAPAN KENIS-JENIS KEGIATAN

Pokok Pikiran: 
• Perencanaan Puskesmas dilakukan secara terpadu baik KMP, upaya kesehatan masyarakat (UKM), Upaya
Kesehatan Perseorangan (UKP), Kefarmasian, dan Laboratorium & disusun bersama dengan sektorterkait
dan masyarakat
• Rencana Usulan Kegiatan (RUK) disusun secara terintegrasi melalui penetapan Tim Manajemen Puskesmas,
yang akan dibahas dalam Musrenbang Desa dan Musrenbang Kecamatan untuk kemudian diusulkan ke Dinas
Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota
• Penyusunan rencana pelaksanaan kegiatan (RPK) dilakukan berdasarkan :
1) Alokasi anggaran sesuai Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) yang disetujui oleh Dinkes Kab
/Kota;
2) Membandingkan alokasi kegiatan yang disetujui dengan RUK yg diusulkan dan situasi pada saat
penyusunan RPK tahunan
• RPK dirinci menjadi RPK Bulanan bersama target pencapaiannya dan direncanakan kegiatan pengawasan
dan pengendaliannya
• Perencanaan baik Rencana Lima Tahunan dan RPK dimungkinkan untuk dirubah/disesuaikan dengan
kebutuhan saat itu apabila dalam hasil analisis pengawasan dan pengendalian kegiatan dijumpai kondisi
tertentu termasuk perubahan kebijakan sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan
1.1.1. PENETAPAN KENIS-JENIS KEGIATAN

Ditetapkan visi, misi, tujuan dan 1.1.1


tatanilai yang menjadi acuan Apabila ada perubahan kebijakan
dalam penyelenggaraan
1 Pemerintah dan Pemerintah Daerah
Puskesmas mulai dari 7 dilakukan revisi perencanaan sesuai
perencanaan, pelaksanaan kebijakan yang ditetapkan. (D, W).
kegiatan hingga evaluasi kinerja
Puskesmas (R) Rencana Pelaksanaan Kegiatan
Ditetapkan jenis-jenis pelayanan Bulanan disusun sesuai dengan
yang disediakan berdasarkan 2 6 Rencana Pelaksanaan Kegiatan
hasil identifikasi dan analisis Tahunan serta hasil pemantauan dan
sesuai dengan yang diminta capaian kinerja bulanan. (R, D, W)
dalam pokok pikiran pada ELEMEN PENILAIAN
paragraf terakhir. (R,D,W)

3
Rencana Lima Tahunan disusun 4 5 Rencana Pelaksanaan Kegiatan
dengan melibatkan lintas program Rencana Usulan Kegiatan (RUK) disusun
dan lintas sektor serta berdasarkan (RPK) Puskesmas disusun bersama
dengan melibatkan lintas program dan lintas
rencana strategis Dinas Kesehatan lintas program sesuai dengan
sektor, berdasarkan rencana strategis Dinas
Daerah Kabupaten/ Kota. ( R, Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota, alokasi anggaran yang ditetapkan
D,W) Rencana Lima Tahunan Puskesmas dan hasil oleh Dinas Kesehatan Daerah
penilaian kinerja. (R, D, W). Kabupaten/ Kota. (R,D,W
KRITERIA URAIAN
KMP 1.1.1 Puskesmas wajib menyediakan jenis-jenis pelayanan yang ditetapkan berdasarkan visi, misi, tujuan, dan tata
nilai, analisis kebutuhan dan harapan, analisis peluang pengembangan pelayanan, analisis risiko pelayanan,
dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang dituangkan dalam perencanaan. (lihat juga PMP 5.1; dan PMP
5.2 )
R EP 1 Regulasi tentang visi, misi, tujuan dan tata nilai Puskesmas.

R EP 2 • Regulasi tentang penetapan jenis-jenis pelayanan yang disediakan puskesmas. Regulasi ini
dapat disusun dalam bentuk Surat Keputusan Kepala Puskesmas tentang Kebijakan Kepemimpinan
D dan Manajemen Puskesmas dilengkapi dengan Pedoman Manajemen Puskesmas sebagai lampiran.
Baik dan Kebijakan maupun pedoman juga memuat tentang identifikasi dan analisis data sebagai
W dasar untuk penetapan jenis-jensi pelayanan dan perencanaan puskesmas.
• Bukti identifikasi dan analisis data yang menjadi dasar penetapan jenis-jenis pelayanan sesuai yang
diminta pada pokok pikiran. Bukti pertemuan untuk melakukan identifikasi dan analisis

R EP 3 •

Rencana lima tahunan puskesmas
Bukti pertemuan penyusunan rencana limat tahunan. Bukti keterlibatan lintas program dan lintas
D sektor dalam penyusunan rencana lima tahunan. Bukti Kesesuaian rencana lima tahunan dengan
rencana strategis Dinas Kesehatan
W
R EP 4 •

Rencana Usulan Kegiatan
Bukti pertemuan (lokmin) penyusunan rencana usulan kegiatan. Bukti keterlibatan lintas program
D dan lintas sektor dalam penyusunan rencana usulan kegiatan. Bukti Kesesuaian rencana lima tahunan
dengan rencana strategis Dinas Kesehatan dan rencana lima tahunan puskesmas
W
KRITERIA URAIAN
KMP 1.1.1 Puskesmas wajib menyediakan jenis-jenis pelayanan yang ditetapkan berdasarkan visi,
misi, tujuan, dan tata nilai, analisis kebutuhan dan harapan, analisis peluang
pengembangan pelayanan, analisis risiko pelayanan, dan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang dituangkan dalam perencanaan. (lihat juga PMP 5.1; dan PMP 5.2 )
R EP 5

• Rencana pelaksanaan kegiatan tahunan
Bukti pertemuan (lokmin) penyusunan rencana pelaksanaan kegiatan. Bukti keterlibatan
D lintas program dalam penyusunan rencana usulan kegiatan. Bukti Kesesuaian rencana
lima tahunan dengan rencana alokasi anggaran yang ditetapkan Dinas Kesehatan
W
D EP 6 •

Rencana Pelaksanaan Kegiatan bulanan
Bukti pertemuan lokmin bulanan untuk menyusuan rencana pelaksanaan kegiatan
W bulanan. Kesesuaian rencana pelaksanaan kegiatan bulanan dengan RPK tahunan dan
hasil capaian kinerja bulanan (lihat notulen lokmin bulanan)

D EP 7 Bukti dokumen revisi rencana pelaksanaan kegiatan tahunan dan atau bulanan sebagai
akibat terjadinya perubahan kebijakan
W
1.1.1.EP 1 Ditetapkan visi, misi, tujuan dan tatanilai yang menjadi acuan dalam
penyelenggaraan Puskesmas mulai dari perencanaan, pelaksanaan kegiatan hingga
evaluasi kinerja Puskesmas (R)

Visi Puskesmas :
kondisi/kinerja Puskesmas yang akan diwujudkan dalam 5
tahun yad
Misi Puskesmas:
Menunjukkan alasan keberadaan puskesmas  menunjuk pada
tupoksi Puskesmas
SK Terdiri dari beberapa komponen (program dan kegiatan) yang akan
dilakukan untuk mewujudkan visi.
Komprehensif mencakup admen, ukm dan ukp
Tujuan Puskesmas (lihat PMK 43 tahun 2019)
Tatanilai Puskesmas:
Kristalisasi peraturan internal Puskesmas untuk menjaga semangat
dan komitmen seluruh karyawan secara konsisten melaksanakan
misi untuk mewujudkan visi
Sebaiknya disepakati bersama, sederhana, implementatif dan bisa
diukur
1.1.1.EP 2. Ditetapkan jenis-jenis pelayanan yang disediakan berdasarkan hasil
identifikasi dan analisis sesuai dengan yang diminta dalam pokok pikiran
pada paragraf terakhir. (R,D,W)

Ditetapkan berdasarkan:
Peraturan perundangan yang berlaku
Hasil identifikasi dan analisis:
kebutuhan dan harapan
masyarakat,
hasil identifikasi dan analisis
peluang pengembangan
pelayanan pada area prioritas,
hasil identifikasi dan analisis
risiko penyelenggaraan pada
unit-unit pelayanan baik dari
sisi KMP, UKM, maupun UKP,
Kefarmasian dan Laboratorium,
termasuk risiko terkait
bangunan, prasarana, peralatan

CONTO Puskesmas

H
1.1.1.EP 3. Rencana Lima Tahunan disusun dengan melibatkan lintas program dan lintas
sektor serta berdasarkan rencana strategis Dinas Kesehatan Daerah
Kabupaten/ Kota. ( R, D,W)

CONTO RENCANA LIMA TAHUNAN


H Referensi :
Lampiran Pmk 44/2016, hal. 15 sd 34,
contoh format Renlita: Formulir 3 di hal. 60-70,
lampiran Pmk 44/2016
Bagian integral dari Renstra Dinkes Kab/Kota untuk
mewujudkan Visi n Misi Bupati/Walikota di bidang
RENCANA LIMA TAHUN
kesehatan
Periode Renlita menyesuaikan dengan masa bakti
Bupati/Walikota, kecuali untuk Puskesmas BLUD,
RBS pertama kali tergantung kapan dilaksanakannya
ketentuan BLUD
Bukti penyusunan melibatkan lintas program dan
lintas sector
Sesuai dengan RENSTRA DINAS KESEHATAN
KAB/KOTA
1.1.1.EP 4. Rencana Usulan Kegiatan (RUK) disusun dengan melibatkan lintas program
dan lintas sektor, berdasarkan rencana strategis Dinas Kesehatan Daerah
Kabupaten/ Kota, Rencana Lima Tahunan Puskesmas dan hasil penilaian
kinerja. (R, D, W)
Rencana Usulan Kegiatan (RUK) disusun secara terintegrasi
melalui penetapan Tim Manajemen Puskesmas, yang akan
dibahas dalam Musrenbang Desa dan Musrenbang Kecamatan
untuk kemudian diusulkan ke Dinas Kesehatan Daerah
Kabupaten/ Kota
Referensi :
Lampiran Pmk 44/2016, hal. 34 sd 36,

RUK Contoh format RUK: Formulir 4 di hal. 71-72,


lampiran Pmk 44/2016
RUK mencakup perencanaan UKM, UKP, Perbaikan
Mutu, Upaya Mitigasi Risiko, dsb.
Lihat contoh siklus anggaran, termasuk masa2 penyusunan
RUK di Lampiran Pmk 44/2016,
Gambar-1, Sikuls Manajemen Puskesmas, hal 11
Gambar-2, Siklus Perencanaan dan Anggaran Daerah,
hal. 15
Sesuai dengan RENSTRA Dinas Kesehatan
Kabupaten/Kota
BUKTI PROSES PENYUSUNAN melibatkan lintas program
dan lintas sektoral
1.1.1.EP 5. Rencana Pelaksanaan Kegiatan (RPK) Puskesmas disusun bersama lintas
program sesuai dengan alokasi anggaran yang ditetapkan oleh Dinas Kesehatan Daerah
Kabupaten/ Kota. (R, D, W)
Penyusunan rencana pelaksanaan kegiatan (RPK) dilakukan berdasarkan :
Alokasi anggaran sesuai Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) yang
disetujui oleh Dinkes Kabupaten/Kota;
Membandingkan alokasi kegiatan yang disetujui dengan RUK yang
diusulkan dan situasi pada saat penyusunan RPK tahunan
Referensi :
Lampiran Pmk 44/2016, hal. 37 sd 38,
Contoh RPK
Format RPK Tahunan: Formulir 5 di hal. 73-74,
lampiran Pmk 44/2016
PK
Format RPK Bulanan: Formulir 6 di hal. 75-76,
lampiran Pmk 44/2016
Lihat contoh siklus anggaran, termasuk masa2 penyusunan RPK di
R
Lampiran Pmk 44/2016,
Gambar-1, Sikuls Manajemen Puskesmas,
hal 11
Gambar-2, Siklus Perencanaan dan
Anggaran Daerah, hal. 15
Bukti penyusunan melibatkan lintas program
1.1.1.EP 6. Rencana Pelaksanaan Kegiatan Bulanan disusun sesuai dengan Rencana
Pelaksanaan Kegiatan Tahunan serta hasil pemantauan dan capaian kinerja
bulanan. (R, D, W)

RPK dirinci menjadi RPK Bulanan bersama target pencapaiannya dan


direncanakan kegiatan pengawasan dan pengendaliannya.
Penyusunan RPK bulanan dilakukan berdasar hasil perbaikan proses pelaksanaan
kegiatan dan hasil-hasil pencapaian terhadap indikator kinerja yang ditetapkan
RPK Bulanan sebagai alat manajemen Puskesmas (alat monitoring pencapaian
kinerja sekaligus penyerapan anggaran)
Bisa berisi rencana2 perbaikan kinerja dan mutu pelayanan
Referensi :
Lampiran Pmk 44/2016, hal. 37 sd 38,
Contoh
Format RPK Tahunan: Formulir 5 di hal. 73-74, lampiran Pmk 44/2016
Format RPK Bulanan: Formulir 6 di hal. 75-76, lampiran Pmk 44/2016
1.1.1.EP 7. Apabila ada perubahan kebijakan Pemerintah dan Pemerintah Daerah
dilakukan revisi perencanaan sesuai kebijakan yang ditetapkan (D, W)

Perencanaan baik Rencana Lima Tahunan dan RPK


dimungkinkan untuk dirubah/disesuaikan dengan
kebutuhan saat itu apabila dalam hasil analisis
pengawasan dan pengendalian kegiatan dijumpai kondisi
tertentu termasuk perubahan kebijakan sesuai ketentuan
FORM PERUBAHAN RENCANA
peraturan perundang-undangan
Revisi terhadap rencana harus dilakukan dengan alasan
yang tepat sebagai upaya pencapaian yang optimal dari
kinerja Puskesmas
Forum untuk perubahan adalah melalui lokakarya mini,
pastikan dokumentasi notulensi , dan dokumen
perubahannya
1.1.2. AKSES PENGGUNA LAYANAN

1.1.2 Masyarakat
sebagai penerima manfaat layanan, lintas program dan lintas sektor
mendapatkan kemudahan akses informasi tentang hak dan kewajiban pasien, jenis-jenis
pelayanan, dan kegiatan-kegiatan Puskesmas serta akses terhadap pelayanan dan penyampaian
umpan balik (Lihat juga UKM : 2.2.1; 2.2.2;
Diinformasikan melalui media
1.1.2 AKSES komunikasi yang telah
SK, bukti
 INFORMASI: Hak dan
kewajiban pasien, jenis
ditetapkan sosialisasi,
pelayanan, kegiatan- evaluasi & TL
kegiatan puskesmas
 AKSES THD PELAYANAN penyampaian
 AKSES UTK
informasi, serta
PENYAMPAIAN UMPAN
BALIK
Mekanisme untuk upaya
menerima umpan mendapatkan
balik terkait umpan balik
kemudahan akses ,
keluhan dan usulan
perbaikan
1.1.2. AKSES PENGGUNA LAYANAN

Ditetapkan kebijakan Dilakukan upaya untuk


memperoleh umpan balik dan
tentang hak dan 1
kewajiban pasien, dan
4 pengukuran kepuasan
pengguna layanan serta
jenis-jenis pelayanan penanganan aduan/keluhan
serta kegiatan yang dari pengguna layanan
disediakan oleh maupuna tindak lanjutnya
yang didokumentasikan sesuai
Puskesmas. (R)
aturan yang ditetapkan dan
ELEMEN PENILAIAN dapat diakses oleh publik (D,
O, W)
Dilakukan sosialisasi 2
tentang hak dan 3 Dilakukan evaluasi dan tindak lanjut
kewajiban pasien, jenis- hasil sosialisasi tentang hak dan
jenis pelayanan serta kewajiban pasien, jenis-jenis
kegiatan yang disediakan pelayanan dan kegiatan-kegiatan
yang disediakan oleh Puskesmas
oleh Puskesmas. (D,W)
kepada pengguna layanan (D, W)
KRITERIA URAIAN
KMP 1.1.2 Masyarakat sebagai penerima manfaat layanan, lintas program dan lintas sektor
mendapatkan kemudahan akses informasi tentang hak dan kewajiban pasien, jenis-jenis
pelayanan, dan kegiatan-kegiatan Puskesmas serta akses terhadap pelayanan dan
penyampaian umpan balik (Lihat juga UKM : 2.2.1; 2.2.2;
R EP 1 SK Kepala Puskesmas tentang kebijakan pelayanan UKP, didalamnya memuat hak
dan kewajiban pasien. SK tentang penetapan jenis-jenis pelayanan dan kegiatan
Puskesmas baik UKM maupun UKP
D EP 2 Bukti sosialisasi tentang hak dan kewajiban pasien dan jenis-jenis pelayanan serta
kegiatan puskesmas, dapat berupa tetap muka, media cetak dan atau media
W elektronik

D EP 3 Bukti evaluasi terhadap penyampaian sosialsasi dan tindak lanjutnya, evaluasi


dapat dilakukan dengan anket surver oleh puskesmas terhadap kejelasan,
W kelengkapan informasi, mudah tidak dipahami, manfaat informasi, menarik atau
tidak, dsb sesuai dengan media yang digunakan untuk menyampaikan informasi
D EP 4 • Bukti adanya upaya untuk mendapat umpan balik dari pasien, keluarga, sasaran
UKM, masyarakat sesuai metoda yang digunakan, bukti survei kepuasan, bukti
O penerimaan aduan/keluhan, bukti analisis, dan bukti tindak lanjutnya
W • Observasi : Kegiatan terkait dengan upaya untuk mendapat umpan balik,
kegiatan penanganan aduan/keluhan, kegiatan tindak lanjut yang dilakukan
1.1.2.EP 1. Ditetapkan kebijakan tentang hak dan kewajiban pasien, dan jenis-jenis
pelayanan serta kegiatan yang disediakan oleh Puskesmas. (R)

1) Ada SK Ka Puskesmas ttg Hak dan Kewajiban Pasien


R 2) Ada SK Kepala Puskesmas tentang Jenis2 pelayanan Puskesmas

1.1.2.EP 2. Dilakukan sosialisasi tentang hak dan kewajiban pasien, jenis-jenis pelayanan
serta kegiatan yang disediakan oleh Puskesmas. (D,W)

• Ada bukti kegiatan sosialisasi ttg Hak dan Kewajiban Pasien dan Jenis2
pelayanan & kegiatan-kegiatan Puskesmas melalui berbagai macam
D media,
• Ada media sosialisasi dalam bentuk brosur, leaflet, baliho, dsb
• Wawancara kepada petugas tentang kegiatan sosialisasi dan pengetahuan ttg
W hak n kewajiban pasien dan jenis2 pelayanan & kegiatan Puskesmas
• Wawancara kepada pasien dan keluarganya, tentang kegiatan sosialisasi dan
pengetahuan ttg hak n kewajiban pasien dan jenis2 pelayanan
1.1.2.EP 3. Dilakukan evaluasi dan tindaklanjut hasil sosialisasi tentang hak dan
kewajiban pasien, jenis-jenis pelayanan dan kegiatan yang disedikan oleh
Puskesmas kepada pengguna layanan. (D, W).

• Ada bukti kegiatan evaluasi ttg Hak dan Kewajiban Pasien dan Jenis2
pelayanan & Kegiatan Puskesmas, yg menghasilkan RTL perbaikan
D kegiatan sosialisasi
• Ada bukti dilakukan jajag pendapat kepada pengguna layanan ttg Hak dan
Kewajiban Pasien dan Jenis2 pelayanan & Kegiatan Puskesmas

• Wawancara kepada petugas tentang kegiatan evaluasi dan tindak lanjut perbaikan
sosialisasi ttg Hak n kewajiban pasien dan jenis2 pelayanan & kegatan Puskesmas
W • Wawancara kepada pengguna layanan, LP n LS, tentang kegiatan sosialisasi dan
pengetahuan ttg hak n kewajiban pasien dan jenis2 pelayanan & kegiatan Puskesmas
• Wawancara kepada pengguna layanan, LP n LS, tentang kesesuaian pelaksanaan
kegiatan dengan jadwal yang disusun
1.1.2.EP 4. Dilakukan
upaya untuk memperoleh umpan balik dan pengukuran kepuasan pengguna
layanan serta penanganan aduan/keluhan dari pengguna layanan maupun tindak lanjutnya yang
didokumentasikan sesuai dengan aturan yang telah ditetapkan dan dapat akses oleh publik (D, O, W).

• Ada bukti upaya memperoleh umpan balik & keluhan dari masyarakat & pengguna layanan ,
dianalisis, dan ditindak lanjuti
D • Ada bukti dilakukan survei kepuasan pelanggan, analisis dan tindak lanjutnya
• Ada register untuk mencatat pengelolaan umpan balik dan keluhan dari masyarakat & pengguna
layanan
• Ada bukti adanya akses public terhadap informasi tentang umpan balik pelanggan, hasil survei
kepuasan, dan tindak lanjutnya
O • Ada sarana, media untuk menampung umpan balik & keluhan dari
masyarakat & pengguna layanan, al. kotak saran, media social,
pertemuan2 dengan masyarakat

• Wawancara kepada pengguna layanan, LP n LS, tentang Pengelolaan umpan


W balik dan keluhan dari masyarakat dan pengguna layanan
TERIMA KASIH
1.5. Puskesmas melaksanakan manajemen
keuangan
• Kriteria 1.5.1. Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab keuangan
melaksanakan manajemen keuangan sesuai dengan peraturan
perundang-undangan.
• Pokok Pikiran:
• Anggaran yang tersedia di Puskesmas harus dikelola secara transparan akuntabel,
efektif dan efisien sesuai dengan prinsip-prinsip manajemen keuangan.
• Agar pengelolaan anggaran dapat dilakukan secara transparan, akuntabel, efektif
dan efisien, maka perlu ditetapkan kebijakan dan prosedur manajemen keuangan
yang mengacu pada ketentuan peraturan perundangan.
• Untuk Puskesmas yang menerapkan PPK BLUD harus mengikuti peraturan
perundangan dalam manajemen keuangan BLUD dan menerapkan Standar
Akuntansi Profesi (SAP).
1.5.1. Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab keuangan
melaksanakan manajemen keuangan sesuai dengan
peraturan perundang-undangan.
• EP 1. Ditetapkan Petugas Pengelola Keuangan Puskesmas dengan kejelasan tugas,
tanggung jawab dan wewenang serta kebijakan dan prosedur manajemen keuangan
dalam pelaksanaan pelayanan Puskesmas. (R) 
• SK petugas pengelola keuangan (perhatikan untuk puskesmas BLUD dan yang belum BLUD)
Kebijakan : perencanaan penganggaran, kebijakan pelaksanaan anggaran, kebijakan akuntansi
keuangan, kebijakan akuntansi biaya, pelaporan keuangan, kebijakan pengelolaan asset,
kebijakan pembinaan, pengawasan dan pemeriksaan keuangan,  lengkapi dengan prosedur-
prosedurnya
• SOP : SOP penerimaan kas, SOP pengeluaran kas, SOP penyusunan anggaran, SOP pengelolaan
piutang, SOP pengadaan barang dan jasa, SOP pengelolaan barang dan jasa, SOP pelaporan
keuangan.
• EP 2. Dilaksanakan pengelolaan keuangan yang tersedia di Puskesmas sesuai dengan
kebijakan dan prosedur manajemen keuangan yang telah ditetapkan (D, O, W)
KRITERIA URAIAN
KMP 1.5.1 Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab keuangan melaksanakan manajemen keuangan
sesuai dengan peraturan perundang-undangan

R EP 1 SK penetapan petugas pengelolaan keuangan Puskesmas (SK Bupati/Walikota),


disertai uraian tugas dan tanggung jawab
SK tentang kebijakan pengelolaan keuangan Puskesmas dan SOP-SOP nya
D EP 2 Bukti pelaksanaan pengelolaan keuangan sesuai dengan kebijakan dan prosedur
O
W
TERIMA KASIH
STANDAR 1.7. PERAN DINAS KESEHATAN KAB/KOTA

Standar 1.7. Peran Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/Kota dalam upaya peningkatan mutu
pelayanan kesehatan Puskesmas melalui Akreditasi

Kriteria 1.7.1.
Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota melaksanakan pembinaan dan pengawasan terhadap
Puskesmas dalam rangka perbaikan kinerja termasuk peningkatan mutu pelayanan di Puskesmas (8 EP)
POKOK PIKIRAN
• Dalam rangka menjalankan tugas, fungsi dan tanggung jawab, Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/Kota melakukan bimbingan teknis
dan supervisi, pemantauan evaluasi, dan pelaporan serta peningkatan mutu pelayanan kesehatan
• Pembinaan yang dilakukan Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota dalam hal penyelenggaraan Puskesmas mulai dari
perencanaan, pelaksanaan kegiatan hingga evaluasi kinerja Puskesmas
• Pembinaan tersebut dilaksanakan secara periodik termasuk pembinaan dalam rangka pencapaian target PIS PK, target Standar
Pelayanan Minimal (SPM), dan Program Prioritas Nasional (PPN), serta pemenuhan standar akreditasi
• Tugas pembinaan meliputi: pendampingan persiapan penilaian untuk survei akreditasi termasuk pra survei, pendampingan
pasca survei dalam rangka tindaklanjut hasil rekomendasi surveior (penyusunan PPS), pembinaan mutu pasca survei dan monev mutu.
STANDAR 1.7.1 PEMBINAAN DAN PENGAWASAN OLEH DINAS
KESEHATAN KAB/KOTA

ELEMEN PENILAIAN

1. Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota menetapkan struktur organisasi Puskesmas sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan. (R)
2. Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/Kota menetapkan kebijakan pembinaan Puskesmas secara periodik (R, D)
3. Ada bukti Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota melaksanakan pembinaan secara terpadu melalui TPCB sesuai ketentuan, kepada
Puskesmas secara periodik, dengan menggunakan instrumen pembinaan.
4. Ada bukti TPCB menyampaikan hasil pembinaan kepada Kepala Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/Kota dan memberikan feedback
kepada Puskesmas. (D,W)
5. Ada bukti TPCB melakukan pendampingan penyusunan Rencana Usulan Kegiatan Puskesmas dan Rencana Pelaksanaan Kegiatan. (D,
W)
6. Ada bukti TPCB menindaklanjuti pelaksanaan lokakarya mini Puskesmas yang menjadi wewenang dalam rangka membantu
menyelesaikan masalah kesehatan yang tidak bisa diselesaikan di tingkat Puskesmas. (D, W)
7. Ada bukti TPCB melakukan verifikasi dan memberikan umpan balik evaluasi kinerja Puskesmas. (D, W)
8. Puskesmas menerima dan menindaklanjuti umpan balik hasil pembinaan dan evaluasi kinerja oleh TPCB. (D, W)
KRITERIA URAIAN
KMP 1.7.1 Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota melaksanakan pembinaan dan pengawasan
terhadap Puskesmas dalam rangka perbaikan kinerja termasuk peningkatan mutu pelayanan
di Puskesmas
R EP 1 SK Struktur Organisasi (lihat 1.2.1 EP 1)

R EP 2 • SK Kepala Dinas Kesehatan tentang Pembinaan Puskesmas oleh Dinas


Kesehatan Kabupaten/Kota. Program kerja Pembinaan Puskesmas oleh Dinas
D Kesehatan
• Bukti pelaksanaan pembinaan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota pada
puskesmas yang disurvei

D EP 3 Bukti pelaksanaan pembinaan secara terpadu oleh TPCB sesuai dengan pedoman
dan rencana yang disusun. Bukti penggunaan instrumen pembinaan

D EP 4 Bukti laporan pembinaan TPCB kepada Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota.


Bukti feedback hasil pembinaan kepada Puskesmas
W
KRITERIA URAIAN
KMP 1.7.1 Dinas Kesehatan Daerah Kabupaten/ Kota melaksanakan pembinaan dan pengawasan
terhadap Puskesmas dalam rangka perbaikan kinerja termasuk peningkatan mutu pelayanan
di Puskesmas
D EP 5 Bukti pendampingan TPCB dalam penyusunan RUK dan RPK
W
D EP 6 Bukti tindak lanjut TPCB terhadap masalah kesehatan yang tidak dapat
diselesaikan di tingkat Puskesmas
W

D EP 7 Bukti verifikasi dan umpan balik dari TPCB terhadap laporan evaluasi kinerja
Puskesmas
W
D EP 8 Bukti umpan balik pembinaan oleh TPCB. Bukti-bukti tindak lanjut Puskesmas
terhadap hasil pembinaan dan evaluasi kinerja oleh TPCB
W
1.7.1 PEMBINAAN DAN PENGAWASAN OLEH DINAS KESEHATAN
KAB/KOTA

1.7.1.EP2 DINAS
KESEHATAN DAERAH KABUPATEN/KOTA MENETAPKAN
1.7.1.EP1 DINAS
KESEHATAN DAERAH KABUPATEN/ KOTA
KEBIJAKAN PEMBINAAN PUSKESMAS SECARA PERIODIK (R, D)
MENETAPKAN STRUKTUR ORGANISASI PUSKESMAS
SESUAI DENGAN KETENTUAN PERATURAN Ada SK dan Program Kerja dari Dinas
PERUNDANG-UNDANGAN. (R) Kesehatan yang
disampaikan ke Puskesmas

PROGRAM KERJA TPCB KABUPATEN "…" TAHUN 2021


BULAN : JUNI

NO PUSKESMAS TIM WAKTU


1 2 3 4 5 6 dst
1.7.1 PEMBINAAN DAN PENGAWASAN OLEH DINAS KESEHATAN
KAB/KOTA

1.7.1.EP3. ADA BUKTI DINAS KESEHATAN DAERAH KABUPATEN/ KOTA


1.7.1.EP4 ADA BUKTI TPCB MENYAMPAIKAN HASIL PEMBINAAN
MELAKSANAKAN PEMBINAAN SECARA TERPADU MELALUI TPCB SESUAI KEPADA KEPALA DINAS KESEHATAN DAERAH
KETENTUAN, KEPADA PUSKESMAS SECARA PERIODIK, DENGAN KABUPATEN/KOTA DAN MEMBERIKAN FEEDBACK
MENGGUNAKAN INSTRUMEN PEMBINAAN. KEPADA PUSKESMAS. (D,W)

BAB.V. Kepemimpinan dan Manajemen Program Puskesmas (KMPP).

Puskesmas :
Kab./Kota :
Tanggal :
Surveior :

KRITERIA 5.1.1. FAKTA DAN ANALISIS REKOMENDASI


1. Kepala Puskesmas menetapkan persyaratan
kompetensi Penanggung jawab UKMPuskesmas Persyaratan kompetensi Penanggung jawab UKM Puskesmas sudah
EP 1 dituangkan ke dalam SK Kepala Puskesmas
sesuai dengan pedoman penyelenggaraan UKM
Puskesmas.
2. Kepala Puskesmas menetapkan Penanggung
Di dalam SKhanya tertuang penetapan SK sebagai SK PJ UKM Esensial Lengkapi isi SK dengan mencantumkan keputusan tentang PJ
EP 2 jawab UKM Puskesmas sesuai dengan persyaratan
dan Pengembangan UKM Puskesma
kompetensi.

3. Kepala Puskesmas melakukan analisis


Penetapan tidak diserteasidengan analisis komptensi yang sudah ditetapkan Lengkapi isi analisis dengan mengacu pada kompetensi
EP 3 kompetensi terhadap Penanggung jawab UKM
yang sudah diteapkan
Puskesmas.

4. Kepala Puskesmas menindaklanjuti hasil analisis


Hasilwawancara bahwa tindaklanjut dilakukan namun bukti Lengkapi bukti tindaklanjut berdasarkan hasil analisisyang
EP 4
Pada saat dilakukan pendampingan pengisian, ditambahkan satu
sudah
kompetensi tersebutuntuk peningkatankompetensi

kolom rencana pelaksanaan kegiatannya sbg bahan utk monitoring


Jumlah
Penanggung jawab UKM Puskesmas.
dokumentasi tidakada dibuat

progress pencapaian PPS


1.7.1 PEMBINAAN DAN PENGAWASAN OLEH DINAS KESEHATAN
KAB/KOTA

1.7.1.EP5. ADA
BUKTI TPCB MELAKUKAN PENDAMPINGAN 1.7.1.EP6 ADA BUKTI TPCB MENINDAKLANJUTI PELAKSANAAN LOKAKARYA MINI
PUSKESMAS YANG MENJADI WEWENANG DALAM RANGKA
PENYUSUNAN RENCANA USULAN KEGIATAN PUSKESMAS MEMBANTU MENYELESAIKAN MASALAH KESEHATAN YANG TIDAK
DAN RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN. (D, W) BISA DISELESAIKAN DI TINGKAT PUSKESMAS. (D, W)

HASIL MINLOK → JIKA ADA


REKOMENDASIUTK
DTINDAKLANJUTI OLEH DINKES
MAKA DIBUATKAN SURAT DAN
LAMPIRKAN NOTULEN

DINKES
1.7.1 PEMBINAAN DAN PENGAWASAN OLEH DINAS KESEHATAN
KAB/KOTA

1.7.1.EP7. PUSKESMAS MELAKUKAN TINDAK LANJUT 1.7.1. EP8. PUSKESMAS MENERIMA DAN MENINDAKLANJUTI
TERHADAP HASIL PEMBINAAN DINAS KESEHATAN UMPAN BALIK HASIL PEMBINAAN DAN EVALUASI KINERJA
DAERAH KABUPATEN/ KOTA. (D, W) OLEH TPCB. (D, W)
DINKES HASIL TINDAKLANJUT

CONTOH HASIL PEMBINAAN YG PUSKESMAS


MELAKUKA
DBERIKAN OLEH DINKES N
TINDAKLANJ
T
MATUR NUWUN

Anda mungkin juga menyukai