Anda di halaman 1dari 49

KAWASAN BUDIDAYA DAN

KAWASAN LINDUNG
UU NO. 26 TAHUN 2007 “PENATAAN RUANG”
RUANG YANG MERUPAKAN KESATUAN GEO
GRAFIS BESERTA SEGENAP UNSUR TERKAIT
YANG BATAS DAN SISTEMNYA DITENTUKAN
BERDASARKAN ASPEK ADMINISTRASI DAN
ATAU ASPEK FUNGSIONAL.

UNSUR – UNSUR YANG SALING TERKAIT YAITU


RUANG YANG BERFUNGSI :
LINDUNG
BUDIDAYA
KAWASAN BUDIDAYA
PENGERTIAN

KAWASAN
KESATUAN GEOGRAFIS YANG MEMILIKI
FUNGSI TERTENTU

KAWASAN BUDIDAYA
KAWASAN YANG YANG DITETAPKAN
DENGAN FUNGSI UTAMA UNTUK
DIBUDIDAYAKAN BERDASARKAN KONDISI
DAN POTENSI SUMBERDAYA ALAM DAN
MANUSIA SERTA SUMBER DAYA BUATAN

MERUPAKAN KAWASAN DI LUAR YANG


TELAH DITETAPKAN SEBAGAI KAWASAN
LINDUNG

SESUAI DENGAN POTENSI, ADA DUA SUB


KAWASAN BUDIDAYA
SUB KAWASAN BUDIDAYA PERTANIAN
SUB KAWASAN BUDIDAYA BUKAN
PERTANIAN

SUB KAWASAN BUDIDAYA PERTANIAN


MENCAKUP
KAWASAN PERTANIAN TANAMAN PANGAN
(LAHAN BASAH DAN KERING)
KAWASAN TANAMAN TAHUNAN/
PERKEBUNAN
KAWASAN PETERNAKAN DAN PERIKANAN
SUB KAWASAN BUDIDAYA BUKAN
PERTANIAN MENCAKUP
KAWASAN PERMUKIMAN (PERKOTAAN
DAN PERDESAAN)
KAWASAN INDUSTRI, PARIWISATA
KAWASAN PERTAMBANGAN DAN
MINERAL
PENGENDALIAN PEMANFAATAN
RUANG KAWASAN BUDIDAYA

DILAKUKAN DENGAN FUNGSI-FUNGSI


• FUNGSI PENGAWASAN DIMAKSUDKAN
UNTUK MENGHINDARI TERJADINYA KONFLIK
PEMANFAATN RUANG
• FUNGSI PENERTIBAN MERUPAKAN
TINDAKAN PENYELESAIAN DARI RENCANA-
RENCANA PEMANFAATN RUANG YANG
TELAH DIARAHKAN
TUJUAN PENGENDALIAN PEMANFAATAN
RUANG KAWASAN SESUAI FUNGSI

• MEWUJUDKAN PEMANFAATAN RUANG


YANG TELAH DITETAPKAN
• MENGAKOMODASI KEBUTUHAN RUANG
YANG DINAMIS SECARA OPTIMAL, BERDAYA
GUNA, SERASI DAN BERKELANJUTAN
PEMAN
TAUAN
DAN
EVALU
ASI

PENER
INPUT
TIBAN
KEGIATAN PENERTIBAN

MENGARAHKAN LOKASI KEGIATAN UNTUK


KEGIATAN BUDIDAYA MELALUI MEKANISME
PERIJINAN PEMANFAATAN RUANG
MELARANG ATAU MELAKUKAN
PENCEGAHAN TERHADAP KEGIATAN
BUDIDAYA YANG TIDAK SESUAI DENGAN
RENCANA TATA RUANG
MEMBATASI KEGIATAN LAIN YANG TIDAK
SESUAI DENGAN RENCANA TATA RUANG
CARA PENANGANAN KAWASAN BUDIDAYA

PENINGKATAN KINERJA PEMBANGUNAN


KAWASAN DENGAN MELENGKAPI
INFRASTRUKTUR KAWASAN UNTUK
MENDUKUNG PENINGKATAN PRODUKSI
PENATAAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN
PRIORITAS PENGEMBANGAN TANAMAN
BUDIDAYA MELALUI INTENSIFIKASI,
REHABILITASI, DAN EKSTENSIFIKASI
YANG MEMUNGKINKAN KELESTARIAN TATA
AIR DAN TANAH
PENGEMBANGAN BUDIDAYA PERIKANAN
TAMBAK DAN LAUT DENGAN TERUS
MENDORONG PENERAPAN TEKNOLOGI
TEPAT GUNA DALAM BERBAGAI USAHA
BIDUDAYA PERIKANAN
PENGENDALIAN DAN PENGATURAN
PEMANFAATAN LAHAN PADA KAWASAN
BUDIDAYA SERTA MENGHINDARKAN
KONFLIK KEPENTINGAN ANTAR SEKTOR
ARAHAN PENGENDALIAN
PEMANFAATAN KAWASAN BUDIDAYA

PEMANTAUAN
• LEGALITAS KEGIATAN
BUDIDAYA DITINJAU DARI
DIMENSI PEMANFAATAN
RUANG
• EKSISTENSI KEGIATAN
BUDIDAYA TERHADAP
ORIENTASI PEMANFAATN
RUANG
EVALUASI
• MELALUI
PROSEDURAL
DIMENSI KERUANGAN

• KONSISTENSI ATAU
RELEVANSI
PERUNTUKAN
PEMANFAATN RUANG
DENGAN YANG TELAH
DITETAPKAN
PENGELOLAAN DAN PEMANFAATAN SUMBERDAYA ALAM

TANTANGAN :
KEBIJAKAN BAGAIMANA CARA
PESATNYA KONVERSI
PEMBANGUNAN MENATA,
LAHAN DIPERDESAAN
MEMANFAATKAN
DAN MEMELIHARA
SDA SECARA
PERTUMBUHAN BERKELANJUTAN
EKONOMI BERBASIS EROSI
SDA

VISI
TERWUJUDNYA
PEMANFAATAN SDA PENGELOLAAN
TIDAK TERKENDALI SDA YANG PENURUNAN
BERKELANJUTAN PRODUKTIVITAS
DAN PERTANIAN
BERWAWASAN KERUSAKAN
LINGKUNGAN INFRASTRUKTUR
TERGANGGUNYA
BERTAMBAH
SISTEM TATA AIR
LUASNYA LAHAN
KRITIS (HIDROLOGI)

STRATEGI
KERUSAKAN HUTAN DI INDONESIA SUDAH
MENCAPAI TARAF YANG MEMPRIHATINKAN.
BERDASAR DATA TIGA TAHUN TERAKHIR,
“KERUSAKAN MENCAPAI DUA JUTA
HEKTARE PER TAHUN,” KATA KEPALA BADAN
PLANOLOGI KEHUTANAN BUEN M.
PURNAMA DALAM KONFRENSI PERS DI
GEDUNG DEPARTEMEN KEHUTANAN,
JAKARTA, RABU (26/3)
STARTEGI KEBIJAKAN

MENGELOLA SDA DENGAN PRINSIP


PENINGKATAN KESEJAHTERAAN
MASYARAKAT DARI GENERASI
KEGENERASI MELALUI PENDEKATAN
BERIMBANG ANTARA MEKANISME PASAR,
TATA NILAI DAN REGULASI YANG
BERKEADILAN DAN DILAKSANAKAN
MELALUI POLA KEMITRAAN
OPTIMALISASI PEMANFAATN SDA AGAR
GENERASI DENGAN KEMAMPUAN ATAU
DAYA DUKUNGNYA, DENGAN
PERKEMBANGAN POPULASI PENDUDUK
DAN KEBUTUHAN SEKTOR INDUSTRI YANG
SEMAKIN MENINGKAT
MEMPERTAHANKAN DAN MEMPERBAIKI
POTENSI SDA DAN FUNGSI LINGKUNGAN
HIDUP DALAM MELAKUKAN KEGIATAN
KONSERVASI, REHABILITASI DAN
PENINGKATAN KERAGAMAN JENIS DAN
SUMBER, MELALUI TEKNOLOGI PRODUKSI
BERSIH DAN RAMAH LINGKUNGAN
MENGINTEGRASIKAN PRINSIP-PRINSIP
EKOLOGI DENGAN PRINSIP-PRINSIP
EFISIENSI DAN PRODUKTIVITAS
MENGENDALIKAN PENCEMARAN
LINGKUNGAN HIDUP.
KAWASAN LINDUNG
PENGERTIAN

KAWASAN LINDUNG
KAWASAN YANG YANG DITETAPKAN
DENGAN FUNGSI UTAMA YAITU
MELINDUNGI KELESTARIAN KEMAMPUAN
LINGKUNGAN HIDUP YANG MENCAKUP
SUMBERDAYA ALAM DAN SUMBERDAYA
BUATAN GUNA KEPENTINGAN
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
• MERUPAKAN
PENGEMBANGAN
PEMANFAATAN RUANG
WILAYAH BERDASARKAN
PRINSIP PEMBANGUNAN
BERKELANJUTAN
• DASAR ARAHAN DALAM
KAWASAN LINDUNG PENGEMBANGAN KAWASAN
BUDIDAYA
• TERKAIT DENGAN
PENINGKATAN FUNGSI
LINDUNG TERHADAP TANAH,
AIR, DAN IKLIM (HIDROLOGIS)
PADA WILAYAH BELAKANGNYA
UNSUR – UNSUR KAWASAN LINDUNG

PENGELOLAAN KAWASAN LINDUNG YAITU


UPAYA PENETAPAN, PELESTARIAN, DAN
PENGENDALIAN PEMANFAATAN KAWASAN
LINDUNG
KAWASAN LINDUNG ADALAH KAWASAN
YANG DITETAPKAN DENGAN FUNGSI
UTAMA UNTUK MELINDUNGI KELESTARIAN
LINGKUNGAN HIDUP YANG MENCAKUP
SDA, SDB, DAN NILAI SEJARAH SERTA
BUDAYA BANGSA, GUNA KEPENTINGAN
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
DAERAH ALIRAN SUNGAI ADALAH SUATU
WILAYAH DARATAN YANG MERUPAKAN
SUATU KESATUAN DENGAN SUNGAI DAN
ANAK-ANAK SUNGAI, YANG BERFUNGSI
MENAMPUNG AIR HUJAN, MENYIMPAN
DAN MENGALIRKANNYA KEDANAU ATAU
KE LAUT SECARA ALAMI, YANG BATASNYA
DIDARAT MERUPAKAN PEMISAH
TOPOGRAFI, SEDANGKAN DI LAUT
SAMPAI DENGAN DAERAH PERAIRAN
YANG MASIH TERPENGARUH AKTIVITAS
DARATAN
HUTAN LINDUNG ADALAH KAWASAN
HUTAN YANG MEMPUNYAI FUNGSI POKOK
SEBAGAI PERLINDUNGAN SISTEM
PENYANGGA KEHIDUPAN UNTUK
MENGATUR TATA AIR, MENCEGAH BANJIR,
MENGENDALIKAN EROSI, MENCEGAH
INTRUSI AIR LAUT DAN MEMELIHARA
KESUBURAN TANAH
KAWASAN HUTAN ADALAH WILAYAH
TERTENTU YANG DITUNJUK DAN ATAU
DITETAPKAN OLEH PEMERINTAH UNTUK
DIPERTAHANKAN KEBERADAANNYA
SEBAGAI HUTAN TETAP
HUTAN KONSERVASI ADALAH KAWASAN
HUTAN DENGAN CIRI KHAS TERTENTU
YANG MEMPUNYAI FUNGSI POKOK
PENGAWETAN KEANEKARAGAMN
TUMBUHAN DAN SATWA SERTA
EKOSISTEMNYA
HUTAN KOTA ADALAH SUATU HAMPARAN
LAHAN YANG BERTUMBUHAN POHON-
POHON YANG KOMPAK DAN RAPAT DI
DALAM WILAYAH PERKOTAAN BAIK PADA
TANAH NEGARA MAUPUN TANAH HAK
YANG DITETAPKAN SEBAGAI HUTAN KOTA
OLEH PEJABAT YANG BERWENANG
KAWASAN BERFUNGSI LINDUNG DI LUAR
KAWASAN HUTAN LINDUNG ADALAH
KAWASAN YANG MEMILIKI NILAI
PERLINDUNGAN TERHADAP DAERAH
BAWAHANNYA, YANG TIDAK SELALU
HARUS BERUPA HUTAN
KAWASAN RESAPAN AIR ADALAH DAERAH
BERCURAHJ HUJAN TINGGI,
BERSTRUKTUR TANAH YANG MUDAH
MERESAPKAN AIR DAN MEMPUNYAI
GEOMORFOLOGI YANG MAMPU
MERESAPKAN AIR HUJAN SECARA BESAR-
BESARAN
SEMPADAN PANTAI ADALAH KAWASAN
TERTENTU SEPANJANG PANTAI YANG
MEMPUNYAI MANFAAT PENTING UNTUK
MEMPERTAHANKAN KELESTARIAN
FUNGSI PANTAI
SEMPADAN SUNGAI ADALAH KAWASAN
TERTENTU SEPANJANG KIRI KANAN
SUNGAI, TERMASUK PADA SUNGAI
BUATAN/KANAL/SALURAN/IRIGASI
PRIMER YANG MEMPUNYAI MANFAAT
PENTING UNTUK MEMPERTAHANKAN
KELESTARIAN FUNGSI SUNGAI
KAWASAN SEKITAR WADUK DAN SITU
ADALAH KAWASAN TERTENTU
DISEKELILING WADUK DAN SITU YANG
MEMPUNYAI MANFAAT PENTING UNTUK
MEMPERTAHANKAN KELESTARIAN
FUNGSI WADUK DAN SITU
KAWASAN SEKITAR MATA AIR ADALAH
KAWASAN DISEKELILING MATA AIR YANG
MEMPUNYAI MANFAAT PENTING UNTUK
MEMPERTAHANKAN KELESTARIAN
FUNGSI MATA AIR
TANAH TIMBUL ADALAH DARATAN YANG
TERBENTUK SECARA ALAMI MAUPUN
BUATAN KARENA PROSES PENGENDAPAN
DISUNGAI, DANAU, PANTAI, DAN/ATAU
LAHAN TIMBUL, SERTA PENGUSAAAN
TANAHNYA DIKUASAI NEGARA
CAGAR ALAM ADALAH KAWASAN SUAKA
ALAM YANG KARENA KEADAAN ALAMNYA
MEMPUNYAI KEKHASAN TUMBUHAN SATWA
DAN EKOSISTEMNYA ATAU EKOSISTEM
TERTENTU YANG PERLU DILINDUNGI DAN
PERKEMBANGANNYA BERLANGSUNG
SECARA ALAMI
SUAKA MARGASATWA ADALAH KAWASAN
SUAKA ALAM YANG MEMPUNYAI CIRI KHAS
BERUPA KEANEKARAGAMAN DAN ATAU
KEUNIKAN JENIS SATWA YANG UNTUK
KELANGSUNGAN HIDUPNYA DAPAT
DILAKUKAN PEMBINAAN TERHADAP
HABITATNYA
SUAKA ALAM LAUT DAN PERAIRAN LAINNYA
ADALAH DAERAH YANG MEWAKILI EKOSISTEM
KHAS DILAUTAN MAUPUN PERAIRAN LAINNYA,
YANG MERUPAKAN HABITAT ALAMI YANG
MEMBERIKAN TEMPAT MUPUN
PERLINDUNGAN BAGI PERKEMBANGAN
KEANEKARAGAMAN TUMBUHAN DAN
SATWA YANG ADA
KAWASAN HUTAN PAYAU ADALAH
KAWASAN PESISIR LAUT YANG
MERUPAKAN HABITAT ALAMI HUTAN
PAYAU ATAU JENIS TANAMAN LAIN YANG
BERFUNGSI MEMBERIKAN
PERLINDUNGAN KEPADA
KEANEKARAGAMAN HAYATI PANTAI DAN
LAUTAN
TANAMAN NASIONAL ADALAH KAWASAN
PELESTARIAN ALAM YANG MEMPUNYAI
EKOSISTEM ASLI, DIKELOLA DENGAN
SISTEM ZONASI YANG DIMANFAATKAN
UNTUK TUJUAN PENELITIAN, ILMU
PENGETAHUAN, PENDIDIKAN,
MENUNJANG BUDIDAYA, PARIWISATA,
DAN REKREASI
TAMAN WISATA ALAM ADALAH KAWASAN
PELESTARIAN ALAM DENGAN TUJUAN
UTAMA UNTUK DIMANFAATKAN BAGI
PARIWISATA, DAN REKREASI
KAWASAN PERLINDUNGAN PLASMA
NUTFAH ADALAH KAWASAN SUAKA ALAM
DAN PELESTARIAN ALAM YANG
DIPERUNTUKKAN BAGI PENGEMBANGAN
DAN PELESTARIAN PAMANFAATAN PLASMA
NUTFAH TERTENTU
TAMAN BURU ADALAH KAWASAN HUTAN
YANG DITETAPKAN SEBAGAI TEMPAT
WISATA BERBURU
KAWASAN CAGAR BUDAYA DAN ILMU
PENGETAHUAN ADALAH KAWASAN YANG
MERUPAKAN LOKASI TINGGALAN BUDAYA
MANUSIA DAN BENDA ALAM YANG
MEMPUNYAI NILAI PENTING BAGI SEJARAH,
ILMU PENGETAHUAN DAN KEBUDAYAAN
BESERTA LINGKUNGANNYA YANG
DIPERLUKAN BAGI PELESTARIAN,
PENGEMBANGAN DAN PEMANFAATAN
KAWASAN KONSERVASI LINGKUNGAN
GEOLOGI ADALAH LAHAN YANG
MEMPUNYAI CIRI GEOLOGI UNIK/KHAS,
LANGKA DAN ATAU MEMPUNYAI FUNGSI
EKOLOGIS YANG BERGUNA BAGI
KEHIDUPAN DAN PENUNJANG BAGI
PEMBANGUNAN DAN PENUNJANG BAGI
PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN DAN
ATAU MEMPUYAI NILAI ILMIAH TINGGI
UNTUK PENDIDIKAN
KAWASAN RAWAN BENCANA GUNUNG
BERAPI ADALAH KAWASAN YANG SERING
ATAU BERPOTENSI TINGGI MENGALAMI
BENCANA AKIBAT LETUSAN GUNUNG
BERAPI
KAWASAN RAWAN GEMPA BUMI ADALAH
KAWASAN YANG PERNAH TERJADI DAN
DIIDENTIFIKASI MEMPUNYAI POTENSI
TERANCAM BAHAYA GEMPA BAIK GEMPA
BUMI TEKTONIK MAUPUN VULKANIK
KAWASAN RAWAN GERAKAN TANAH
ADALAH KAWASAN YANG BERDASARKAN
KONDISI GEOLOGI DAN GEOGRAFI
DINYATAKAN RAWAN LONGSOR ATAU
KAWASAN YANG MENGALAMI KEJADIAN
LONGSOR DENGAN FREKUENSI CUKUP
TINGGI
KAWASAN RAWAN BANJIR ADALAH DARATAN
YANG BERBENTUK FLAT, CEKUNGAN YANG
SERING ATAU BERPOTENSI MENERIMA
ALIRAN AIR PERMUKAAN YANG RTELATIF
TINGGI DAN TIDAK DAPAT DITAMPUNG OLEH
DRAINASE ATAU SUNGAI, SEHINGGA
MELIMPAH KEKANAN DAN KEKIRI SERTA
MENIMBULKAN MASALAH YANG MERUGIKAN
MANUSIA
PENGELOLAAN KAWASAN LINDUNG

PENGELOMPOKAN KAWASAN LINDUNG


(KEPRES NO 32 TAHUN 1990
“PENGELOLAAN KAWASAN LINDUNG”

• KAWASAN YANG MEMBERIKAN


PERLINDUNGAN KAWASAN DI
BAWAHNYA
• KAWASAN PERLINDUNGAN SETEMPAT
• KAWASAN SUAKA ALAM
KAWASAN YANG MEMBERIKAN
PERLINDUNGAN KAWASAN DI BAWAHANNYA

• HUTAN LINDUNG
• KAWASAN BERFUNGSI LINDUNG DILUAR
KAWASAN HUTAN LINDUNG
• KAWASAN RESAPAN AIR
KAWASAN PERLINDUNGAN SETEMPAT

• SEMPADAN PANTAI
• SEMPADAN SUNGAI
• KAWASAN SEKITAR WADUK DAN
SITU
• KAWASAN SEKITAR MATA AIR
• TANAH TIMBUL
KAWASAN SUAKA ALAM

• CAGAR ALAM
• SUAKA MARGASATWA
• SUAKA ALAM LAUT DAN PERAIRAN
LAINNYA
• KAWASAN HUTAN PAYAU
KEBIJAKAN PELESTARIAN
KAWASAN LINDUNG

KEBIJAKAN
PEMANTAPAN FUNGSI LINDUNG BAGI
KAWASAN LINDUNG YANG MASIH
DIPERTAHANKAN
PENGEMBALIAN FUNGSI HUTAN BAGI
KAWASAN LINDUNG YANG TELAH
MENGALAMI TUMPANG TINDIH DENGAN
KEGIATAN BUDIDAYA DAPAT
MENGGANGGU FUNGSI LINDUNG
PELARANGAN/PENCEGAHAN KEGIATAN
BUDIDAYA PADA KAWASAN LINDUNG
YANG TELAH DITETAPKAN
PEMBATASAN KEGIATAN BUDIDAYA
YANG ADA DENGAN TINDAKAN
KONSERVASI SECARA INTENSIF
PEMINDAHAN KEGIATAN BUDIDAYA
YANG DAPAT MENGGANGGU FUNGSI
LINDUNG
PERMASALAHAN
PERAMBAHAN ATAU INTERVENSI HUTAN
LINDUNG OLEH MASYARAKAT UNTUK
KEGIATAN PERLADANGAN BERPINDAH,
SEHINGGA MENYEBABKAN SEMAKIN
LUASNYA LAHAN-LAHAN KRITIS
KONDISI EKSISTING PADA KAWASAN
HUTAN LINDUNG YANG TERNYATA TIDAK
MEMPUNYAI FUNGSI LINDUNG LAGI
KEGIATAN BUDIDAYA YANG TELAH LAMA
BERKEMBANG YANG MENURUT KRITERIA
FISIK MERUPAKAN KAWASAN LINDUNG
PERMUKIMAN YANG TELAH
BERKEMBANG LAMA DI DALAM
KAWASAN LINDUNG

PENGENDALIAN PEMANFAATAN
KAWASAN LINDUNG

PEMANTAUAN
EKSISTENSI KAWASAN LINDUNG YANG
MASIH TETAP BERFUNGSI LINDUNG
ADANYA KEGIATAN LAIN DALAM KAWASAN
LINDUNG YANG BERORIENTASI
TIDAK SEBAGAI FUNGSI LINDUNG, ATAU
TERJADI OVER LAY (TUMPANG TINDIH)
ANTAR BEBERAPA KEGIATAN PADA
KAWASAN LINDUNG
UPAYA-UPAYA RENCANA OLEH PIHAK
TERTENTU UNTUK KEGIATAN BUDIDAYA
PADA KAWASAN LINDUNG YANG SUDAH
DITETAPKAN

EVALUASI
MENGEVALUASI PEMANFAATAN KAWASAN
LINDUNG TERHADAP EKSISTENSI SEBAGAI
KAWASAN YANG BERFUNGSI LINDUNG
MENGEVALUASI ADANYA KEGIATAN YANG
BERPENGARUH ATAU MENGURANGI FUNGSI
LINDUNG KAWASAN LINDUNG
MENGEVALUASI ADA TIDAKNYA INDIKASI ATAU
RENCANA OLEH MASYARAKAT, SWASTA
(PENGEMBANG) MAUPUN PIHAK YANG
BERKEPENTINGAN LAINNYA UNTUK
MENGEKSPLOITASI KAWASAN LINDUNG
MENGEVALUASI ADA TIDAKNYA SUATU KEGIATAN
BUDIDAYA YANG MEMPUNYAI NILAI EKONOMIS
DALAM KAWASAN LINDUNG
BILA ADA KEGIATAN BUDIDAYA DALAM KAWASAN
LINDUNG, MAKA DILAKUKAN EVALUASI SEJAUH
MANA KEGIATANNYA DAPAT MENGGANGGU FUNGSI
LINDUNG

Anda mungkin juga menyukai