Anda di halaman 1dari 7

BERAGAMA YANG BAIK MENUJU

JALAN TUHAN

Disusun oleh : Naurah Yaasmiin


_naurah_22004@mhs.unesa.ac.id
Rangga Febriano Wahyu Setiawan
_rangga_22007@mhs.unesa.ac.id
AGAMA
Agama adalah jalan atau cara yang ditempuh
untuk mencari keridhoan Tuhan .
Berasal dari bahasa Sansekerta yaitu “A” berarti
tidak sedangkan “Gama” berarti kacau . Jadi dapat
diartikan tidak kacau , hidup teratur dan hidup
yang lurus .
HAKIKAT BERAGAMA
Yakin atau keyakinan akan keberadaan Tuhan yang
berkuasa atas seluruh alam semesta , yang patut
disembah oleh hamba – hambanya.
Tuhan menyampaikan ajarannya lewat wahyu-Nya
kepada manusia. Di dalam Al-Qur'an dan hadist Nabi
Muhammad Saw dinyatakan bahwa agama
(tauhid/keimanan kepada Allah Swt) merupakan
fitrah atau potensi dasar bagi manusia (anak).
LANTAS MENGAPA KITA
HARUS BERAGAMA ?

•Untuk membantu manusia


dalam pencerahan spritual
• Agama diperlukan untuk
pada dirinya.
sebagai dasar dalam
menjalani kehidupan , agar
kehidupan manusia tertata
•Memberi isyarat bahwa ada tidak kehilangan arah.
zat yang lebih unggul dari
manusia yaitu Tuhan
FUNGSI AGAMA BAGI MANUSIA
Menurut Zakiah Daradjat berpendapat bahwa
pedoman dalam memecahkan persoalan hidupnya.

Agama memberikan dorongan agar seseorang tersebut


memiliki tekad yang kuat untuk menggapai
keberhasilan atas pertolongan Allah Swt.
Memberikan pencerahan spritual agar lebih dekat
dengan sang pencipta
LANTAS BAGAIMANA MENUJU TUHAN
MELALUI BERAGAMA YANG BAIK ?
Memiliki keteguhan iman yang kuat
Menaatai ajaran agama yaitu dengan cara melakukan
apa yang diperintahkan dan apa yang dilarangnya
Belajar menuntut ilmu agama
Mengamalkan apa yang diajarkan
Menjadi pribadi yang baik agar menjadi contoh
lingkungan sekitar.
DAFTAR PUSTAKA
Muhaimin, Problema Agama Dalam Kehidupan Manusia, (Jakarta: Kalam
Mulia, 1989), hlm 16
  Rois Mahfud, Al-Islam Pendidikan Agama Islam, (Palangkaraya: Erlangga,
2011), hlm. 129
Mohammad Adib. 2010. Filsafat Ilmu Ontologi, Epistimologi, Aksiologi dan
Logika Ilmu Pengetahuan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
M. Syarif (Editor). 1993. Para Filosof Muslim. Cet. III. Bandung: Mizan.
Azra’ Azyumardi dkk, 2002, Buku Teks Pendidikan Agama Islam. Jakarta :
Depang RI
Marzali, Amri. Agama dan Kebudayaan , UMBARA : Indonesian Journal of
Anthropology,  Departemen Antropologi dan Sosiologi, Universitas Malaya.
amarzali@yahoo.com 
Surunin. Ilmu Jiwa Agama. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada. 2004. Hal. 4
Saebani, Beni Ahmad, 2007, Sosiologi Agama. Bandung : Refika Aditama

Anda mungkin juga menyukai