Anda di halaman 1dari 9

CLEAN UP DAY

JANGKAR
 Tujuan

 Salah satu upaya untuk menurunkan resiko masyarakat


dari bahaya limbah jarum suntik yang digunakan para
IDU dan tidak disimpan atau dibuang di tempat yang
aman
 Kegiatan Clean Up Day juga telah
dilaksanakan di Bali dan Surabaya
Lokasi Bali : Pantai Hard Rock, Pantai
Maharani, PantaiMelasti, PantaiDouble Six

Lokasi Surabaya: Kampus Untag, Margorejo,


jogging track, Taman Apsari, Dukuh Kupang
 Kerjasama Pemusnahan Jarum Suntik

 Bali, Yayasan Hati-hati dengan RSUP Sanglah


 3000 pcs limbah jarum suntik dimusnahkan
 2600 pcs merupakan jarum yang ditukar IDU (NEP)

 Surabaya, Yayasan Talenta dengan RSUD dr. Sutomo


 Limbah jarum suntik sejumlah 267
 Jumlah yang dimusnahkan di incinerator RSUD dr.
Sutomo lebih dari 300, karena beberapa IDU datang
sendiri ke drop-in centre Talenta untuk menyerahkan
insul bekasnya
 Hasil Positif - Bali

 Perhatian cukup besar dari masyarakat


 Saat pencarian limbah diantar petugas penjaga pantai
 Dianjurkan agar dilakukan reguler karena pengunjung
pantai tidak tahu ancaman limbah jarum suntik
 Dukungan bekerja sama walau pada awalnya
menyangkal
 Kerjasama

 RSUP Sanglah berencana menyediakan tempat limbah


jarum suntik di lapangan
 Direktur Narkoba Polda Bali (Bpk. Bambang) berharap
Clean Up Day dapat dilaksanakan 3 bulan sekali dan
mendukung secara tertulis terhadap tempat
penyimpanan limbah di lapangan
 Sebagai pengabdian pada masyarakat, RSUP Sanglah
tidak meminta bayaran saat limbah dimusnahkan di
incinerator
 Masalah-Bali

 Kesalahan media dalam memuat isi berita, seperti nama,


posisi/jabatan, jumlah jarum yang ditemukan, lokasi
yang seharusnya ditulis menggunakan inisial
 Hasil Positif-Surabaya

 Penghancuran limbah jarum suntik akan menjadi


agenda rutin setiap bulan, kerjasama Yayasan Talenta
dengan RSUD dr. Sutomo
 Meningkatkan pengetahuan masyarakat dan klinik
kesehatan cara mengolah dan menghancurkan limbah
jarum suntik
 Meningkatkan pengetahuan dan kesadaran IDU,
khususnya kelompok dampingan, bahaya membuang
jarum suntik sembarangan
Lembaga di Jakarta
 Beberapa Lembaga yang telah melakukan
kegiatan dengan Pengurangan Dampak Buruk:
 Kios Atmajaya
 PKBI
 Yayasan Pelita Ilmu
 Yayasan Karisma
 Stigma
 PPKUI
 Puskemas Jatinegara

Anda mungkin juga menyukai