Anda di halaman 1dari 32

BEDAH BUKU

JANGAN MAU JADI


ORANG RATA-RATA
Penulis : Ahmad Rifa’i Rifan
Oleh : Seksi Pelayanan
Profil Buku
Jangan Mau Jadi Orang Rata-
Rata
Merupakan perbaikan dari buku sebelumnya yang
berjudul “From Kuper to Super”. Kemudian, direvisi
menjadi “Jangan Mau Jadi Orang Rata-Rata” karena
sejatinya buku tsb. mengubah pribadi yang biasa
menjadi pribadi di atas rata-rata.
Siapa manusia rata-
rata?
Menurut W.J. Brown dalam buku
“Dasar-Dasar Sukses Anda”
mengungkapkan bahwa manusia
rata-rata adalah manusia yang
gampang merasa puas asal bisa tetap
hidup.
Ciri-Ciri Orang
Rata-Rata?
CIRI ORANG RATA-RATA

1. TAKUT JADI YANG PERTAMA


 Tidak berani menjadi pribadi yang pertama kali
mencetuskan dan beraction dalam hal positif
 Tidak mau ambil risiko, padahal apa yang
hedak dilakukan itu sesuatu yang benar menurut
hati nuraninya
 Lebih senang menjadi orang kedua,
ketiga, atau seterusnya
CIRI ORANG RATA-RATA
2. ENGGAN JADI YANG TERBAIK
 Apakah orang rata-rata tidak mau jadi yang
terbaik? Faktanya mereka sebenarnya mau,
hanya saja tidak serius memperjuangkannya
 Tidak mau menghadapi susahnya
berproses
 Ia ingin jadi orang besar, tapi tidak
sabar menghadapi tantangan yang
harus dilalui untuk menuju prestasi
tersebut
CIRI ORANG RATA-RATA

3. TAKUT DIANGGAP BEDA


 Lebih memilih untuk menghindari semua risiko yang
bisa membuatnya dianggap asing di lingkungan
 Cenderung Pasif dan Diam
 Memaklumi kesalahan dan ketidakwajaran yang
terjadi di lingkungan
CIRI ORANG RATA-RATA

4. SELALU INGIN SEPERTI ORANG


KEBANYAKAN
 Sangat menyukai sesuatu yang sudah
mainstream
 Memilih sejajar dengan orang kebanyakan
karena tidak memiliki ambisi lebih untuk
berkompetisi
 Ketika ia tiada, ia akan mudah dilupakan
CIRI ORANG RATA-RATA

5. TIDAK SUKA PERUBAHAN


 Ketika melihat adanya ketimpangan di
lingkungan, orang rata-rata memilih diam dan
pasif
 There is nothing permanent except change—
Heraclictus(547 – 475 SM)
 Bukan yang paling kuat yang bias bertahan
hidup. Bukan pula yang paling pintar. Yang
paling bisa bertahan hidup adalah yang paling
bisa beradaptasi dengan perubahan—
Charles Darwin
CIRI ORANG RATA-RATA

6. TAKUT DIBERI TANGGUNG JAWAB


 Orang rata-rata lebih memilih tanggung jawab
yang ringan

 Padahal orang di atas rata-rata akan memiliki


pola pikir, dengan tanggung jawab yang besar
saya bisa lebih bersemangat dan tertantang untuk
terus mengembangkan diri
CIRI ORANG RATA-RATA

7. INGIN HIDUPNYA SELALU SANTAI


 Zona Nyaman = Pembunuh kreativitas
 Hidup yang santai = Ia tak mampu berkembang
 Mengubah mindset dan mampu melepaskan diri dari
zona nyaman, aman, santai
CIRI ORANG RATA-RATA

8. TIDAK PUNYA TARGET HIDUP YANG


TINGGI
 Orang rata-rata hidupnya mengalir seperti air. Padahal
air mengalir dari tempat tinggi ke rendah
 Orang Rata-Rata akan membiarkan hidupnya berjalan
tanpa ada target
 Sehingga kualitas hidupnya pasti akan menurun
Kiat-Kiat Agar Tidak
Menjadi Rata-Rata
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
1. Jangan Enggan Bercita-Cita
 Dengan memiliki cita-cita kita akan memiliki
semangat untuk memperbaiki kualitas diri hingga apa
yang dicita-citakan bisa tercapai
 Jangan pernah hidup tanpa cita-cita karena kualitas
manusia ternyata sangat dipengaruhi oleh apa yang
menjadi cita-citanya
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
2. Jangan Gengsi Berbuat Baik
 Banggalah ketika mampu melakukan hal-hal yang
baik. Jangan pernah merasa gengsi dan takut diejek
oleh orang lain
 Harus bisa membiasakan yang benar bukan
membenarkan yang biasa
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
3. Jangan Dekati Apapun yang Tidak
Menguntungkan Masa Depan Kita
 Jangan pernah terlena dan tergoda dengan hal-hal
yang dapat mengacaukan kita dalam mengejar cita-
cita kita
 Mengontrol diri sendiri merupakan kunci agar tidak
tergoda.
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
4. Tulis Target

 Tulislah target yang seru, baru, menantang, dan lebih


hebat dari yang pernah kita capai dari sebelumnya
 Jabarkan target menjadi action kecil/harian kemudian
patuhilah apa yang sudah kita tulis
 Setiap detik yang terlewati harus bertambah ilmu
yang kita miliki, pahala yang kita dapat, serta
keimanan dan ketakwaan
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
5. Jika Ada Peluang untuk Menjadi yang Terbaik,
Bergegaslah
 Selama masih ada energy dan tenaga, manfaatkan semua
potensi yang ada di dalam diri untuk menjadi yang
terbaik di setiap kesempatan
 Jangan membiasakan diri menjadi penunda
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
6. Jangan Pernah Berhenti Mencoba Hal Baru yang
Berpeluang Menghebatkan Kita
 Jangan pernah berhenti mencoba berbagai hal yang
baru, seru, dan menantang, dengan syarat hal itu
memang kita rasa menghebatkan kita di masa
mendatang
 Jangan takut gagal, malu, minder, dan berbagai alasan
klise lainnya
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
7. Buang Semua Kebiasaan Jelek yang Selama ini
Kita Lakukan
 Tulislah kebiasaan buruk apa saja yang sering kita
lakukan
 Satu per satu hilangkan kebiasaan buruk secara bertahap
sehingga yang ada hanyalah aktivitas yang produktif
KIAT-KIAT AGAR TIDAK MENJADI ORANG
RATA-RATA
8. Pilihlah Sahabat yang Mampu Mendukung
Tercapainya Impian Kita
 Bersahabatlah dengan orang-orang yang bisa
memberikan kita motiasi untuk bergerak menuju
kebaikan serta memberi inspirasi untuk tetap
memandang hidup dengan perspektif yang positif
Menara Kesuksesan
1. DREAM (BERMIMPI)
 Dream merupakan hal yang penting dan menjadi dasar
untuk bertindak

 Orang yang sukses adalah para manusia biasa yang


punya mimpi melebihi zamannya

 Ketidakmungkinan itu tidak ada (Q.S. Ar-Ra’d: 11)


2. ACTION (TINDAKAN)
 Mimpi bisa saja sama, tapi yang beda adalah bagaimana dan
sejah mana usaha keras untuk meraih mimpi

 Orang besar selalu mengiringi mimpi besar dengan action nyata


dalam hidup (mimpi boleh melangit, tapi action tetap membumi)

 Mereka beda dengan pengkhayal muluk yang mimpinya


saja besar tapi tidak ada usaha
3. PRAY (BERDOA)
 Sehebat apapun manusia, pasti butuh pertolongan Tuhan

 Orang besar sebenarnya adalah pribadi yang mengimbangi kerja


keras dengan ibadah, sedekah dan do’a
Penyebab runtuhnya
menara kesuksesan
Rasa Puas (Bedakan puas dengan bersyukur)
Rasa Malas (Tidak ada orang sukses yang malas)
Kegemaran menunda (Buang kata2 nanti, besok dsb karena kita tidak
tahu bisa saja dikemudian waktu kita ada pekerjaan lbh penting dan
mendesak)
Cepat menyerah dan putus harapan (Hidup nggak selamanya mulus,
pilihannya ada pada kita apakah mau tetap maju atau mundur)
CARA JITU MENINGKATKAN
KECERDASAN OTAK
 Hingga kini, banyak orang percaya bahwa cerdasnya otak seseorang
berdasarkan keturunan
 Kepercayaan ini bisa berdampak buruk terhadap upaya seseorang
untuk meningkatkan kapasitas

Manusia yang pasrah


dengan keadaan
CERDAS DENGAN MAKANAN
 Makan makanan yang mengandung antioksidan tinggi.
Buah : Blueberry, stroberi, anggur, prem (plum)
Sayur : brokoli, bayam

 Minumlah teh karena mengandung antioksidan (teh hijau atau teh hitam
memiliki 10x lbh banyak kandungan antioksidan dibanding buah dan sayuran
*alodokter.com)
Hindari lemak yang buruk.
Utamakan ikan, daging tak berlemak,
susu rendah lemak. Batasi makan
daging berlemak dan gorengan.
CERDAS DENGAN GERAKAN
 Berdasarkan penelitian terhadap 500 anak di Kanada, disimpulkan bahwa
murid yang menghabiskan waktu tambahan setiap harinya di ruang olahraga
mampu mengerjakan ujian lebih baik daripada mereka yang kurang aktif
berolahraga.

 Penelitian oleh Carl Cotman dari California University terhadap


tikus, disimpulkan bahwa tikus yang berlari dalam jentera di kandang
memiliki lebih banyak neurotropik dibanding tikus yang jarang
bergerak.
METODE BELAJAR YANG CERDAS
Belajar untuk mengajar (belajar menjadi guru)
Belajar karena penasaran (sebab kenapa baca novel lebih nggak bosenin
dibanding buku pelajaran)
Belajar itu memahami (hanya hafalan saja tidak tahan lama)
Pilih waktu belajar yang tepat (mis. Jam 2 dini hari kemudian tahajud,
baca Al-Qur’an sebentar kemudian buka materi pelajaran)
Tulis ulang (sebagaimana hadits Rasulullah, “Ikatlah ilmu
dengan menulisnya”)
Terima Kasih 
TETAP SEMANGAT !!!!

Anda mungkin juga menyukai