Anda di halaman 1dari 17

SEMINAR PROPOSAL

PENELITIAN
Hubungan Kinerja Perawat Dalam Memberikan Asuhan
Keperawatan Dengan Penerapan Telenursing Pada Masa Pan-
demi COVID-19 di RSUP H. Adam Malik Medan

Oleh :
Indah Karina Br Milala
(181101010)

Dosen Pembimbing : Reni Asmara Ariga, S.Kp, MARS


LATAR BELAKANG
Pandemi COVID -19 menyebabkan tingginya angka kesakitan dan
kematian di dunia dan tidak semua negara siap pada kondisi
pandemi ini termasuk di Indonesia.

Rumah sakit sebagai salah satu fasilitas pelayanan kesehatan yang


memiliki peran yang sangat strategis dalam upaya mempercepat
peningkatan derajat kesehatan masyarakat.

Kinerja perawat yang baik menjadi faktor penentu citra rumah sakit di
mata masyarakat dan pendukung tercapainya tujuan organisasi dalam
memberikan pelayanan kesehatan dibutuhkan perawat yang memiliki
kinerja yang baik. Kinerja perawat dapat dilihat dari asuhan keperawatan
yang diberikan pada pasien.

Di masa pandemi COVID 19, telenursing dapat menjadi salah satu upaya
dan solusi pelayanan kesehatan yang aman bagi pasien maupun
perawat secara jarak jauh dalam memberikan asuhan keperawatan.
Rumusan Masalah


Bagaimana Hubungan Kinerja Perawat Dalam
Memberikan Asuhan Keperawatan Dengan

Penerapan Telenursing di Masa
Pandemi COVID-19?
Tujuan Penelitian

Tujuan Umum Tujuan Khusus


Mengetahui tingkat kinerja perawat
Untuk mengetahui hubungan
kinerja perawat dalam memberikan
01 dalam memberikan asuhan
keperawatan dimasa pandemi
asuhan keperawatan dengan COVID-19 di RSUP H. Adam Malik
penerapan telenursing dimasa Medan
pandemi COVID-19
02 Untuk mengetahui penerapan
telenursing di masa pandemi
COVID-19 di RSUP H. Adam Malik
Medan
Untuk mengetahui hubungan kinerja
03 perawat dalam memberikan asuhan
keperawatan dengan penerapan
telenursing di masa pandemi COVID-
19 di RSUP H. Adam Malik Medan
Manfaat Penelitian

Pendidikan Keperawatan Pelayanan Keperawatan

Penelitian Keperawatan
Tinjauan Pustaka

Konsep Kinerja Perawat

 Definisi Kinerja perawat


 Standar Praktik Kinerja Bentuk Konsep Telenursing
Keperawatan Indonesia
 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi  Definisi Telenursing
Kinerja Perawat  Faktor-Faktor yang Mempengaruhi
Add Contents Title Add Contents Title
Implementasi Telenursing
 Manfaat Telenursing bagi Perawat
 Hambatan dalam Implementasi
Telenursing
Kerangka Konseptual
Kinerja Perawat Penerapan Telenursing

Indikator Kinerja
Perawat : Indikator Penerapan Telenursing :
• Motivasi • Monitoring
• Pengalaman kerja • Konsultasi
• Kompensasi • Edukasi
• Prestasi Kerja • Pengkajian
• Keterampilan • Evaluasi
• Pelayanan
Defenisi Operasional
Defenisi
No Variabel Operasional
Alat Ukur Hasil Ukur Skala

1. Variabel Kinerja perawat adalah hasil kerja Kuesioner dengan 8 Baik : 28-36 Interval
Independen : yang dicapai perawat dalam pernyataan Cukup baik : 18-27
Kinerja Perawat memberikan asuhan keperawatan berhubungan dengan Tidak baik : 9-17
yang memiliki kemampuan terampil kinerja
dalam mengerjakan pekerjaannya perawat dengan
dan motivasi yang terbentuk dari pilihan jawaban skala
sikap perawat dalam menghadapi likert
situasi kerja dan pasien.

2. Variabel Penerapan telenursing adalah suatu Kuesioner dengan 7 Baik : 24-32, Interval
Dependen : penggunaan teknologi oleh perawat pernyataan Cukup baik : 16-23
Penerapan dalam meningkatkan kualitas berhubungan dengan Tidak baik: 8-15
Telenursing pelayanan keperawatan secara penerapan telenursing
jarak jauh home care kepada dengan pilihan
pasien. jawaban skala likert
Ho : Tidak terdapat hubungan
01 antara kinerja perawat dalam
memberikan asuhan keperawatan

Hipotesa dengan penerapan telenursing pada


masa pandemi COVID-19 di RSUP
H. Adam Malik Medan

Penelitian
Ha : Terdapat hubungan antara
02 kinerja perawat dalam memberikan
asuhan keperawatan dengan
penerapan telenursing pada masa
pandemi COVID-19 di RSUP H.
Adam Malik Medan
Desain Penelitian

“ Jenis penelitian ini merupakan penelitian assosiatif


kausal dengan pendekatan kuantitatif.

Populasi dan Sampel
Populasi pada penelitian ini sebanyak 101 orang.

Populasi

Sampel

Sampel berjumlah 33 orang.


Tempat dan Waktu Penelitian

Tempat : RSUP H. Adam Malik


Waktu : Maret 2022 – Juli 2022
Medan
Pertimbangan Etik

01 Informed Consent

02 Anonimity

03 Confidentiality
Instrumen Penelitian
Data Karateristik
Inisial, usia, jenis kelamin, tingkat Kuesioner Kinerja Perawat
pendidikan dan masa kerja

Kuesioner Penerapan telenursing


yang disusun oleh peneliti
Validitas dan Reabilitas Pengumpulan Data

Uji validitas dan realibilitas akan


dilakukan kembali oleh peneliti •Mengisi informed consent
dengan bantuan dosen Fakultas
•Mengisi data demografi
Keperawatan USU dengan 20
responden diluar dari sampel •Mengisi kuesioner penelitian
penelitian
Analisa Data

Analisa Univariat Analisa Bivariat


Thank you

Anda mungkin juga menyukai