Anda di halaman 1dari 21

Kel

By
o m po k Menganalisis
Karya Ilmiah
1

Menganalisis Sistematika dan Kebahasaan Karya


Ilmiah oleh Kelompok 1
ANGGOT 1
Wiriyo
Angelina A 2

Aurelleva Rickri  3

Kaka Aditia Alamsyah 4

Reza Amelia  5

Rezky Febrian  6
APA ITU KARYA ILMIAH ?

MENURUT BUKU ERLANGGA :


Karya ilmiah adalah tulisan atau laporan tertulis, biasanya
diterbitkan, yang memaparkan hasil penelitian atau pengkajian
suatu masalah oleh seseorang atau sebuah tim dengan
memenuhi kaidah dan etika keilmuan yang telah dikukuhkan
dan ditaati oleh masyarakat keilmuan.

Informasi yang terkandung dalam karya ilmiah dijadikan acuan


bagi ilmuan dalam melaksanakan penelitian atau pengkajian
selanjutnya untuk topik yang serupa.

Contoh Karya Ilmiah Makalah


BEBERAPA JENIS KARYA
ILMIAH
ARTIKEL MAKALAH
Sebuah karya tulis lepas, Karya tulis bersifat ilmiah yang
berisikan opini atau pendapat pembahasannya difokuskan
penulis tentang isu permasalahan, pada suatu masalah tertentu,
bertujuan untuk memberi telah melalui proses penelitian,
informasi pada pembaca. observasi, dan aktual.

SKRIPSI
Memuat tulisan berisi pendapat
penulis dengan mengacu ataupun
berdasarkan teori yang telah
diterbitkan sebelumnya.
CIRI-CIRI KARYA
ILMIAH
1.Karya ilmiah menyajikan fakta
objektif secara sistem matis
5.Karya ilmiah di susun
mengunakan bahasa baku atau
istilah yang di temuka dalam KBBI
2. Menyajikan pengetahuan yang 6.Karya ilmiah di tuliskan
berupa gagasan,deskripsi atau mengunakan skema tertentu
pemecahan masalah.

3. Menyajikan pengetahuan 7.Karya ilmiah tidak emotif


yang medasarka pada data (menimbulkan emosi)
atau teori

4.Karya ilmiah mengandung


kebenaran yang objektif
TUJUAN PENULISAN KARYA
1. Melatih keterampilan dasarILMIAH
untuk
melakukan penelitian.

2. Membuktikan potensi dan wawasan ilmiah yang


dimiliki pelajar/mahasiswa dalam menyelesaikan
masalah.

3. Menjadi wahana transformasi pengetahuan


antara sekolah dan mnasyarakat, atau orang yang
berminat membacanya

4. Menumbuhan etos ilmiah si kalangan


pelajar/mahasiswa.

5. Sebagai wahana melatih mengungkapkan


pemikiran atau hasil penelitian secara sistematis.
Manfaat 1
Manfaat 5 1 Mengembangkan
kemampuan membaca dan
menulis yang efektif.
Sebagai bahan acuan
atau referensi bagi
penelitian selanjutnya MANFAA
untuk topik yang
5 2 Manfaat 2
serupa
T Melatih meramu hasil bacaan

KARYA dari berbagai sumber hingga


menghasilkan perspektif
Manfaat 4 baru tentang suatu topik
ILMIAH
Memperluas
cakrawala ilmu 4 3
pengetahuan. Manfaat 3
Melatih mengorganisasikan fakta
secara jelas dan secara sistematis
SISTEMATIKA PENULISAN
KARYA ILMIAH
1. HALAMAN JUDUL 3. DAFTAR ISI
BAGIAN AWAL 2. KATA PENGANTAR 4. DAFTAR LAMPIRAN

1. BAB PENDAHULUAN 2. BAB PEMBAHASAN 3. BAB PENUTUP


- Latar Belakang - Kajian Teoretis - Simpulan

BAGIAN ISI - Batasan Masalah


- Rumusan Masalah
- Pembahasan - Saran

- Tujuan
- Kegunaan/ Manfaat

BAGIAN 1. DAFTAR PUSTAKA


2. LAMPIRAN
PENUTUP
KEBAHASAAN KARYA
ILMIAH
Menurut Jujun S. Suriasumantri (1999:184), ciri-ciri bahasa sebagai media
karya ilmiah adalah sebagai berikut :

1. Reproduktif, artinya maksud yang ditulis oleh penulisnya diterima dengan makna yang
sama oleh pembaca.
2. Tidak ambigu, artinya tidak bermakna ganda, baik disebabkan struktur kebahasaan
maupun efektivitas penggunaan kata/kalimat.
3. Tidak emotif, artinya tidak melibatkan aspek perasaan/emosi penulis.
4. Tidak salah tafsir, artinya menggunakan ejaan, kata, kalimat, dan paragraf yang baku.
5. Istilah keilmuan, artinya penggunaan istilah disesuaikan dengan persoalan yang dibahas.
6. Denotatif, artinya penulis dalam karya ilmiah harus menggunakan istilah atau kata yang
hanya memiliki satu makna,
7. Rasional, artinya penulis harus menonjolkan keruntutan pikiran yang logis.
8. Kohesif dan koherensif antarkalimat pada tiap paragraf dan antarparagraf.
9. Kalimat efektif, artinya kalimat itu mudah dimengerti oleh pembaca.
PERSYARATAN PENULISAN
KARYA ILMIAH
1. Penulisan karya ilmiah harus komunikatif (uraian yang disampaikan
dapat dipahami pembaca).
2. Penyajian karya ilmiah harus bernalar (tulisan itu harus sistematis,
serta logis).
3. Penulisan karya ilmiah harus ekonomis (kalimat yang ditulis harus
dipilih dan disusun agar efektif dan tidak bertele).
4. Penulisan karya ilmiah harus dilandasi teori yang kuat dan teori
dikuasai oleh penulis.
5. Penulis karya ilmiah harus relevan dengan disiplin ilmu ypenulisannya
dan ditulis oleh seorang yang menguasai bidang tertentu.
6. Penulis bertanggung jawab terhadap sumber data, buku acuan dan
kutipan yang disebutkan dalam tulisan.
8 LANGKAH MENGONSTRUKSI KARYA
ILMIAH
1. MEMILIH TEMA 2. LoremKERANGKA
MENULIS DENGAN BUAT PARAGRAF
3.
MENULIS GAGASAN
Ipsum is simply PEMBUKA
4. POKOK
TULISAN
dummy text of the
“Merupakan pokok “Kerangka
printing andtulisan
typesetting “Berfungsi sebagai “Gagasan pokok
pembahasan dalam harus dibuat
industry. sebelum
Lorem Ipsum has penjelas permasalahan disesuaikan dengan
artikel.” been the
menulis industry's
karya ilmiah” yang dibahas.” kebutuhan penulisan.”
standard dummy text
ever since.

5. MEMBERI ILUSTRASI
YANG WAJAR
6. MENGGUNAKAN
GAYA PENULISAN
7. MENYUNTING 8. MENYIMPULKAN ISI
DENGAN PERNYATAAN
KUAT
“Ilustrasi ditunjukkan “Harus disimpulkan “Setelah semua selesai, periksa
“Mengandung fakta,
dengan peristiwa atau dengan pernyataan yang segala kata, kalimat, paragraf,
kasus latar belakang
cermat serta jujur, kuat pada bagian hal ini bisa dilakukan oleh
karya ilmiah” disusun sitematis. ” penutup. ” penulis atau editor.”
Contoh
Contoh Karya
Karya Ilmiah
Ilmiah
Jenis
Jenis Makalah
Makalah
Makalah Bahaya Narkoba 2.pdf
BAGIA BAGIAN AWAL
N
AWAL ( 1. Halaman Judul)

Menuliskan beberapa bagian


yaitu :
• Judul penelitian dengan lengkap :
MAKALAH BAHASA INDONESIA BAHAYA
NARKOBA
• Nama Penyusun : Kelompok 1
• Logo Lembaga : Logo SMKN 1 Pekanbaru
• Tahun Penyusunan : 2022/2023
BAGIA BAGIAN AWAL
N
AWAL ( 2. Kata Pengantar )
Berisi ungkapan penulis seperti
rasa syukur, ucapan terimakasih,
harapan penulis, dan opsional jika
penulis ingin menyampaikanm
identitasnya.
BAGIA BAGIAN AWAL
N
AWAL ( 3. Daftar Isi )
Menggambarkan keseluruhan isi
pokok laporan dengan
mencantumkan secara jelas urutan
bab dan subbab beserta halaman
tempat bab dan subbab.
BAGIA BAGIAN ISI
N ( 1. Bab Pendahuluan )
ISI
Berisikan beberapa penjelasaan
yaitu :
• Latar Belakang – Penjelasan singkat
mengenai masalah yang akan diteliti.
• Batasan Masalah – Menjelaskan
kedalaman ilmu dan area
pembahasan.

• Rumusan Masalah – Dirumuskan


dalam bentuk kalimat tanya atau
pernyataan.
BAGIA BAGIAN ISI
N ( 1. Bab Pendahuluan )
ISI
Berisikan beberapa penjelasaan
yaitu :
• Tujuan – Menggambarkan secara
singkat apa yang ingin dicapai melalui
penelitian yang dinyatakan dalam 1
kalimat.

• Manfaat – Dampak Dari tercapainya


tujuan dan terjawabnya rumusan
masalah secara akurat.
BAGIA BAGIAN ISI
N ( 2. Bab Pembahasan )
ISI
Berisikan beberapa penjelasaan
yaitu :
• Kajian teori – Berisi teori penguat yang
digunakan dalam penelitian, berisi
landasan penulisan, serta berisi
penelitian yang sudah dibahas ahli ahli
sebelumnya.
BAGIA BAGIAN ISI
N ( 2. Bab Pembahasan )
ISI
Berisikan beberapa penjelasaan
yaitu :
• Pembahasan – Menguraikan segala
yang dibahas dalam penelitian,
memuat hasil hasil pembahasan.
BAGIA BAGIAN
N
ISI PENUTUP
(1. Daftar Pustaka)

Memuat sumber-sumber pustaka yang


digunakan dalam penelitian dan
penulisan karya ilmiah.
d a r i
hi r
Ak e r i
ma t
a m i
k

TERIMA
Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting.

KASIH

Anda mungkin juga menyukai