Anda di halaman 1dari 12

Karya

Ilmiah
KELOMPOK 4
Anggota

Adik Ria Idamayanty Dyah Ayu Kusuma Rukmi Kurnia Pratama R.R Tito Akbar Yulian
02 06 11 32
Pengertian
Kata karya ilmiah pada pembentukannya berasal dari dua kata, yaitu kata yang
berarti sebagai sebuah usaha, upaya, perbuatan, atau juga penciptaan. Sementara
itu, kata ilmiah dapat diartikan sebagai sesuatu yang memuat ilmu atau
pengetahuan yang telah memenuhi kaidah keilmuan.
Karya ilmiah dapat didefinisikan sebagai sebuah tulisan atau laporan tertulis yang
menjelaskan mengenai hasil penelitian atau kajian dari suatu masalah. Hasil
penelitian untuk karya ilmiah ini biasanya dibuat dilakukan oleh seseorang atau
kelompok orang dengan mematuhi kaidah dan etika keilmuan yang berlaku. Oleh
karena itu, dalam menulis karya ilmiah, penulis harus mematuhi struktur karya
ilmiah yang berlaku.
Syarat
1. Menggunakan bahasa tulis sebagai media
2. Membahas konsep ilmu pengetahuan
3. Disusuk secara sistematis
4. Dituangkan dengan menggunakan
bahasa yang benar
Ciri-Ciri
Sistematis Logis Objektif Faktual
Artinya susunan teks teratur Artinya memiliki objek dan Artinya dibuat berdasarkan
Artinya isinya dapat dipahami
dengan pola yang baku. memberikan penilaian secara fakta yang dapat
dan dibenarkan oleh akal
(Pendahuluan, pembahasan, onjektif terhadap objek dipertamggungjawabkan
sehat
simpulan) tersebut kebenarannya
Sistematika
Adapun sistematika karangan
ilmiah yang ideal adalah
(1) Pendahuluan
(2) Kerangka teori
(3) Metode penelitian
(4) Pembahasan penelitian
(5) Penutup
Ciri Kebahasaan
1. Reproduktif.
2. Jelas.
3. Objektif.
4. Menggunakan Bahasa Baku.
5. Menggunakan Kaidah
6. Keilmuan.
7. Runtut.
8. Kohesi.
9. Menggunakan Kalimat Efektif.
Tujuan
Penulisan karya ilmiah memiliki benerapa tujuan yaitu
diantaranya:
•Memecahkan masalah tertentu
•Menambah pengetahuan, ilmu, dan konsep pengetahuan
tentang satu pokok masalah
•Membina kemampuan menulis ilmiah dan berpikir ilmiah
bagi penulisnya
Bentuk Karya Ilmiah
Bentuk Bentuk Bentuk Formal
Populer Semiformal 1. Judul
2. Tim pembimbing
1.Bahasa populer, mudah dipahami dan 3. Kata pengantar
1. Halaman judul
menar 4. Abstrak
2. Kata pengantar 5. Daftar isi
2.Bentuknya manasuka, bentuk
3. Daftarisi 6. Bab pendahuluan)
ringkas
4. Pendahuluan 7. Bab telah
3.Ragam bahasa santai
3. Pembahasan kepustakaar/karungkaitoreti
4.Kalimatnya sederhana
6.Simpulan 8. Bab metode penelitian
5. Tidak berupa sanda gurau dan 9. Bab pembahasan
7. Daftar pustaka
rekaan 10. Hasil penelitinn
(Basanya digunakan dalam
6. Basanya ada di media massa (koran, 11. Bab simpulan dan rekomendasi
bermuk laporan biasa, dan 12. Daftar pustaka
majalah)
makalat 13. Lampiran lampiran
14.Riwayat hidup
Jenis Karya Ilmiah
dilihat dari keperluan atau tujuan dari penulisan, karya tulis memiliki
beberapa jenis, yaitu:

1.Makalah 2.Laporan 3.Skripsi 4.Tesis 5.Disertasi


Menyajikan masalah Menyajikan atau Mengemukakan Mengungkapkan Pengembangan prinsip
yang pembahasannya melaporkan kegiatan masalah dalam bidang pengetahuan baru teori yang telah ada dan
berdasarkan data di penelitian yang telah tertentu yang yang diperoleh dari pengembangan model
lapangan dilaksanakan didukung oleh data penelitian baru yang diuji di
lapangan
Tahap Penulisan 1. Tahap persiapan
2. Tahap mengumpulkan informasi atau data
3. Tahap analisis data
4. Tahap penulisan draft laporan
5. Tahapan revisi atau perbaikan
6. Tahap pelaporan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai