Anda di halaman 1dari 9

WAHYUNING WIDIYASTUTI, M.

Si
SIGMA III
( SILAHTURRAHIM GENERASI
MATEMATIKA ) 2020
ASSEMBLING SIMPLICITY BUILDING
SOLIDARITY
MATEMATIKA

MATEMATIKA Itu Apa Sih, Sebetulnya?

Ada yang bertanya : “ Apa sih matematika itu?”

Banyak orang yang telah menjawab pertanyaan


ini,saya juga nggak mau ketinggalan.
Matematika itu pelajaran yang sulit.
Memang sulit, tapi bukan hal yang tidak bisa kita
taklukkan.
Belajar matematika itu belajar pola pikir.
Sesungguhnya bila Anda ingin
mengetahui apa Matematika itu, Anda
perlu mendalaminya---bercengkerama
dengannya terlebih dahulu

Kalau Anda hanya baru “berjumpa”


dengan satu atau dua soal matematika dan
mengerjakannya (dengan mudah atau
sebaliknya dengan susah payah)
barangkali Anda belum bisa menjelaskan
apa matematika itu
Paling Anda bilang “matematika itu asik”
atau sebaliknya “saya benci matematika”
Berawal dari geometri dan aritmetika,
berbagai cabang matematika lainnya seperti
aljabar, kalkulus dan statistika pun lahir,
dan matematika masih berkembang dengan
subur saat ini

Seperti halnya fisika dan kimia,


matematika juga merupakan himpunan
pengetahuan dan temuan manusia yang
diperoleh dengan metode yang kokoh,
disepakati oleh para pakar dalam
bidangnya masing-masing dan telah banyak
diterapkan dalam kehidupan sehari-hari
Tetapi berbeda dengan fisika, kimia dan
ilmu lainnya yang berbasis alam (empiris)
materi yang dipelajari dalam matematika
tidak terindera ( oleh panca indera kita)

Matematika berhubungan dengan ide


(gagasan) atau konsep di alam pikiran, yang
dibahas, dikupas dan didalami dari waktu ke
waktu. Kegiatan bermatematika sarat
dengan olah pikir atau bernalar.
Matematikawan acap kali mencari pola atau
struktur sebelum akhirnya sampai pada
suatu kesimpulan
Kemampuan dan kepekaan
matematika bisa diasah

Dengan belajar dan berlatih


Dalam Kalkulus nantinya
kita bicara mengenai limit,
turunan, diferensial, integral

Dalam Teori Peluang nantinya kita


bicara mengenai dadu, uang
logam, kartu bridge
Teori Peluang
• Probabilitas adalah harga perbandingan jumlah
kejadian (A) yang mungkin dapat terjadi terhadap
(N) jumlah keseluruhan kejadian yang mungkin
terjadi dalam sebuah peristiwa.

• P = Peluang
(A)

• n(A) = Peluang kejadian A


• n(N) = Peluang seluruh kejadian

Anda mungkin juga menyukai