Anda di halaman 1dari 17

APLIKASI PEMBIAYAAN

MURABAHAH BSI CICIL


EMAS PADA BANK SYARIAH
INDONESIA
UJI KOMPETENSI
PROGRAM KEAHLIAN PERBANKAN SYARIAH
SITI ANISA
XII PERBANKAN SYARIAH
Study Kasus
Tuan Samudra adalah seorang pegawai di PT Citra
Abadi. Beliau sudah menikah dan memiliki anak yang
usianya hampir memasuki usia layak sekolah. Ia dan
istrinya memikirkan cara menyimpan dana
Pendidikan untuk anaknya. Mereka mengetahui
tentang produk pembiayaan cicil emas di Bank
Syariah Indonesia, pada tanggal 15 Agustus 2021
mereka pun memutuskan untuk mengajukannya.
Emas yang diajukan adalah 2 keping emas seberat 10
gram seharga Rp 17.570.000,- dengan uang muka
20% dan jangka waktu 12 bulan.
Analisis Kasus
Pembiayaan yang tepat untuk Tuan Samudra adalah
Pembiayaan Murabahah BSI Cicil Emas, karena Tuan
Samudra membutuhkan 2 keping emas seberat 10 gr
untuk persiapan biaya pendidikan putra dan putrinya
di masa depan. Dengan pembiayaan ini, Tuan
Samudra dapat berinvestasi emas tanpa harap-harap
cemas.
Produk Bank Syariah Indonesia

Funding Financing Service


• BSI Tabungan Easy Wadiah • Pembiayaan Produktif • BSI Debit
• BSI Tabungan Easy a. Modal Kerja • BSI Sentra Bayar
Mudharabah b. Investasi • BSI Mobile
• BSI Tabungan Bisnis • BSI Internet Banking
• BSI Tabungan Haji • Pembiayaan Konsumtif • BSI Electronic Payroll
• BSi Tabungan Payroll a. BSI Oto • BSI L/C
• BSI Tabungan Junior b. BSI Griya • Jual Beli Valuta Asing
• BSI Tabungan Pendidikan c. BSI KUR • Bank Garansi
• BSI Tabungan Berencana d. BSI KPR Sejahtera • Western Union
• BSi Tabungan Mahasiswa e. BSI Cicil Emas
• BSI Tabungan Pensiun f. BSI Pensiun Berkah Service Operational
• BSI Tabungan Simpel g. BSI Umrah • Transfer
• BSI Tabunganku h. BSI Mitraguna Berkah • Intercity Clearing
• BSI Giro i. BSI Multiguna Hasanah • BSI RTGS
• BSI Deposito • Inkaso
Definisi Murabahah
Murabahah adalah akad jual beli barang dengan
harga jual sebesar biaya perolehan ditambah
keuntungan (margin) yang telah disepakati oleh
penjual dan pembeli.
Rukun Akad Murabahah
Pembeli (Nasabah) Penjual (Bank)

Objek (Emas) Shigat (Ijab Qobul)


Syarat Akad Murabahah
1. Objek Terhindar 2. Objek yang 3. Tidak ada unsur
dari cacat diperjual belikan paksaan
harus halal
Syarat Pembiayaan
Bank Syariah Indonesia
Syarat Khusus Syarat Cicil Emas
• Kartu Keluarga (KK) • KTP
• KTP Suami Istri • NPWP > 50 jt
• Pas Foto Suami Istri ukuran 4×6
• SK (surat keterangan)
usaha/kerja/pegawai
• Buku tabungan 3 bulan terakhir
• Agunan/Jaminan (BPKB/SHM)
• NPWP
• Pembayaran pajak 1 tahun terakhir
Landasan Hukum
Murabahah

Dari Abu Said Al


Khudri, Rasulullah
QS. Al Baqarah ayat SAW bersabda :
275 "Sesungguhnya jual Fatwa DSN
‫َأ‬ beli itu harus No.04/DSN-MUI/IV
ّ ِ ‫َو َح َّل الل َّ ُه ال ْبَيْ َع َو َح َّر َم‬
‫الربٰوا‬
Artinya : "Dan Allah dilakukan dengan /2000
telah menghalalkan suka sama suka." (Tentang
jual beli dan HR. Al Baihaqi, Murabahah)
mengharamkan riba" Ibnu Majah dan
Shahih menurut Ibnu
Hibban
Skema Murabahah
1. Tuan Samudra mendatangi Bank Syariah Indonesia untuk mengajukan
pembiayaan dan melakukan pemenuhan persyaratan

3. Bank Syariah Indonesia dan Tuan Samudra melakukan


akad Murabahah

5. Tuan Samudra melakukan angsuran sesuai kesepakatan

6. Setelah lunas, Bank Syariah Indonesia melakukan serah


terima barang kepada Tn. Samudra

2. Pihak bank melakukan pembelian


barang kepada pemasok

4. Bank menyimpan emas sebagai


fisik jaminan
Asumsi
• Harga Emas : Rp 17.570.000,00 (Rp 8.785.000/10gr)
• Uang Muka 20%
• Margin : 9,5%
• Jangka Waktu : 12 Bulan
• Biaya Materai : Rp 20.000,00
Perhitungan
• Harga Emas : Rp 17.570.000,- (Rp 8.785.000/10gr)
• Uang Muka : Rp 17.570.000,- × 20% = Rp 3.514.000,-
• Pembiayaan : Rp 17.570.000 - Rp 3.514.000 = Rp 14.056.000,-
• Total Margin : Rp 14.056.000,- × 9,5% = Rp 1.335.320,-
• Margin perbulan : Rp 1.335.320,- ÷ 12 bulan = Rp 111.277,-
• Harga Jual Bank : Rp 14.056.000,- + Rp 1.335.320,- = Rp 15.391.320
(Total Angsuran)
• Angsuran pokok: Rp 14.056.000,- ÷ 12 bulan = Rp 1.171.334,-
• Angsuran Perbulan : Rp 1.171.334,- + Rp 111.277,- = Rp 1.282.611,-
Tabel Angsuran
Angsuran Ke Tanggal Angsuran Sisa Angsuran Angsuran Sisa Angsuran Jumlah
Pokok Pokok Margin Margin Angsuran

1 18/08/21 1.171.334 12.884.666 111.277 1.224.043 1.282.611

2 18/09/21 1.171.334 11.713.332 111.277 1.112.766 1.282.611

3 18/10/21 1.171.334 10.541.998 111.277 1.001.489 1.282.611

4 18/11/21 1.171.334 9.370.664 111.277 890.212 1.282.611

5 18/12/21 1.171.334 8.199.330 111.277 778.935 1.282.611

6 18/01/22 1.171.334 7.027.996 111.277 667.658 1.282.611

7 18/02/22 1.171.334 5.856.662 111.277 556.381 1.282.611

8 18/03/22 1.171.334 4.685.328 111.277 445.104 1.282.611

9 18/04/22 1.171.334 3.513.994 111.277 333.827 1.282.611

10 18/05/22 1.171.334 2.342.660 111.277 222.550 1.282.611

11 18/06/22 1.171.334 1.171.334 111.277 111.277 1.282.611

12 18/07/22 1.171.334 0 111.277 0 1.282.611

Jumlah 14.056.000 1.335.320 15.391.320


Jurnal
Jurnal pada saat pembayaran uang muka dan biaya materai
Keterangan Debit Kredit

D. Kas Rp 3.514.000

K. Uang Muka Rp. 3.514.000

D. Kas Rp 20.000

K. Persediaan Materai Rp 20.000

Jurnal pada saat pembelian persediaan secara tunai


Keterangan Debit Kredit

D. Persediaan Aset Rp 17.570.000


Murabahah

K. Kas Rp 17.570.000
Jurnal
Jurnal pada saat penyaluran aset Murabahah
Keterangan Debit Kredit
D. Piutang Murabahah Rp 15.391.320
K. Persediaan Aset Rp 14.056.000
Murabahah
K. Margin Murabahah yang Rp 1.335.320
ditangguhkan
D. Uang Muka Rp 3.514.000
K. Piutang Murabahah Rp. 3.514.000

Jurnal pada saat pembayaran cicilan/angsuran


Keterangan Debit Kredit
D. Kas/Rekening Tuan Samudra Rp 1.282.611

K. Piutang Murabah Rp 1.282.611


D. Margin Murabahah yang Rp111.277
ditangguhkan

K. Pendapatan Margin Rp111.277


Murabahah
Kesimpulan
Dengan pembiayaan Cicil Emas di Bank Syariah
Indonesia, Tuan Samudra kini dapat menyimpan dana
untuk kepentingan pendidikan anak-anak kelak. Emas
bisa dijadikan pilihan sebagai instrument pelindung nilai.
Berbeda dengan hanya menyimpan uang yang sewaktu-
waktu nilainya akan turun, emas justru akan bertambah
nilainya seiring waktu.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai