Anda di halaman 1dari 10

Sistem Gerak

“Persendian”
Baitur Rahmi
(1810119220027)
Pokok bahasan :

Pengertian Sendi

Struktur Persendian

Tipe Persendian
Allah SWT berfirman :

‫نَ ْح ُن َخلَ ْق ٰنهُ ْم َو َش َد ْدنَ ۤا اَ ْس َرهُ ْم ۚ  َواِ َذا ِشْئنَا بَ َّد ْلنَ ۤا اَ ْمثَا لَهُ ْم تَ ْب ِد ْياًل‬

“Kami telah menciptakan mereka dan menguatkan persendian


tubuh mereka. Tetapi, jika Kami menghendaki, Kami dapat
mengganti dengan yang serupa mereka." (QS. Al-Insan 76: Ayat
28)
Pengertian Sendi

Persendian atau artikulasi adalah hubungan


antara dua tulang atau lebih, baik yang dapat
digerakkan maupun yang tidak dapat digerakkan.
Struktur Persendian

Komponen penunjang
persendian, yaitu :
1. Ligamen
2. Kapsul sendi
3. Cairan synovial
4. Tulang rawan hialian
5. Bursa
Tipe Persendian Berdasarkan
Strukturnya

1) Sendi fibrosa, yaitu sendi yang tidak memiliki rongga sendi dan
diperkokoh oleh jaringan ikat fibrosa.
2) Sendi kartilago, yaitu sendi yang tidak memiliki rongga sendi
dan diperkokoh oleh jaringan kartilago (rulang rawan).
3) Sendi sinovial, yaitu sendi yang memiliki rongga sendi dan
diperkokoh oleh jaringan ikat ligamen dan kapsul sendi.
Tipe Persendian Berdasarkan
Gerakannya

1. Sendi sinartrosis (sendi mati) adalah

sendi yang tidak dapat digerakkan


karena tidak memiliki celah sendi
dan dihubungkan dengan jaringan
ikat fibrosa atau kartilago. Jenis-
jenis sendi sinartrosis, yaitu
Sinartrosis sinfibrosis dan
Sinartrosis sinkondrosis.
Tipe Persendian Berdasarkan
Gerakannya

2. Sendi amfiartrosis adalah sendi


dengan pergerakan terbatas
akibat tekanan. Jenis-jenis sendi
amfiartrosis, yaitu sebagai
berikut. Simfisis, Sindemosis,
dan Gomposis.
Tipe Persendian Berdasarkan
Gerakannya

3. Sendi diartrosis (sendi sinovial)


adalah sendi yang dapat
bergerak bebas. Sendi diartrosis
dapat dibedakan menjadi
beberapa tipe sebagai berikut.
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai