Anda di halaman 1dari 4

CALISTUNG

(Membaca, Menulis, Berhitung)

KELAS 1 AL- QUDDUS


Siapakah yang bersedia membaca cerita di bawah ini !
Salah satu kebiasaan yang dapat membantu menjaga kesehatan
adalah mecuci tangan menggunakan sabun. Jangan lupa mencuci
tangan dengan benar. Berikut adalah urutan mencuci tangan
dengan benar.

1. Basahi tangan di bawah air mengalir


2. Tuangkan sabun secukupnya ke telapak tangan
3. Gosok-gosokkan sabun di telapak tangan selama 10 – 15 detik
4. Pastikan sela-sela jari, punggung tangan, kuku, jempol, dan
Pergelangan tangan sudak digosok
5. Bilas sabun di tangan hingga bersih
6. Keringkan tangan menggunakan lap kering atau tisu sebelum
menyentuh apapun
 
 
Urutan bilangan terkecil sampai terbesar

1 – 2 – 3 – 4 – 5 – 6 – 7 – 8 – 9 - 10
Terkecil Terbesar

Contoh :
1. Urutkan bilangan berikut dari yang terkecil sampai terbesar
• 5–4–3–2–1
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai