Anda di halaman 1dari 7

Harga Potensional Sel Standar

Winda Sri Jelita Mendrofa


2116150003
potensial Elektroda Standar (E0) dan potensial Sel Standar
(E0 sel)
Aliran elektron atau arus listrik dari satu kutub ke kutub lain disebabkan oleh
adanya perbedaan potensial. Perbedaan potensial mendorong elektron
mengalir dari kutub berpotensial tinggi menuju kutub berpotensial rendah. Beda
potensial antara 2 kutub disebut gaya gerak listrik/ggl (emf = electromotive
force) atau potensial sel pada sel Volta.
Oleh karena potensial oksidasi merupakan kebalikan dari potensial
reduksinya maka data potensial elektrode suatu logam tidak perlu diketahui
dua- duanya, melainkan salah satu saja, Misalnya, data potensial reduksi atau
data potensial oksidasi. Menurut perjanjian IUPAC, potensial elektrode yang
dijadikan sebagai standar adalah potensial reduksi. Dengan demikian, semua
data potensial elektrode standar dinyatakan dalam bentuk potensial reduksi
standar.
potensial elektroda standar (E ) 0

Reduksi = menangkap elektron


oksidasi = melepaskan elektron
potensial elektroda standar (E0 ) adalah potensial yang
diukur pada keadaan standar. elektroda ada dua yaitu
katoda dan anoda,maka E0 terbagi atas dua yaitu E0 untuk
reduksi dan E0 untuk oksidasi. dimana reduksi terjadi
dikatoda dan oksidasi terjadi di anoda.
Tabel Harga Potensial Sel
contoh :
E0 K = -2,92 volt
Reaksi Reduksi = -2,92 volt
Reaksi Oksidasi = +2,92 volt

Reduksi = K+ + 1e K E0-2,92 volt


Oksidasi = K K+ + 1e E0 +2,92 volt
Potensial Sel Standar (E sel) 0

Potensial sel merupakan jumlah aljabar dari potensial oksidasi dan potensial reduksi, Jika yang
digunakan adalah elektrode- elektrode standar maka potensial sel itu ditandai dengan E0sel.
Potensial standar untuk sel tersebut sebagai berikut.
E0sel = E0oksidasi + E0reduksi
Oleh karena setengah reaksi oksidasi memiliki tanda yang berlawanan, persamaan yang sering
digunakan sebagai berikut:
E0sel = E0redduksi – E0oksidasi
= E0katode – E0anode
= E0besar – E0kecil
Potensial reaksi redoks ini digunakan untuk meramalkan apakah suatu reaksi berlangsung
spontan atau tidak.
• Bila E0sel positif maka reaksi akan terjadi spontan
• Bila E0sel negatif maka reaksi tidak akan terjadi spontan
contoh soal:
Mg2+(aq) + 2e → Mg(S) E0 = -2,37
Cu2+(aq) + 2e → Cu(S) E0 = + 0,34
Tentukan
1. Katoda dan anoda
2. Reaksi yang terjadi pada elektroda dan reaksi selnya
3. Notasi sel
4. Potensial sel
penyelesaian :

Anda mungkin juga menyukai