Anda di halaman 1dari 10

HIPERTENSI

Hipertensi atau tekanan darah
tinggi adalah peningkatan tekanan
darah sistolik lebih dari 140
mmHg dan tekanan darah diastolik
lebih dari 90 mmHg pada dua kali
pengukuran dengan selang waktu
lima menit dalam keadaan cukup
istirahat/ tenang

(InfoDATIN, Kemenkes RI).
5. GENETIK 3. Konsumsi Garam Berle
4. Merokok

FAKTOR PENYEBAB
H I P E R T E N S I

2. Stress
1. Kurangnya Aktifitas Fisik/Olahraga
PENANGGULANGAN HIPERTENSI
Adapun beberapa obat hipertensi yang sering digunakan
seperti
• chlorothiazide,
• chlorthalidone,
• hydrochlorothiazide/HCT,
• indapamide,
• metolazone,
• bumetanide,
• furosemide,
• torsemide,
• Amplodhipine,
• amilorid, dan
• triamterene.
Jika sudah mempunyai penyakit darah tinggi,
bagaimana dok?

INI
TIPSNYA
Tips Mengontrol Hipertensi.

1. Mengetahui tekanan darah kita (tekanan darah normal berada pada


120/80 mmHg)
2.   Minum obat teratur dan sesuai anjuran dokter
3.   Berhati-hati menggunakan obat bebas
4.   Melakukan kontrol tekanan darah secara teratur.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai