Anda di halaman 1dari 8

PENCATATAN DAN

PELAPORAN KIA
JENIS PELAPORAN
• PWS IBU
{K1, K4, K6, DRT IH OLEH MASYARAKAT, DRT IH OLEH NAKES, KOMPLIKASI KEB
YG DITANGANI,
PERSALINAN NAKES, PERSALINAN DI FASKES, KF1, KF2, KF3, KF4, PERKIRAAN
PERSALINAN BLN
DEPAN (HPL)}
• PWS BAYI
(LH RIEL, LM, KN1, KN2, KN 3, NEONATAL KOMPLIKASI, KUNJUNGAN PARIPURNA)
• PWS ANAK
(PELAYANAN KESEHATAN ANAK BALITA, PELAYANAN KESEHATAN ANAK PRA
SEKOLAH)
LANJUTAN…………..
• LB3 MATERNAL
• LB3 NEONATAL
• LB3 BAYI
• LB3 ANAK BALITA
• LB3 ANAK PRA SEKOLAH
• LAPORAN KEMATIAN IBU DAN BAYI
• LAPORAN PENGGUNAAN BUKU KIA
• LAPORAN P4K
• LAPORAN KELAS IBU HAMIL DAN KELAS IBU BALITA
• LAPORAN SARANA PRASARANA
• LAPORAN BBLR, GEMELLI DAN IH KEK
• K1 IBU HAMIL ADALAH : KUNJUNGAN PERTAMA IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN PELAYANAN
SESUAI STANDAR 10T
• K4 IBU HAMIL ADALAH KUNJUNGAN IBU HAMIL KE 4 DENGAN DISTRIBUSI TRIB 1 1X, TRIB II 1X
DAN TRIB 3 2X DAN DILAPORKAN SETELAH BERSALIN
• K6 IBU HAMIL ADALAH KUNJUNGAN KE 6 IBU HAMIL DENGAN DISTRIBUSI TRIB 1 MIN 1X
DIPERIKSA OLEH DOKTER, TRIB II 2X DIPERIKSA OLEH BIDAN DAN TRIB III 3X MIN DIPERIKSA
OLEH DOKTER 1X DAN BIDAN 2X
• KOMPLIKASI KEBIDANAN : KOMPLIKASI PADA IBU HAMIL, BERSALIN DAN NIFAS YANG
MENGALAMI KPD, PERDARAHAN PERVAGINAM, HDK, ANCAMAN PERSALINAN PREMATURE,
INFEKSI BERAT DALAM KEHAMILAN, DISTOSIA/PERSALINAN MACET DAN INFEKSI MASA NIFAS
• PERSALINAN OLEH NAKES ADALAH PERSALINAN YANG DITOLONG OLEH TENAGA KESEHATAN
• PERSALINAN DI FASKES ADALAH PERSALINAN YANG DITOLONG OLEH NAKES DI FASILITAS
LAYANAN KESEHATAN
• KF1 ADALAH KUNJUNGAN NIFAS PERTAMA KALI PADA 6 JAM – 2 HARI SETELAH PERSALINAN
• KF2 ADALAH KUNJUNGAN NIFAS KEDUA 3 – 7 HARI SETELAH PERSALINAN
• KF3 ADALAH KUNJUNGAN NIFAS KETIGA 8 – 28 HARI SETELAH PERSALINAN
• KF4 ADALAH KUNJUNGAN NIFAS KEEMPAT 29 – 42 HARI SETELAH PERSALINAN
• KN1 ADALAH KUNJUNGAN BAYI PADA USIA 6 JAM – 48 JAM
• KN2 ADALAH KUNJUNGAN BAYI PADA USIA 3 – 7 HARI
• KN3 ADALAH KUNJUNGAN BAYI PADA USIA 8 – 28 HARI
• KOMPLIKASI NEONATAL ADALAH PREMATURITAS DAN BBLR, ASFIKSIA, INFEKSI BAKTERI,
KEJANG, ICTERUS, DIARE,HYPOTERMI, TN, MASALAH PEMBERIAN ASI, TRAUMA LAHIR,
SYNDROMA GANGGUAN PERNAFASAN, KELAINAN CONGENITAL)
• PELAYANAN BAYI PARIPURNA ADALAH BAYI YANG MENDAPATKAN PELAYANAN
{ PEMANTAUAN PERTUMBUHAN 8X, MENDAPATKAN VIT A 1X, MENDAPATKAN IDL, SDIDTK
4X,
KONSELING ASI & MP-ASI, PEMANFAATAN BUKU KIA , PENANGANAN DAN RUJUKAN KASUS }
• PELAYANAN BALITA SPM ADALAH ANAK BALITA YANG MENDAPATKAN PELAYANAN
{ PEMANTAUAN PERTUMBUHAN 8X, MENDAPATKAN VIT A 2X, MENDAPATKAN IMUNISASI
LANJUTAN, SDIDTK 2X, PEMANFAATAN BUKU KIA DAN PELY BALITA SAKIT DG MTBS}
• PELAYANAN ANAK PRASEKOLAH PARIPURNA ADALAH ANAK PRA SEKOLAH YANG
MENDAPATKAN PELAYANAN { PEMANTAUAN PERTUMBUHAN 8X, SDIDTK 2X DAN
PELAYANAN RUJUKAN JIKA DIPERLUKAN
TARGET CAPAIAN KIA TH 2022

No INDIKATOR KEGIATAN (IBU) TARGET TARGET PKP


PROGRAM
1 KI IBU HAMIL 100 100
BUMIL K1 YANG DIPERIKSA HIV 95
2 K4 IBU HAMIL (SPM) 100
3 DRT MASYARAKAT 10
4 DRT NAKES 20
5 KOMPLIKASI KEBIDANAN 80 80
6 PERSALINAN OLEH NAKES (Pn) 100
7 PERSALINAN OLEH NAKES DI FASKES 100 100
(Pf)/SPM
8 KUNJUNGAN NIFAS (Kf) 100 92
TARGET CAPAIAN KIA TH 2022
No INDIKATOR KEGIATAN (BALITA) TARGET TARGET PKP
PROGRAM
1 KN 1 100 100
2 KN LENGKAP (SPM) 100 100
3 NEO RESTI 15
4 NEO KOMPLIKASI 80 80
5 CAKUPAN BAYI 99 92

6 CAKUPAN AKBAL 87

7 CAKUPAN APRAS 84 84

8 PELAYANAN KESEHATAN BALITA 100 100

9 CAKUPAN MTBS / MTBM 85

10 CAKUPAN SDIDTK BALITA 80


SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai